Diva, seorang gadis remaja biasa yang hidupnya tenang-tenang saja. Sampai pada suatu insiden di malam hari setelah Ia baru saja pindah dari Jakarta ke Bandung. Samuel, seorang laki-laki dingin nan cuek yang sudah akrab dengan kata 'sendiri'. Namun kata itu mulai terkikis dari kehidupannya setelah Ia tak sengaja melempar bola basketnya sehingga mengenai kepala seorang gadis. Mereka kira mereka tidak akan bertemu lagi setelah pertemuan mereka malam itu. Ternyata mereka salah, salah besar. Hanya Diva-lah yang dapat mencairkan hati Samuel yang sebeku es. Seiring kedekatan mereka, rahasia masa lalu yang berusaha mereka tutupi akhirnya tersingkap satu per satu. Apakah mereka akan tetap bertahan setelah mengetahui masa lalu satu sama lain?All Rights Reserved
1 part