Annalia (Tamat)
  • Reads 275,129
  • Votes 16,654
  • Parts 28
  • Reads 275,129
  • Votes 16,654
  • Parts 28
Complete, First published Feb 17, 2019
Mature
Pernikahan yang terjadi karena rasa tanggung jawab dan Iba. Akankah Dave benar-benar mencintai Anna. Ataukah perhatiannya selama ini karena rasa bersalahnya?


Annalia Aisyah Wirawan.(21)
Gadis cantik berhijab itu kehilangan kebahagiaan sejak dinyatakan kaki sebelah kanannya lumpuh oleh dokter,  Air matanya senantiasa menetes kala menatap kedua kakinya dan kini Ia hanya bisa berjalan berkat tongkatnya. Impiannya seakan sirna akan kejadian naas menimpanya. Untung saja ayah dan bundanya selalu mensupportnya. Ini semua karena kejadian malam itu, kala ia menolong seorang anak kecil yang hampir tertabrak mobil. 

Dave Alexander.(28)
Dosen sekaligus CEO muda di perusahaannya. Ia seorang pria tampan dengan pahatan sempurnya di wajahnya, bagaimana tidak didalam tubuhnya mengalir darah Korea dan jawa. Dia juga pria yang tak sengaja menabrak seorang gadis berhijab itu. Dave tau, jika gadis itu lumpuh karenanya. Ia benar-benar merasa bersalah pada gadis itu.


Dave Alexander, pria itu mencari informasi akan gadis yang di tabraknya dan ditinggalkannya begitu saja. Ya, gadis itu adalah salah satu mahasisiwi yang berkuliah dimana Ia mengajar. Ia teringat, banyak sekali tatapan mengejek darj para mahasiswa maupun mahasiswi yang menatap Anna. Ia berjanji akan menebus kesalahannya pada gadis malang itu dengan cara menikahinya.
All Rights Reserved
Sign up to add Annalia (Tamat) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
I Became The Devil's Wife   by nursida122004
77 parts Complete
"Aku benar-benar akan membunuhmu jika kau berani mengajukan perceraian lagi. Kita akan mati bersama dan akan kekal di neraka bersama," bisik Lucifer sembari menyeringai. * * * Charlotte menggunakan kekuatan sucinya untuk kembali ke masa lalu. Di masa lalu Charlotte dikhianati oleh adik perempuannya sendiri, ia bahkan dihukum mati oleh Xavier yang merupakan suaminya sendiri. Charlotte tidak akan menyia-nyiakan kehidupannya yang kedua ini, ia tidak akan mencintai suaminya dengan tulus. Kali ini ia akan menjadikan seorang iblis Lucifer sebagai alatnya untuk balas dendam. Lucifer merupakan iblis neraka yang menyamar menjadi seorang Grand Duke, tetapi identitasnya ternyata diketahui oleh Charlotte. Demi bisa balas dendam, Charlotte mulai menjalin kontrak dengan Lucifer. Iblis itu siap mengabulkan semua permintaan Charlotte, tetapi ada satu syaratnya yaitu Charlotte harus merelakan tubuhnya untuk dinikmati oleh Lucifer. * * * NOTE author: Aku sarankan tetap baca cerita ini selagi on going karena kalau cerita ini sudah versi lengkap, besar kemungkinan bakal aku hapus sebagian partnya dari wattpad kemudian hanya tersedia dalam bentuk pdf lengkap yang harus dibeli melalui WhatsApp. * * * (BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!) Rank🎖️ #1🥇 Fantasy dari 64,8 Rb cerita (25 Agustus 2024) #1🥇 Kingdom dari 8,3 Rb cerita (25 Agustus 2024) #1 🥇 Lucifer dari 617 cerita (25 Agustus 2024) #1 🥇 Obsesi dari 7,53 Rb cerita (28 Agustus 2024) #1🥇 Devil dari 3,72 Rb cerita (28 Agustus 2024) #1🥇Dark Romance dari 4,74 Rb cerita (28
You may also like
Slide 1 of 20
Love In The Purple Sea cover
My Obsession  cover
Surya (TAMAT) cover
STAY WITH ME (END) cover
Hyper cover
SEVEN SHOTS cover
Status Kita Apa?  cover
skripsi resign cover
My Husband is My Neighbor cover
TAKDIR (Menemukan Kita Lagi) cover
Hantu Tampan Nakal cover
My Husband My Badboy! 21++  cover
UNLIMITED ⚓ cover
ReyHana (COMPLETED) cover
Lecturer secret wife cover
I Became The Devil's Wife   cover
 'A'  (Selesai) cover
Bukan Drama Korea  cover
Cinta Lama Belum Kelar -changlix ✔ cover
Mengejar Cinta Pak Abimanyu [Completed] cover

Love In The Purple Sea

42 parts Ongoing

Dax, bangun di sebuah kamar hotel dalam keadaan telanjang bersama dengan seorang wanita yang bukan pacarnya. Setelah mengetahui wanita itu ternyata staff hotelnya, Dax langsung memecatnya agar pacarnya tidak mengetahui malam panas itu. Tapi benarkah rahasia bisa di simpan selamanya? Atau malam panas itu akan membongkar rahasia lainnya? . . . Most Impressive Ranking 11-11-2024 #1 - arrogant 11-11-2024 #3 - newadult 11-11-2024 #5 - cold 15-11-2024 #4 - lovehate 15-11-2024 #8 - 1821 14-12-2024 #3 - lovestory