Who Is Called A Bird?! ||『VOLUME 1』
92 chapitres En cours d'écriture Jeoran Daimont, Awakened yang dikenal tak punya hati karena bicaranya yang prontal, dan suka membuat kekacauan... kelakuannya layaknya penjahat kelas kakap.
Dia berbakat, cerdas, dan licik. Seorang Awakened yang ditakdirkan menjadi sesosok yang hebat, yang hanya ada dalam seratus tahun sekali. Pemilik kekuatan Dewa, dan sikeberuntung berjalan.
Dirinya juga menjadi incaran banyak kalangan, organisasi ternama, monster, bahkan kaum bangsawan.
Dia unik.
Spesial.
Dan hebat.
Si pemalas yang berbakat. Julukan lainnya.
Tetapi dibalik kebrutalan dirinya, terselubung rahasia yang menyedihkan.
Apa jadinya, jika dia yang dikenal tidak takut apapun dan berani... sebenarnya seseorang yang terlahir dengan jantung lemah.
Dikit-dikit batuk darah, lelah sedikit nyaris sekarat, kerja sebentar pingsannya lama.
Orang tidak akan mempercayai itu.
Dia harus bertahan hidup dari alur dunia yang menyebalkan dan kacau.
Dunia yang nyaris hancur oleh kemunculan Abyss of Flame. Desakan keserakahan manusia-manusia yang tak punya otak. Dan garis darah tubuhnya yang memaksanya mengikuti takdir yang ia benci.
"Sialan! Ini tidak adil. Kenapa harus aku? Aku hanya ingin santai-santai dan hidup tenang! Kenapa kalian terus mengerumun seperti semut, hah!?"