Affettuosamente (Complete-sudah Dicetak Oleh Cerita Kata)
  • Reads 47,078
  • Votes 3,087
  • Parts 63
  • Reads 47,078
  • Votes 3,087
  • Parts 63
Complete, First published Feb 19, 2019
wanita itu menatap sinis. Bibirnya ditekuk ke bawah, seperti melihat kotoran kuda di wajah Roxanne. 

"Di mana salahku?"
Gadis itu balik menentangnya. "Jangan asal bicara kalau belum pernah masuk tempat itu!"
---- 

"Kamu tidak akan menemukan cahaya lilin dalam ruangan yang terang benderang. 
Karena meski kecil, lilin akan terasa terang kalau ditaruh dalam ruangan yang gelap, atau di tempat yang tinggi."

- Roxanne

Menjadi artis show di night club memang bukan cita-citanya. Tapi, banyak peristiwa yang membuat Roxanne tetap menekuni profesinya. 

Dia tak pernah peduli tentang anggapan orang. Karena dia tahu, orang yang berusaha hanya untuk menyenangkan orang lain tidak bisa maju.

Nggak percaya?
Coba saja dengar cerita mereka yang bekerja di sana. 
Para penyanyi, pemain musik, penari, satpam, petugas kebersihan, sampai PSK, mereka tidak mau pusing dengan orang lain.

Mereka hanya ingin tahu apa artinya Cinta, dan kisah di dalamnya. Untuk itulah Roxanne tetap di jalannya, menyanyikan kisah mereka,
"Affettuosamente" 
Nyanyikan dengan kasih.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Affettuosamente (Complete-sudah Dicetak Oleh Cerita Kata) to your library and receive updates
or
#516music
Content Guidelines
You may also like
Teman Rasa Pacar - Slow Update by AbelJessica
20 parts Complete
Teman Rasa Pacar adalah karya kelima milik JessJessica (@AbelJessica) setelah Bad Boys Series. Tulisan ini dilindungi oleh UU RI HAK CIPTA. Berdasarkan ketentuan UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA (pasal 1 angka 3 UU Hak Cipta 2014), dan adalah salah satu ciptaan yang dilindungi dalam rezim hak cipta.. Sesuai ketentuan (pasal 40 ayat 1-3 UU Hak Cipta 2014). Pasal 1 Nomor (3) : Ciptaan adalah setiap hasil karya dibidang ilmu pengetahuan, seni dan sastra yang dihasilkan atas inspirasi, kemampuan, pikiran, imajinasi, kecekatan, keterampilan, atau keahlian yang diekspresikan dalam bentuk nyata. Pasal 40 (1) Ciptaan yang dilindungi meliputi ciptaan dalam bidang ilmu pengetahuan, seni, sastra, terdiri atas ; a. buku, pamflet, perwajahan karya tulis yang diterbitkan, dan semua hasil karya tulis lainnya. etc. (2) Ciptaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf n dilindungi sebagai ciptaan tersendiri dengan tidak mengurangi Hak Cipta atas Ciptaan asli. (3) Perlindungan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2), termasuk perlindungan terhadap Ciptaan yang tidak atau belum dilakukan pengumuman tetapi sudah diwujudkan dalam bentuk nyata yang memungkinkan Penggandaan Ciptaan tersebut. SANKSI PIDANA PADA TINDAK PLAGIAT ATAU PELANGGARAN HAK CIPTA SEPERTI TERSEBUT DI ATAS DAPAT DIPIDANAKAN DENGAN PENJARA MASING-MASING PALING SINGKAT 1 (SATU) BULAN DAN/ATAU DENDA PALING SEDIKIT Rp 1.000.000,00 (satu juta rupiah), ATAU PIDANA PENJARA PALING LAMA 7 (TUJUH) TAHUN DAN/ATAU DENDA PALING BANYAK Rp 500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah). Salam sayang, JessJessica.
You may also like
Slide 1 of 10
RAFKA || MY COOL HUSBAND  cover
The Strange Playlist (#2) cover
Teman Rasa Pacar - Slow Update cover
Tunggu Aku Putus [PREORDER] cover
Anesthetized [Terbit] cover
HARTA, TAHTA, MAS JAKSA!! || END cover
Rekomendasi Cerita Wattpad 2022 cover
TRAP! [FIN] cover
Runaway From You cover
because of my stupidity cover

RAFKA || MY COOL HUSBAND

19 parts Ongoing

RAFKA PRADIPTA Pemuda berwatak dingin dan jarang sekali bicara. Anak tunggal dari orang tua berada, namun sejak menginjak SMP lelaki ini memilih tinggal dengan kakeknya. Gila uang? itulah orang tuanya. Sampai dirinya sekarang harus rela menikah muda atas dasar kerja sama bisnis perusahaan. SAFA PARMADITA Wanita berhijab yang memiliki senyum manis nan hangat, dialah gadis yang juga korban dari perjodohan. Meskipun hanya perjodohan, Safa tetap berusaha menjalankan tugas seorang istri, walau kadang ia juga harus sabar atas sikap tak acuh Rafka. Bisakah Safa menggerakkan hati Rafka yang beku? Dan apakah dengan seiringnya waktu Rafka bisa nerima Safa di hidupnya? ~~~ ©ifalah_