Story cover for Aku Yang Tak Dianggap by Mamicha89
Aku Yang Tak Dianggap
  • WpView
    Reads 122,377
  • WpVote
    Votes 2,445
  • WpPart
    Parts 10
  • WpView
    Reads 122,377
  • WpVote
    Votes 2,445
  • WpPart
    Parts 10
Complete, First published Mar 01, 2019
Bagaimana rasanya ketika sah sebagai yang pertama tapi hanya sebatas diatas kertas?

Bagaimana rasanya ketika perhatian sang suami lebih banyak tercurah untuk istrinya yang lain?

bagaimana rasanya jika kamu seharusnya menjadi ratu di rumahmu, tapi di perlakukan seperti pelayan?

Bagaimana rasanya ketika kau hamil anak suamimu tapi kau malah di tuduh selingkuh?

Bagaimana rasanya ketika semua rasa sudah hilang, semua yang menyakitimu kembali menemuimu dan memintamu kembali?


"karna aku tahu, bagaimana rasanya tak dianggap sama sekali, mungkin perkataan maaf memang cukup, tapi lubang itu akan terus membekas"

-Sabrina Dewina-


"maafkan aku yg bodoh, mengabaikan mu, menyakitimu, dan yang paling ku sesali, kamu pergi disaat aku sudah menyadari kalau aku teramat sangat membutuhkanmu dan kamu mungkin tak akan pernah kembali lagi...padaku"

-Satria Arsaka-


entah, ide itu muncul begitu saja

maaf hanya sekedar tulisan seorang penulis kacangan, ojo baper...

pendek aja paling gk nyampe 20chapter 🙈

-Mamicha-
All Rights Reserved
Sign up to add Aku Yang Tak Dianggap to your library and receive updates
or
#25madu
Content Guidelines
You may also like
BUN𝖦A PRIBUΜI |ᴅɪғғᴇʀᴇɴᴛ ʙʟᴏᴏᴅ| [ON GOING] by Fratkn
57 parts Ongoing
Sebutan wanita rendahan yang orang lain sematkan padanya tak membuat gadis itu menyesali keputusannya. Awalnya ia berpikir demikian, sampai di mana dirinya bertemu dengan sosoknya yang bagai hutan luas. Memberikan kesan tenang diawal, namun menyesatkan saat terlalu jauh melangkah. Perasaan gelisah menghantui seolah pohon-pohon itu siap menelannya dalam keterpurukan saat tak menemukan jalan pulang. Hanya ada hijau, seperti sorot matanya yang begitu dalam. Tak sampai di situ, rentetan kejadian tak terduga yang mengubah hidup dan cara pikirnya membuat Widari menyesali pilihannya. Kata 'andai', hanya sebatas kata yang tak bisa tercapai. Kehilangan orang-orang terkasih membuatnya tersadar, kini hidupnya tak lagi berarti. Keegoisan untuk hidup berdasarkan pilihannya sendiri kini ia sesali. Sosok baru datang. Seorang yang tempat asalnya masih abu-abu, sosok yang tak bisa Widari nilai dengan mudah, punggung lebar yang berdiri di hadapannya, melindunginya tanpa alasan yang jelas, mencoba menerobos masuk tanpa ia beri kesempatan. Hingga akhirnya memilih berakhir, mengakhiri takdir menyedihkan bersamanya dalam keputusasaan dan kehilangan... ____ ____ ● Mungkin terdapat beberapa kesalahan yang tak disadari oleh penulis ●Semua dalam cerita hanya fiksi semata dan tak ada sangkut pautnya dengan kehidupan asli seseorang ____ ~JANGAN LUPA MENINGGALKAN JEJAK SETELAH MEMBACA, BERUPA VOTE & KOMEN~ ----- Cerita yang saya buat semata-mata hanya untuk dinikmati dan tidak untuk menyinggung pihak manapun. Maaf jika ada salah yang tidak saya sengaja ataupun tidak saya ketahui. ----- PERINGATAN..! CERITA YANG SAYA BUAT MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI. JADI TOLONG JANGAN COPY CERITA INI DENGAN ALASAN APAPUN..! PLAGIAT HARAP MENJAUH..! ___ NOTE : JIKA TIDAK MENYUKAI WATAK KARAKTER DALAM CERITA INI DIPERSILAHKAN UNTUK BERHENTI MEMBACA ATAU BACA CERITA SAYA YANG LAIN. ____ Publikasi: 15-05-2024 ____ Pictures: Canva & AI
Sepasang Sepatu Tanpa Arah [END] by Fratkn
56 parts Complete
"Lo gak sadar? Kita sama-sama hancur. Gak ada keharmonisan dikeluarga kita. Tapi lo bermimpi buat membangun rumah tangga sama gue? Lo pikir bisa? Lo yakin gak akan buat tuh anak menderita dengan kelakuan kita di masa depan? Lo yakin bisa jadi orang tua yang baik sedangkan darah lo mengalir dari dna seorang yang paling lo benci?!" "Lo mau buat gue mati ngenes kayak almarhumah nyokap lo? Atau mau sama-sama saling selingkuh kayak keluarga gue? JAWAB ZINO!" Kina hanya sekedar mantan kok bagi Zino. Iyakah? Tapi yakin hanya mantan? Memangnya ada mantan cemburu ketika melihat dia bersama yang lain? Ada ya mantan yang masih peduli? Mantan yang justru marah sampai berujung nikah? Nikahnya kepaksa karena situasi. Tapi perasaannya tulus dari hati. Mereka seperti sepasang sepatu yang melalui masalah hidup bersama dan melangkah tanpa arah yang jelas. Berusaha menemukan tempat terbaik sebagai tempat tujuan. Bagaimanakah cara dua broken home yang tak pernah merasakan kehangatan keluarga itu menciptakan sebuah keluarga yang harmonis demi buah hati mereka? Mampukah mereka menjadi orang tua yang baik? Sedangkan dalam hidup mereka sendiri tak pernah menemukan sosok yang bisa dijadikan sebagai panutan hidup. ____ ●Kalimat dalam cerita tidak baku ●Mungkin terdapat beberapa kesalahan yang tak disadari ~JANGAN LUPA MENINGGALKAN JEJAKNYA SETELAH MEMBACA. BERUPA VOTE & KOMEN~ ---- Cerita yang saya buat semata-mata hanya untuk menghibur dan tidak untuk menyinggung pihak manapun. Maaf jika ada salah yang tidak saya sengaja ataupun tidak saya ketahui. ---- PERINGATAN..! CERITA YANG SAYA BUAT MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI. JADI TOLONG JANGAN COPY CERITA INI DENGAN ALASAN APAPUN..! PLAGIAT HARAP MENJAUH..! ___ Publikasi: 24-09-2023 ____
Maybe Tomorrow : Penyesalan (On Going) by librarika
46 parts Ongoing
Dunia ini sangat keras dengan perempuan, apalagi bila di masa lalunya terdapat sebuah aib besar 🌟🌟🌟 Mengandung di usia muda karena gaya berpacarannya yang bebas, Zia otomatis menghancurkan kehidupannya sendiri. Mulai dari kehilangan orang tua, berhenti sekolah dan dicemooh orang - orang sekitar, perlahan dia terima usai aibnya itu terkuak. Belum lagi kekasihnya, Elang yang tidak mau bertanggung jawab membuat hidup dia semakin sulit. Seiring bertambahnya usia wanita itu, karena menjadi orang tua tunggal tidaklah mudah, Zia mulai bertekad mencari ayah untuk sang buah hati. 'Hanya bisa menerima masa lalunya' cukup dengan satu syarat tersebut siapapun orangnya pasti akan dia terima, pikirnya. Sempat yakin akan ide tersebut, saat dijalani ternyata Zia justru cuma mendapat luka yang lebih alih - alih calon suami, sebab tak semua lelaki bisa menerima masa lalu buruk pasangannya, begitupun keluarga mereka. "Tentu, aku ingin bahagia, tapi bila mereka terus mempermasalahkan masa lalu apa aku perlu mempertahankan keinginanku untuk menikah?" - Zia Cassiopeia "Jangan menyukaiku, lukaku belum kering, kamu bisa saja ikut menderita karenanya!" - Raden Elang Aghastya "Semua orang punya masa lalu yang buruk, gak terkecuali aku, jadi gakpapa mencoba bangkit lagi dengan bantuan orang lain dan berharap bahagia!" - Garuda Biantara "Aku janji gak akan menuntut apapun darimu, aku bicara begini hanya mau kamu tahu perasaanku selama kita saling berinteraksi dan bertemu supaya aku gak canggung lagi!" - Luna Rea Nanda
WHEN DESTINED (END) by putriHumairamaharani
38 parts Complete
🦋DIHARAPKAN MEM-FOLLOW SEBELUM MEMBACA🦋 🦋WD (WHEN DESTINED)🦋 🦋28 BAB + 4 EKSTRA PART🦋 🦋BAKAL DI REVISI SESUAI MOOD🦋 Pernikahan paksa yang mau tidak mau tetap harus di lakukan oleh Veena dan Vincent. Bagaimana jadinya jika kedua remaja labil tersebut di satukan dalam sebuah ikatan pernikahan yang sudah di rencanakan jauh-jauh hari oleh kedua keluarga mereka? "L-Lo mabuk?" Tanya Veena ketika mencium aroma alkohol dari mulut Vincent. "Vin-" CUP. "Kenapa lo harus pulang bareng sama dia?" "Kalo lo emang mau pulang seharusnya lo bisa ngehubungin gw! bukan malah nerima ajakan dari dia!" rancau Vincent. "..." "JAWAB!!!" "Lo anggep gw apa hah!" bentak Vincent. "Vi-vincent.. kayaknya lo udah terlalu banyak minum, lebih baik lo balik ke kamar sekarang," ucap Veena. "Ikut gw," ajak Vincent yang langsung menarik tangan Veena dan membuka pintu kamar miliknya lalu setelah memasuki kamar tersebut dengan cepat Vincent mengunci kamarnya dan membuang asal kunci pintu kamarnya tersebut. "Vi-vincent L-lo mau ngapain?" Tanya Veena dengan panik dan perlahan demi perlahan mundur ketika melihat Vincent mulai melangkah mendekati dirinya. "Bukannya kita udah nikah? gw rasa deal-deal aja kalo malem ini gw minta hak gw sebagai suami lo," ucap Vincent. "Le-lepasin gw!!!" Teriak Veena sambil menangis. "Gw mau hak gw malam ini..." bisik Vincent dengan suara serak yang terdengar sangat sexy. 🦋🦋🦋 Peringkat paling mengesankan #1 cerpen #3 remaja #1 incident #2 romansa #2 perjodohan #3 cerita pendek #1 accident #4 hamil #2 happyending #4 dijodohin #1 bahagia INSTAGRAM @afama.fafa99 WATTPAD @putriHumairamaharani
You may also like
Slide 1 of 9
REGRET [END] cover
BUN𝖦A PRIBUΜI |ᴅɪғғᴇʀᴇɴᴛ ʙʟᴏᴏᴅ| [ON GOING] cover
Sepasang Sepatu Tanpa Arah [END] cover
Maybe Tomorrow : Penyesalan (On Going) cover
TITIPAN HATI (END) cover
WHEN DESTINED (END) cover
Ranting Kering  (END) cover
My Name is SYANARA (COMPLETED) cover
Lara yang tak kunjung USAI ||•ondah•|| cover

REGRET [END]

23 parts Complete

[PART MASIH LENGKAP] [PROSES REVISI] Kamu tau, kenapa penyesalan selalu datang di akhir dari suatu keadaan? Karna ia ingin kamu menyadari, betapa berartinya setiap waktu dan moment yang kita miliki. Hargai semua itu, sebelum penyesalan menyadarkan kita bahwa semuanya telah berakhir. *** Terimakasih kehidupan, kau begitu banyak memberiku pelajaran hidup yang sangat berarti. Terimakasih rasa sakit, kau telah melatihku menjadi kuat, sehingga membuatku lebih menghargai suatu kebahagiaan kecil yang mampir ke dalam hidupku. Terimakasih masa lalu. Tanpamu, aku tak akan sekuat dan setegar ini. Kau mengantarkanku kepada masa depan yang sangat indah dan damai. Terimakasih semuanya... -Arsya Zevina- Rank : #1 - arsya #1 - sedih #1 - acak #1 - ceritaku #1 - ceritaindonesia #2 - luka #2 - problem #6 - sad #8 - kenan 📍Halal 📍Murni dari otak author 📍Happy Reading ♡