Pretty Sunflower (END)
  • Reads 110,712
  • Votes 5,468
  • Parts 29
  • Reads 110,712
  • Votes 5,468
  • Parts 29
Complete, First published Jan 27, 2019
Apa jadinya jika seorang florist cantik yang lugu melakukan kesalahan besar terhadap CEO tampan yang memiliki kekuasaan dimana - mana?

Nicholas yang niatnya hanya ingin membantu seseorang, malah Luna mengiranya sebagai seorang pengantar pizza delivery dan dengan polosnya Luna hanya memberikan rangkaian bunga matahari favoritnya sebagai tipnya. Oh ayolah bagaimana bisa pria setampan dan sekaya Nicholas menjadi pengantar pizza seperti itu?

Entah sebuah takdir atau kebetulan mereka selalu dipertemukan kembali dengan cara yang unik dan tidak terduga, lantas apakah yang akan terjadi selanjutnya?
All Rights Reserved
Sign up to add Pretty Sunflower (END) to your library and receive updates
or
#458romance
Content Guidelines
You may also like
Menikahi Pria Yang Pernah Aku Bully  by Za_L_Writer
59 parts Ongoing
Duniaku terasa jungkir balik dalam semalam, sejak keluargaku bangkrut dan ayahku meninggal. Kami di usir dari rumah, harus tinggal di sebuah kontrakan kecil, dan masih harus membayar hutang-hutangnya tersisa. Teman-temanku di sekolah yang dulu dekat denganku kini mulai menjauhiku dan membully ku di sekolah. Tempat yang aku kira bisa membuatku lepas dari berbagai masalah, ternyata menjadi neraka baru untukku. Terkadang ketika menerima perlakuan buruk mereka, ini mengingatkanku pada masalalu, dulu ada seorang siswa yang sering aku perlakuan sama, aku hina dan ku bully, dan aku sia-siakan cinta yang dia berikan padaku, hanya karena dia miskin. Apakah ini karma? Namun seiring berjalannya waktu, aku mulai terbiasa dengan perlakuan buruk semua orang. Ketika tahun-tahun berlalu, disaat, aku berpikir aku ada di masa-masa paling suram dalam hidupku, aku kembali di pertemukan kembali dengan dia. Dia yang paling tidak ingin aku temui dalam keadaanku yang hancur seperti ini. Namun seolah ini adalah takdir, dunia kami sekarang terbalik. Dia adalah seorang pria tampan, kaya raya, calon pewaris keluarga konglomerat, dan Wakil CEO di Perusahaan tempatku bekerja. Sedangkan aku sekarang, hanya Office Girl yang memiliki wajah jelek berkerja di perusahaan keluarganya. Dia yang sangat membenciku. Pertemuan kembali kami, yang membawa nasip yang tidak pernah aku duga. ✅ UPDATE SETIAP SABTU MALAM❗❗ Cek Infomasi Update terbaru dan Spoiler Bab di IG/FB: Za_L_Writer Jangan Lupa Follow biar tidak ketinggalan, Link di Bio 😉 **** Peringkat Terbaik 🎉 #5 Menikah 10/08/2024 🎉 #1 Nikah Paksa 8/11/2024 🎉 #3 AU 31/08/2024 🎉 #5 Romcom 3/09/2024 🎉 #1 Cinta Rahasia 29/9/2024 🎉 #1 Pernikahan Paksa 22/20/2024 🎉 #1 Cinta Pertama 11/11/2024 🎉 #1 Benci Jadi Cinta 19/11/2024 🎉 #5 Baper 7/12/2024 🎉 #2 Chicklit 6/12/2024 🎉 ❤️🧡💛 Mari Dukung Terus Penulis agar semangat Update!! Dengan Follow Akun ini, Vote/ Share😊😊
You may also like
Slide 1 of 10
Ariansyah✔ cover
Menikahi Pria Yang Pernah Aku Bully  cover
ISTRI BARU SUAMIKU [SELESAI] cover
Almiera cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Mantan CEOku adalah Cinta Pertamaku cover
Unwanted Love [Lengkap] cover
Dijodohin |MYG| [PROSES REVISI] #wattys2020 cover
Mas Airel cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover

Ariansyah✔

24 parts Complete

Ari (27) begitu penasaran dengan salah satu fans yang baru saja meminta fotonya. Ia merasa jika gadis gendut itu bukanlah gadis centil yang biasa ia jumpai seperti penggemarnya yang lain. Nb: Judul di setiap bab tidak selalu sama dengan isi. High rank: #1 gemuk 26-06-20 #1 sepakbola 24-09-20 #2 berbeda 03-08-22 #5 fans 20-07-21 #1 diet 01-07-22 Cerita ini dibuat pada tanggal: 25 April 2020 - 28 Mei 2020