Adam
  • Reads 6,923
  • Votes 410
  • Parts 7
  • Reads 6,923
  • Votes 410
  • Parts 7
Ongoing, First published Jan 16, 2019
Pernahkah jatuh cinta membuatmu bermimpi untuk memiliknya?

Setelah sekian lama berada di dalam lingkaran kecil kehidupanku, akhirnya aku bertemu dengan seseorang yang membuatku terpana pada pandangan pertama. Sosok yang selalu ingin kutemui di dalam bunga tidurku. Sebentuk harapan yang perlahan menunjukkanku arah, ketika dunia terasa memunggungiku dengan kepedihan masa lalu. 

Tanpa bisa kuelak lagi,
aku tahu aku telah jatuh cinta. 

Tetapi mengapa?

Hanya kumiliki ia di dalam mimpi-mimpiku...




~ sebuah cerita tentang mimpi dan pengharapan di kehidupan lengang seseorang ~





-

teman-teman yang membaca, jangan lupa tinggalkan komentar dan votes ya! saya tunggu! 

buku ini akan saya update secara berkala.
semoga berkenan! 



💙 Ivanasha


-

cover design: An
All Rights Reserved
Sign up to add Adam to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Dark Love cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Obsession cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Hello, KKN! cover
Just an escape cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Trapped With My Brother Friend cover

Dark Love

35 parts Ongoing

Sebuah pernikahan yang menyiksa bagi Kia, ia harus menikahi pria paling mengerikan yang pernah ia jumpai. Marco benar-benar pria yang tidak ada belas kasihan, dia bisa membunuh istrinya sendiri demi keinginannya sendiri, hal yang paling menyakitkan adalah saat Marco melempar tubuhnya dari lantai tiga dan yang membuat Kia tidak bisa berpikir dengan jernih adalah saat ia terbangun kembali setahun sebelum kejadian mengerikan itu.