Story cover for Matha by ajpblank
Matha
  • WpView
    Reads 5,243
  • WpVote
    Votes 467
  • WpPart
    Parts 20
  • WpView
    Reads 5,243
  • WpVote
    Votes 467
  • WpPart
    Parts 20
Ongoing, First published Jan 27, 2019
Masalah selalu mencariku, mengerumuniku, lalu mendesakku hingga sudut terpojok, lubang tergelap, jurang tercuram. Tidak serentak, namun bertahap. Jika seperti itu terus, kapan habisnya? Kapan ada titik terang menemui ending?

⬛◼️◾▪️◾◼️⬛◼️◾▪️◾◼️⬛◼️◾▪️◾◼️

Panggil Etia, dia tinggal di kos-kosan berupa villa mewah murah meriah. Kamar mandinya berbintang lima dengan bath up; shower dua suhu. Kasur king sizenya yang bisa ditiduri tiga orang tanpa harus berdesak-desakan. Hingga dapur sempurna dengan biaya tagihan per bulan lima ratus ribu rupiah.

Murah?

GILA BANGET IYANYA.

Mau tahu rahasianya kenapa sampai bisa murah?

Mau tau juga masalah apa saja yang akan Etia hadapi? 

[Kisah segala hal yang mengelilingi Etia] 




















[Gambar cover nyomot pinterest]
All Rights Reserved
Sign up to add Matha to your library and receive updates
or
#1karib
Content Guidelines
You may also like
[As3] Cerita Aku, Kamu Dan Kita by diprmdh
54 parts Complete
📍WARNING📍 Baca terlebih dahulu : MJWB dan Beside You. [Tamat] Spiritual- Romance- Fiksi remaja. _________ "Mati nggak akan membuat lu lebih tenang. Ya. Oke, masalah yang lu hadapi bakal hilang, tapi semua yang lu lakuin didunia ini bakal ada pertanggungjawaban nya. Lu siap mempertanggung jawabkan nya sedangkan lu belum punya apapun yang bisa memberatkan Amal baik lu?" "Gu-gue bingung, gue harus apa?" "Lu bingung, terus mo mati? Cih, itu namanya manusia nggak beriman. Lu mati dengan cara nenggelemin diri? Iya kalo mati, kalo hidup tapi pada rusak tuh tubuh, lu juga susah kan? Kalopun mati lu punya apa? Amal baik masih sebiji jagung aja sok-sokan mo mati. Masuk neraka mampus!" "Disana ada masjid, mending lu masuk. Sholat, zikir dan baca Qur'an itu lebih baik. Setidaknya hati lu tenang dan masalah lu pasti akan lebih ringan karena ada Allah disisi lu." ------ Ini kisah aku, kamu dan kita. Kisah yang belum diketahui siapa tokoh utama nya. Karena masing-masing memiliki tempat tersendiri di dalam kisah ini. Kisah ini bukan hanya tentang mereka namun keluarga, sahabat, dan persaudaraan ada didalamnya. Ini memang kisah percintaan, namun akan ada banyak hal tentang kehidupan yang perlahan akan kita pahami arti sesungguhnya. Ini kisah yang sederhana namun sangat rumit tuk diselesaikan. _____ High rank ---------------- # 1 Cinta segitiga [ 9 Feb 2021 ] # 3 Sepertiga malam [ 11 April 2021 ] # 1 Mencintai dalam diam [ 6 Maret 2021 ] # 11 Menunggu [ 9 Feb 2021 ] # 1 Kekeluargaan [ 4 Mei 2021 ] # 6 Secret admirer [ 11 April 2021 ] ____________________________ Start : 30 Jan 2021 End : 29 Sep 2021 Tertanda: @diprmdh IG: @dippsptrmdh_ @smoothgurl_ ©Copyright by diprmdh, Jan 2021
You may also like
Slide 1 of 10
A Past Dark cover
BAD FATE (End✔) cover
Partfect cover
friendship dump cover
Sama tapi Berbeda [END] cover
Coffee Of My Life cover
Rumah Untuk Lingga (Completed) cover
Naraka's (Revisi) cover
[As3] Cerita Aku, Kamu Dan Kita cover
PARADIGMA  cover

A Past Dark

12 parts Complete

Suatu hari tak sengaja aku mengenal sesosok pria manis yang juara gombal di pantai yang menakdirkanku memilikinya. Awalnya aku merasakan kebahagiaan, aku tak tau kalau endingnya akan sebegini beratnya. Bagiku kehilangannya adalah hal yang paling menyakitkan dan menyeramkan. Wanita ketigalah penyebab semuanya. "Mungkin aku kalah saingan dengan dia" batinku pilu Aku tak mengerti kenapa aku hanya bisa memilikinya sesaat? Kenapa di saat aku ingin bahagia, ia malah menjauh dariku... Mana janji yang sering dia ucapkan padaku? Mengapa kau tak membuktikannya? "Mungkin aku wanita yang tak memiliki apapun untuk membuatnya bahagia" Namun, salahkan aku? Jika aku ingin bersamanya? Jika aku ingin menapaki hidup bersama? Tuhan, kuatkan aku yang semakin rapuh dan lemah... Karena ulahnya.. Nantikan ceritanya ya guys🙏🙏. DILARANG KERAS PLAGIAT🚫 #jangan lupa komen #nantikan terus lanjutnya #ikuti terus karya saya ya #makasih atas waktunya yang sudah membaca novel saya #awas baperrrrrrrr