Wanita itu bernama Arumi Matanya adalah rembulan Senyumnya adalah madu Kulitnya adalah susu Dan jangan lupa bibirnya adalah buah cherry Pertemuannya dengan Arumi benar benar mengubah hidup Fabian, seorang laki-laki yang tidak percaya adanya cinta. Bagi nya cinta itu bukan sesuatu hal yang penting di hidupnya karena selama 24 tahun laki-laki itu hidup di dunia fana ini nyatanya tidak ada seorangpun yang mencintainya. Mendapatkan cinta seorang Fabian adalah tantangan tersulit yang pernah dilakukan Arumi selama hidupnya, ia melakukan segala cara agar bisa bersama dengan laki2 yang ia cintai. Mampukah Arumi membuka pintu hati Fabian yang terkunci rapat-rapat selama 24 tahun hidupnya?