Thousand Sheets (Tamat)
  • Reads 1,351,945
  • Votes 98,319
  • Parts 34
  • Reads 1,351,945
  • Votes 98,319
  • Parts 34
Complete, First published Feb 27, 2019
Keisari, 27 tahun, jomlo, dan pengangguran.
Wow!  
Akhirnya dia tiba pada fase paling mengerikan bagi seorang perempuan. Ketika relasi, percintaan, karier, dan kehidupan sosialnya jalan di tempat. 
Semakin lengkap pula dengan predikat jomlo dan pengangguran tersemat di belakang namanya.
Kei tahu, nasibnya baru akan berubah jika dia melakukan sesuatu. Salah satunya adalah memaksa diri melamar pekerjaan yang tidak dia sukai. 
Lalu jalan takdir mempertemukannya dengan Karnaka, pria yang usianya terpaut jauh di atasnya. 
Karnaka adalah pria rumit yang sama sekali tidak dia inginkan untuk hadir dalam hidupnya.
Tetapi, tentu saja tidak semua keinginan bisa dikabulkan. 
Karena selalu ada sesuatu yang memaksanya untuk berkompromi. Petualangan baru pun dimulai.
Siapa sangka kisah asmaranya justru terjadi di antara berlembar-lembar dokumen yang harus dia pelajari, dan di antara tumpukan laporan yang harus dia siapkan.
Dan seperti biasa, tidak ada kisah cinta yang berlangsung sederhana tanpa melibatkan drama.
All Rights Reserved
Sign up to add Thousand Sheets (Tamat) to your library and receive updates
or
#1proyek
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Cinta Yang Melebur Di Desa [TAMAT] cover
Tanda Seru cover
I Wuf U cover
(Un)Pretend cover
17 || GeminiFourth cover
Love For Rent (Antagonist Love Story) cover
Love Break!一Sekuel Love Kitchen (Tamat) cover
Bitha for the Beast [Completed] cover
[COMPLETE] EVARIA - Memihak Diri Sendiri cover
Dia Guruku Juga Imamku {ENDING} cover

Cinta Yang Melebur Di Desa [TAMAT]

41 parts Complete

Laras datang ke desa, hanya untuk mengunjungi neneknya yang sedang sakit dan sekalian untuk menemani. Karena kebetulan, gadis itu sedang libur semester selama tiga bulan. Namun, siapa sangka dengan datangnya dia ke desa, ia dapat bertemu dengan Wianta Abraham. Laki-laki sederhana, yang membuat hatinya tak karuan. ••• cover by: pinterest Start: 12 Juni 2024 Ending: 17 November 2024 Mohon untuk tidak menjiplak atau memplagiat tulisan ini, ya. Mohon dengan sangat🙏