Story cover for LIANDRE by AzkaaSabila
LIANDRE
  • WpView
    Membaca 377,089
  • WpVote
    Vote 12,484
  • WpPart
    Bab 42
  • WpView
    Membaca 377,089
  • WpVote
    Vote 12,484
  • WpPart
    Bab 42
Lengkap, Awal publikasi Mar 06, 2019
Varelina Angelia Smith. Seorang gadis yamg menyamar jadi nerd untuk memghindari fake friends.

Maxime Andrea Glans. Seorang yang mempunyai sifat dingin. Ia mencintai teman masa kecilnya

Kenapa cewek nerd itu mirip dengan angel. Aku rindu lamu angel ~Maxime AG

Kenapa cowok dingin itu mengingatkan ku padamu drea. Aku rindu kamu drea ~Varelina AS
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar untuk menambahkan LIANDRE ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
#220triplets
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
I'm Into You, Lily ✓ oleh Unch_Kiyowo
65 bab Lengkap Dewasa
Folder 1. Aku Padamu kak Erza Folder 2. Aku Padamu Lily Kalau aku disuruh menggambarkan sosok Erza Regawangsa, aku akan jawab, tahu perosotan waterboom? Nah, itu hidungnya. Tahu semut rang-rang? Nah itu alisnya. Tahu triplek? Itu mukanya. Tahu beruang kutub? Mereka teman akrab, sama-sama dingin. Tahu pangeran berkuda putih? Ini, nih yang aku males bilang, mereka emang beneran mirip gantengnya. Kalau kalian pikir aku bakalan klepek-klepek hanya dengan sekali kibasan rambutnya, atau langsung meleleh cuma melihat mata jelaganya yang tajam, kalian salah besar. Aku bukan bagian dari sekumpulan cewek-cewek pengagum sosok Erza. Aku sebagian kecil, atau cuma aku satu-satunya cewek di SMA Saga yang memendan dendam kesumat sampai ke ubun-ubun. Kalian pengin tahu kenapa sebegitu bencinya aku sama dia? Mendekat sini, aku bisikin alasannya. Sahabatku, Vina saja tahu semua. Aku gak akan biarin kalian terserang demam tinggi hanya gara-gara memendam penasaran akut. "Pada suatu hari yang cerah, cerita ini dimulai ketika ...." "Lily!" Bahaya! Aku harus segera melarikan diri. Maaf, mungkin belum saatnya aku memberitahukannya sekarang. Ini masalah kelangsungan hidup dan matiku, tergolong sangat darurat dan sedang aku pertaruhkan. Aku janji akan menceritakannya sampai benar-benar tamat jika kalian mengikuti perjalanan paling mengenaskan selama aku jadi peserta didik baru di SMA ini. Bye-bye! "Lily berhenti sekarang juga! Di saat kaki-kakiku berlari menelusuri koridor, kepala dengan komando sendirinya memutar ke belakang hanya untuk memastikan entitas si muka triplek dan wajahnya semerah pantat babon. Lampu merah! Peringatan keras! Dia benar-benar sangat marah.
SATGAS ; Marriage by accident /On going oleh wulana00
73 bab Lengkap
kata kata toxic dan typo bertebaran. ⚠️Update setiap hariiiiii⚠️ Berniat menolong seorang gadis dari orang orang cabul, eh malah pulang pulang bawa menantu. Satgas Alendra Abimanyu, Cowo yang cukup Populer di kalangan Remaja Terutama di Sekolahnya SMA Satria High School.Satgas bad dia memiliki banyak kekurangan dan keburukan dalam dirinya, hobinya bolos, pergi clubbing bersama keempat sahabatnya,mengikuti balapan liar,merokok dan secara sengaja melakukan pelanggaran pelanggaran di sekolah. Berbanding terbalik dengan Alia, Aliandra Nada Lyana nama panjangnya, dia gadis berparas cantik nan manis tidak terlalu menonjol dalam lingkungan sekolah,pintar dan Attitudenya baik. Sifat mereka hampir sama, sama sama keras kepala, Temperamen, Tidak mau kalah,dan suka saling menjailin satu sama lain.tidak ada hari tanpa pertengkaran antara alia dan Satgas, mereka bagaikan Anjing dan Kucing. "gue kucingnya,lo anjingnya" "kenapa gue anjingnya, gue kucingnya lah" "lo jelek, gue imut" Ada rahasia yang Alia sembunyikan mati matian agar hanya dirinya Dan tuhan saja yang tau tetapi Seseorang membongkarnya kepada Warga sekolah dan semua orang,Mampukah Satgas menerima Rahasia Milik Alia dan kenyataan tentang alia? "pacaran Halal enak juga yaa Gas" Rank #1 masasma (06/07/21) #2 cintaanaksma (02/07/21) #2 Alia (18/ 8/21) #2 by (18/ 8/21) #3 cintasegitiga (30/ 07 /21) 📌Penasaran? Yuk langsung baca aja........ 👦SATGAS ALENDRA ABIMANYU 👩ALIANDRA NADA LYANA 📎DI BUAT BUKAN UNTUK DI COPAS, PLAGIAT ATAU SEMACAMNYA. ⚠️ SERATUS PERSEN HASIL KERJA OTAK SENDIRI. 🖍 Attention!! Jangan baca kalau ngga vote Jangan buka kalau ngga follow
Goede Ziel (On Going) oleh eksgtaptri
12 bab Lengkap Dewasa
I'm sailing,cross the sea to be near you,to be free,especially free to love you ANASTHASYA ZHEANNE MISSHA AERT VALERI Anak dari seorang pelaut tangguh serta terkenal ketiga se-dunia,Mikael Louis Fernando Aert Valeri. •Cantik •Manis •Imut •Manja •Body goals •Model •Atlet bela diri •Dingin •Galak •Pintar,dan jangan lupa •Tangguh seperti Daddy nya Pertemuannya dengan seorang cowok yang dingin tapi ngeselin kalau udah berada di radius 10m dengan Missha. Nendra Brakarioz Albert,yang ternyata teman masa kecil Ami panggilan untuk Missha dan Iyoz untuk Nendra. "Jangan.sentuh.gue!",3 kata yang bakal Missha katakan kalau ada yang sengaja atau nggak sengaja nyentuh dia. 'Gilakk,cantik tapi galak. Gue suka' dalam hati Nendra. "Gue nggak nyentuh Lo,zheyengg" diselingi dengan kedipan mata manja yang buat semua murid terpesona,tapi nggak buat Missha. Nendra si cowok tengil itu malah cengengesan ketika melihat ekspresi Missha sekarang "Gue buang Lo ke laut,Rioz!!!" kalau ini film,kalian bakal liat ada asap yang keluar dari telinga+hidung Missha,dan tanggapan si tengil? malah melamun ngeliatin wajah Missha yang walupun marah tapi keliatan makin imut dengan pipi yang merah 'Bangke,gue terpesona sama Lo,shaa',lagi-lagi Nendra hanya dapat mendem dalam hati Akankah Missha menyadari bahwa Nendra ada teman masa kecilnya,atau kah orang lain yang menyadarkan Missha saat semua ini telah berakhir? Penasaran? Yukk,kita kepoin rame-rame NB:FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA YA GUYSS
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 10
I'm Into You, Lily ✓ cover
Euphoria With Senior [•END] cover
SATGAS ; Marriage by accident /On going cover
KANTHA [Nikah Muda] cover
Goede Ziel (On Going) cover
Angelina (BERALIH KE WEBNOVEL) cover
ADIRA (regret)✔️ cover
CERITA CINTA SMA (END) REVISI cover
BE A RAINBOW cover
LEOTA (TAMAT) #S3 cover

I'm Into You, Lily ✓

65 bab Lengkap Dewasa

Folder 1. Aku Padamu kak Erza Folder 2. Aku Padamu Lily Kalau aku disuruh menggambarkan sosok Erza Regawangsa, aku akan jawab, tahu perosotan waterboom? Nah, itu hidungnya. Tahu semut rang-rang? Nah itu alisnya. Tahu triplek? Itu mukanya. Tahu beruang kutub? Mereka teman akrab, sama-sama dingin. Tahu pangeran berkuda putih? Ini, nih yang aku males bilang, mereka emang beneran mirip gantengnya. Kalau kalian pikir aku bakalan klepek-klepek hanya dengan sekali kibasan rambutnya, atau langsung meleleh cuma melihat mata jelaganya yang tajam, kalian salah besar. Aku bukan bagian dari sekumpulan cewek-cewek pengagum sosok Erza. Aku sebagian kecil, atau cuma aku satu-satunya cewek di SMA Saga yang memendan dendam kesumat sampai ke ubun-ubun. Kalian pengin tahu kenapa sebegitu bencinya aku sama dia? Mendekat sini, aku bisikin alasannya. Sahabatku, Vina saja tahu semua. Aku gak akan biarin kalian terserang demam tinggi hanya gara-gara memendam penasaran akut. "Pada suatu hari yang cerah, cerita ini dimulai ketika ...." "Lily!" Bahaya! Aku harus segera melarikan diri. Maaf, mungkin belum saatnya aku memberitahukannya sekarang. Ini masalah kelangsungan hidup dan matiku, tergolong sangat darurat dan sedang aku pertaruhkan. Aku janji akan menceritakannya sampai benar-benar tamat jika kalian mengikuti perjalanan paling mengenaskan selama aku jadi peserta didik baru di SMA ini. Bye-bye! "Lily berhenti sekarang juga! Di saat kaki-kakiku berlari menelusuri koridor, kepala dengan komando sendirinya memutar ke belakang hanya untuk memastikan entitas si muka triplek dan wajahnya semerah pantat babon. Lampu merah! Peringatan keras! Dia benar-benar sangat marah.