Mushoku Tensei Bahasa Indonesia (Web Novel)
  • Reads 725
  • Votes 25
  • Parts 6
  • Reads 725
  • Votes 25
  • Parts 6
Complete, First published Feb 02, 2019
Mature
Sinopsis
Seorang NEET otaku berumur 34 tahun diusir dari rumah oleh keluarganya. Perjaka ini, gemuk, tidak menarik, dan tidak punya uang. Mendapati bahwa hidupnya menuju jalan yang buntu. Dia ingat bahwa hidupnya benar-benar bisa menjadi jauh lebih baik jika ia sanggup mendapatkan lebih banyak kesempatan untuk merubah sejarah kelam hidupnya.

Ketika ia berada di titik penyesalan, ia melihat sebuah truk bergerak dengan kecepatan tinggi dengan 3 siswa SMA di jalan. Sembari mengerahkan semua kekuatannya, ia menyelamatkan mereka, tapi akhirnya dia menjadi korban tabrak truk, yang membuat ia terbunuh.

Saat ia membuka matanya, ia telah bereinkarnasi ke dunia yang penuh pedang dan sihir, dengan nama Rudeus Greyrat. Lahir ke dunia baru dan kehidupan baru, Rudeus menyatakan, "Kali ini, aku akan benar-benar menjalani hidup dengan penuh tanpa penyesalan!" Dan perjalanan baru Rudeus Greyrat pun dimulai. (Original dari animesuki.com)
Public Domain
Sign up to add Mushoku Tensei Bahasa Indonesia (Web Novel) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You're My Enemy, Sister!! [End✓] by Chocowriter7
79 parts Ongoing Mature
𝙎𝙝𝙞𝙣𝙖 𝙋𝙪𝙩𝙧𝙞 𝙃𝙖𝙧𝙪𝙣𝙤, anak gadis pertama dari hasil pernikahan ayah dan ibunya yakni Ryo dan Luxy. Shina ini memiliki sifat dingin dan tertutup namun memiliki sifat lugu dan polos.. Dan ia juga mempunyai adik perempuan yang sifatnya sangat berbanding terbalik dengannya yang bernama 𝙇𝙖𝙩𝙞𝙨𝙮𝙝𝙖 𝘼𝙢𝙚𝙡𝙞𝙖 𝘼𝙣𝙙𝙞𝙣𝙞. Memiliki sifat yang jahil dan sering sekali mengusili kakaknya Shina yang emosian ditambah tisya yang mempunyai sifat jahil. Membuat keduanya sering bertengkar, hingga membuat kedua orang tuanya ke pusingan dengan tingkah mereka Brak! Gubrak!! Gedebuk!! Yeah, you know lah guys :) " WOI BOCAH BALIKIN HP GUA!!! " treak shina " blee, budu amat! " balas tisya dengan senyum jahil nya "ASTAGHFIRULLAH, punya anak 2 cwek udh kyk tom and jerry" luxy yang melihat tingkah anaknya sambil memijit pelipisnya Entah ngidam apalah dulu dia sampai punya modelan gini, yang satunya dingin + emosian satunya lagi... Udah gatau mau nulis apa karna saking absurd-nya "Anak lu itu" ucap Ryo kesal karna istrinya terus mengeluh "Itu anak lu juga MALIH! " luxy berjalan kearah suaminya dan langsung menjitak kepalanya (istri yang baik jangan ditiru ya~) "Yaudah kita bikin anak lagi aja" kata Ryo membuat ibu sudah memerah malu Lemes dah tuh mulut! Asal jeplak udah kayak mesin fotocopy! Dan DUAR otaknya langsung pada traveling ke langit ketujuh "BIKIN ANAK TEROS DASAR MALIH" treak shina dan tisya, menyadarkan otak Ryo yang syesad~ "Emangnya kalian gamau punya adek lagi?" tanya Ryo "ENGGAKKK!!" treak membuat satu rumah bergetar Gimana? Cukup absurd kan? Dan simak juga kisah shina bersama temannya yang penuh ke absurd an, kegaringan, dan juga kisah percintaan yang begitu sat set sat set dan DUAR langsung jadian! Warning ⚠ Mohon maaf jika ceritanya sedikit garing dan kosakata nya yang kurang bagus serta alurnya yang sedikit aneh?.. Karna ini adalah book pertam
You may also like
Slide 1 of 10
FLOWER CROWN (CHANBAEK) cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
Become The Extras?! [BL] cover
Ujung Jelita cover
I Wanna Be Antagonist (end) cover
I am lesbi? cover
[00] Nawasena The Raden » Words Version cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
You're My Enemy, Sister!! [End✓] cover
IM LESBIAN💋💋 cover

FLOWER CROWN (CHANBAEK)

16 parts Complete Mature

Kisah cinta menyakitkan antara Sang Raja, Park Chanyeol, dan pengawalnya, Byun Baekhyun yang berpusat pada sebuah mahkota bunga. "Aku mencintaimu bukan dengan karena, tapi meskipun. Meskipun kau tidak mencintaiku, meskipun kau tersenyum karena orang lain, meskipun kau tidak membalas cintaku... ...aku akan terus disisimu, bersamamu." ChanBaek.