Blurb:
Fin datang ke Jakarta bukan hanya untuk mengobati penyakit aneh yang dideritanya, tapi juga untuk menyelesaikan masalah keluarganya. Sementara itu, masalah-masalah lain terus bermunculan dan membuatnya kerap bertanya-tanya. Apakah hidup memang seperti ini? Apakah keadilan benar-benar ada? Memaafkan atau balas dendam? Menyerah atau bangkit?
***
Lost and Found series adalah serial pendek yang ditulis oleh empat orang penulis berbeda, dengan satu benang merah, yaitu barang bawaan mereka yang tertukar ketika berada pada satu penerbangan yang sama. Menggunakan sudut pandang empat karakter dengan masing-masing kepribadian tersendiri, mereka mencoba menemukan pemilik koper yang tertukar, sekaligus mencoba menyelesaikan permasalahan yang dihadapi oleh masing-masing tokoh.
Terbit setiap hari Minggu. Silakan masukkan cerita ini dalam daftar bacaan dan perpustakaan untuk jadi yang pertama tahu unggahan terbaru.
Tertanda, BTS
beyondtheschedule
Ayyara, perempuan yang dulunya hanya seorang budak korporat biasa, kini telah menjadi istri dari seorang Farras Saga Maharanu. Lelaki yang tak sengaja menolongnya dari runtuhan plafon gedung tempatnya bekerja.
Pertemuannya itu menjadi awal mula hubungannya dengan Farras berjalan jauh hingga saat ini, ia dan Farras sudah mengarungi bahtera rumah tangga selama kurang lebih enam tahun.
Farras dan Ayyara menjalani rumah tangga yang penuh keraguan. Kehadiran anak ditengah-tengah mereka mulai membawa perubahan, membuat hubungan mereka terlihat lebih harmonis. Namun, Ayyara masih penasaran mengapa Farras tiba-tiba melamarnya dan mengapa keluarganya dengan mudah memberi restu dan menerima Farras.
HighestRank🥇
#1 in Rumahtangga 02/01/25
#1 in Marriagelife 06/01/25
#2 in Fiksi Umum 07/01/25
#6 in Baper 31/12/24
#9 in Pernikahan 01/01/25
#27 in Romance 28/12/24