Story cover for DIRGAN by friscandini
DIRGAN
  • WpView
    Reads 106
  • WpVote
    Votes 22
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 106
  • WpVote
    Votes 22
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Feb 10, 2019
Dirgantara Kean Muhammad Aidan. Sering dipanggil Dirgan, paling suka makan pisang karena Dirgan kawannya monyet. Selain suka makan pisang, Dirgan juga suka Salsa, Salsabila Aurelie Zardine. Dimasa kesepiannya, Salsa sering membuat Dirgan tidak merasa hidup sendiri. Saat Dirgan terpuruk, Salsa hadir dan mengembalikan semangat dalam diri Dirgan. Salsa-lah yang membuat Dirgan kembali berdaya, membuat Dirgan lebih berarti dari kemarin.

Dirgan adalah seorang pengecut yang menjadikan kedok sahabat sebagai alasan agar Ia selalu dekat dengan Salsa.
All Rights Reserved
Sign up to add DIRGAN to your library and receive updates
or
#18dirgan
Content Guidelines
You may also like
Lima Tahun Tanpa Kata by Lilyyou_2304
64 parts Ongoing
Arumi Kinara Nayanika adalah dokter muda ternama yang dikenal cerdas, dermawan, dan memiliki hati yang tulus dalam membantu banyak orang. Ia juga pemilik "Internasional Hospital," rumah sakit bergengsi yang menjadi simbol keberhasilannya. Namun, di balik pencapaiannya, Arumi menyimpan luka mendalam-sebuah rahasia yang hanya diketahui oleh keluarganya. Lima tahun lalu, ia hamil di luar nikah dan harus menghadapi kenyataan pahit bahwa ia akan membesarkan anaknya sendirian. Ayah dari anaknya, Arkana Harsa Dikara, mantan kekasihnya, tidak pernah tahu tentang kehamilan itu. Arkana, di sisi lain, adalah pria ambisius yang kini menjadi pengusaha sukses di PT Harsa Sejahtera. Setelah berpisah dengan Arumi secara tiba-tiba, ia mencoba mencari wanita itu, tetapi Arumi menghilang tanpa jejak. Dengan luka hati yang masih tersisa, Arkana membangun kariernya hingga mencapai puncak kesuksesan. Namun, di tengah segala kejayaan, ada kehampaan yang tak ia mengerti-sebuah perasaan kehilangan yang terus menghantuinya. Takdir yang sempat memisahkan mereka perlahan mempertemukan kembali. Dalam pertemuan yang tak terduga, Arkana mulai menggali kebenaran tentang masa lalunya. Ia harus menghadapi kenyataan pahit bahwa ia telah memiliki seorang anak yang selama ini tak ia ketahui keberadaannya. Bagaimana reaksi Arkana saat mengetahui bahwa ia telah menjadi ayah tanpa pernah menyadarinya? Akankah Arumi membuka hatinya kembali setelah bertahun-tahun menyimpan luka dan berjuang sendiri? Ataukah pertemuan ini hanya akan mengungkap lebih banyak luka yang selama ini tertutup rapat? Kisah ini adalah perjalanan tentang cinta, pengorbanan, rahasia, dan takdir yang tak bisa dihindari.
"diam-diam jatuh cinta" by NavilahSyakirah7
49 parts Ongoing
"Diam-diam jatuh cinta" Semuanya bermula saat Velle pindah ke sekolah baru di kelas 8. Ia tak menyangka, pertemuan pertamanya dengan Kael-siswa populer yang dingin tapi misterius-akan membuat hatinya berdebar tak karuan. Tanpa sadar, mereka mulai terlibat dalam cerita yang penuh tawa, rahasia, dan perasaan yang tumbuh pelan-pelan. Diam-diam, keduanya saling jatuh cinta. PU: ●Kael Dirgantara(el,kael) Pendiam tapi perhatian,Suka menyendiri, tapi punya pemikiran yang dalam,Jago basket, banyak yang suka tapi dia cuek,Kadang dingin, tapi sebenarnya penyayang Sulit mengekspresikan perasaan, tapi diam-diam suka memperhatikan Velle,Sering terlihat datar, tapi hatinya lembut ■Farel Dirgantara (kakak Kael): Cool dan tenang, tapi peduli banget sama Kael Kadang kaku, tapi punya selera humor yang unik Jago olahraga, terutama futsal Sering jadi tempat curhat Kael walau sok cuek Tipe kakak yang kalau ngomong pendek tapi ngena ●Navelle Diyana Algentara (Velle) Ceria, ramah, gampang dekat sama siapa aja Suka ngobrol dan suka ngebanyol, tapi ada sisi sensitif juga Pintar tapi nggak suka pamer,Mudah peduli dan suka nolongin orang Suka diem-diem ngelirik Kael tapi nggak berani ngomong Kadang overthinking, tapi punya semangat ■Lira Azalia Algentara (kakak Velle): Penyayang & protektif, terutama ke Velle Cerdas dan perfeksionis, suka rapi Suka ngasih nasihat tapi sering godain Velle juga Elegan dan dewasa, tapi punya sisi iseng Populer di sekolah waktu dulu, jadi panutan Cinta masa SMP... sederhana tapi membekas. Siap-siap baper, ya!
Our Marriage by Rinjaniii27
52 parts Ongoing
"Our Marriage" adalah kisah tentang Lian, seorang pria muda yang sukses, dan Salsa, seorang wanita cerdas dan berambisi. Keduanya dihadapkan pada sebuah perjodohan yang tak terduga, sebuah permintaan terakhir dari nenek Lian yang sedang sekarat. Lian, yang menyimpan rasa kepada Salsa, tak mampu menolak permintaan terakhir sang nenek. Ia memilih untuk menyembunyikan perasaannya, demi menuruti keinginan terakhir sang nenek. Namun, Salsa, yang baru saja menyelesaikan kuliahnya dan belum siap untuk menikah, menolak dengan tegas. Permintaan terakhir nenek Lian menjadi titik balik dalam hubungan mereka. Lian, yang selama ini hanya bisa mencintai Salsa dari kejauhan, akhirnya memiliki kesempatan untuk mendekatinya. Ia bertekad untuk menunjukkan ketulusan cintanya dan membuktikan bahwa ia adalah pria yang pantas untuk Salsa. Namun, Salsa, yang memiliki mimpi dan ambisi besar, belum siap untuk terikat dalam sebuah hubungan. Ia merasa tertekan dengan perjodohan ini, dan takut untuk kehilangan kebebasan dan mimpinya. "Our Marriage" adalah perjalanan emosional yang penuh lika-liku. Lian harus berjuang untuk mendapatkan hati Salsa, sementara Salsa harus belajar untuk membuka hatinya dan menerima cinta yang ditawarkan. Perbedaan latar belakang, ambisi, dan pandangan hidup mereka menjadi tantangan dalam hubungan mereka. Di tengah konflik dan pertengkaran, Lian dan Salsa menemukan kekuatan cinta dan rasa saling menghargai yang tak terduga. Mereka belajar untuk memahami satu sama lain, dan menemukan keindahan dalam perbedaan mereka. Akankah perjodohan ini menjadi awal dari kisah cinta yang indah, atau justru menjadi penghalang bagi mimpi dan ambisi mereka? Temukan jawabannya dalam "Our Marriage", sebuah kisah tentang cinta, keluarga, dan pencarian jati diri yang diwarnai dengan perjodohan yang tak terduga, namun membuka pintu bagi sebuah cinta yang tak terduga pula.
You may also like
Slide 1 of 9
Beetwen Friendship And Feelings Of Love (END) cover
Butiran Cinta Kita (END)  cover
Lima Tahun Tanpa Kata cover
Keira cover
Love In Sillence cover
"diam-diam jatuh cinta" cover
silent story cover
CACA cover
Our Marriage cover

Beetwen Friendship And Feelings Of Love (END)

27 parts Ongoing

❗No Plagiat ❗(Tahap revisi!) Arifin attala dan kaisar dirgantara adalah dua pemuda yang telah lama bersahabat. Dalam suka maupun duka. Bersama dua sahabat lainnya. Rangga dan Gibran, mereka membentuk lingkaran persahabatan yang kuat. Namun. Semuanya berubah ketika sebuah insiden merenggut nyawa Rangga. Tragedi itu menjadi titik balik segalanya. Dirgan, yang terpukul berat atas kehilangan tersebut. Mulai menyalahkan Arifin dan menyimpan kebencian mendalam kepadanya. Sejak saat itu persahabatan mereka hancur. Arifin berusaha keras memperbaiki semuanya, ia mencoba berbagai cara untuk memperbaiki hubungan mereka seperti dulu, tapi sia-sia - Dirgan terlanjur membencinya. Di tengah kehancuran itu, hadir seorang gadis bernama Ainsley Hierra Clouwi. Ainsley berusaha membantu Arifin menyatukan kembali tali persahabatan yang telah retak. Namun siapa sangka Dirgan diam-diam jatuh cinta kepada Ainsley. Tapi ini bukan tentang kisah cinta segitiga, dan bukan pula sekadar cerita tentang persahabatan atau cinta. Ini adalah kisah tentang kehilangan, penyesalan, dan harapan- tentang bagaimana hati yang hancur bisa menemukan jalannya pulang. Mau tau kelanjutannya? ayo langsung di baca! 🥇#Ainsley (Juni 2025) 🥇#Arifin (Juni 2025) 🥈#Rasabersalah (Juni 2025) Karya ini asli dari pemikiran saya sendiri! Story by: me Start: 18-05-2025 Pic by: Pinterest