Story cover for RenDilla by ayutuyull
RenDilla
  • WpView
    Membaca 230
  • WpVote
    Vote 45
  • WpPart
    Bab 3
  • WpView
    Membaca 230
  • WpVote
    Vote 45
  • WpPart
    Bab 3
Bersambung, Awal publikasi Mar 11, 2019
"Lo harus tanggung jawab karna lo udah nyerempet mobil gue!" ucap seorang laki-laki bermata hitam.

"Heh! Perasaan gue gak ngehamilin lo! Pake acara tanggung jawab segala. Lagian kan gue juga udah bilang kalo gue gak sengaja," ucap seorang gadis mungil di depannya.

"Mau sengaja atau enggak, mobil gue tetep lecet!" tegas Rendi.

"Yaudah iya iya, nanti gue tanggung jawab. Tapi nyicil ya, gue gak ada duit," ucap Dilla sambil nyengir kuda memperlihatkan deretan giginya yang rapi.

"Enak aja nyicil. Gue gak mau tau pokoknya lo harus bayar sekarang juga!" ucap Rendi kesal.

"Ya ampun kan gua udah bilang gue gak ada duit," ujar Dilla berani.

Rendi tidak menjawab perkataan Dilla dan malah menatap Dilla dengan tatapan yang tidak bisa diartikan.

Dan tak lama kemudian Rendi tersenyum miring yang membuat nyali Dilla menciut.

"Oke kalau lo beneran gak ada duit, gapapa. Tapi sebagai gantinya ... " Rendi menggantungkan perkataannya dan maju menghimpit tubuh mungil Dilla.

Untung saja di lorong ini sepi, jika tidak mereka pasti sudah menjadi pusat perhatian.

Dilla refleks mundur tapi sayang baru satu kali melangkah punggungnya sudah menyentuh tembok dibelakangnya.

Jarak mereka sangatlah dekat. Bahkan Dilla bisa mencium wangi mint yang keluar dari nafas Rendi.

Rendi mendekatkan wajahnya ke telinga Dilla dan berkata

"Lo harus jadi pacar sekaligus kacung gue selama sebulan."

What the fuck!

=================💞===============

Holaaaa👋 ini adalah cerita pertama ku😊 semoga kalian suka yaaa❣️

*Peringatan: terdapat kata kata kasar seperti hewan dll💣
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar untuk menambahkan RenDilla ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
RAISEN oleh depzzz_
9 bab Lengkap
Tak sadar ia menabrak dada bidang seseorang, karena ia tidak fokus melihat jalannya. Matanya terpejam dan tangannya berada di dada bidang seseorang yang ia tabrak itu. "Awws, eh sorry sorry gue ga fokus liat jalan nih, maaf ya" ujar Rai sambil melangkah mundur menjauh dari tubuh si cowok yang ia tabrak itu. Ia mendongak, melihat siapa yang ia tabrak itu, lalu. "Lo !!, aduh kayanya lo tuh sering banget si cari masalah mulu sama gue !!" Kata Rai sambil menatap si cowok itu. "Emang gue punya masalah apa sama lo" ujar si cowok itu sambil menaikan alisnya sebelah dan memasang wajah datar nya. "Heh manusia es, lo tuh ga pernah nyadar yah, kalo lo tuh banyak salah sama gue !!" Kata Rai yang sudah kesal dengan si cowok itu. "Pertama,Lo udah ngambil lahan parkir gue kemarin ,kedua,Lo itu kemaren udah nabrak gue di kantin dan baju gue basah karena lo, tuh uda gua ingetin !!" lanjutnya dengan nada tinggi dan kesal. Sekarang ia sudah seperti singa betina yang sedang ngamuk, karena saking kesal nya dengan cowok itu. "Oh itu. Maaf " ucapnya dan langsung pergi bergitu saja dari hadapan Rai. Rai melongo sambil mengepalkan tangannya. Baru kali ini dia bertemu dengan cowok yang irit kata, dan songong kaya dia. "Arrrgggghhh, kesel gue sama lo, awas aja gue ketemo lagi sama lo!! Dasar Es batu berjalan,songong !!" Umpat Rai sambil menghentakan kaki, dan berjalan ke kelasnya. Dasar singa, serem juga dia - batin Arsen dalam hati. Oke gais kalo kalian penasaran gimana ceritanya.... cus baca aja ya Jangan lupa vote and comment ya👍✌ Salam Halu ✋ Jangan lupa follow juga 😙 depzzz_ 2020
My Senior is My Coldest BoyFriend [Chapter 1 Completed+ Revisi] oleh hysunshinee
45 bab Lengkap
"Hey!!! Kamu si anak baru!! Sini !" Panggil salah satu pemain basket sekaligus ketua tim "Maaf kak, aku masih belajar" Hanya itu yang dapat ku sampaikan " Ganti aja deh, kamu gak layak jadi pemandu sorak tim basket kami" jawabnya dengan lantang sambil bergerak menuju pintu koridor ujung " Huffffffffff, ngeselin banget tu orang" sambil mengacak acak rambut . . "jangan bawa barang yang berat begini" sambil mengambil alih papan-papan itu "makasih kak" jawabku "tanganmu gapapakan ??" " nggak , nggak apa apa kok kak" ujarku agar dia tidak panik "ya udah aku bawa ini dulu ke lapangan" Diapun melangkah pergi menuju lapangan, goresan senyumku seketika muncul di ujung bibir mungilku. . . "Brakk !!" Tamparan melesat ke pipiku " Maaffin akuuu! tapi yang kamu lihat salah, aku bisa jelasin" jawabku terbatah-batah sambil menahan air mataku yang ingin keluar " Loh itu cewek murahan" pukulan tangannya hampir sekali lagi mengenai ke wajahku , tapi dihalang oleh si dingin. " APaa urusan lohh !! Loh gak berhak ya ikut campur masalah kami" Bentaknya sambil tersenyum sinis ia berkata " Cowok kok gampar cewek !? yakin situ cowok HAH !!??" Kalimat itu membuatnya geram dan pergi meninggalkan kami. . . Haiiii teman-teman jadi ini karya pertamaku dan asli hasil karanganku sendiri hehehehe ☺ Minta supportnya ya teman- teman dengan bantu vote di setiap chapter dan komen biar bisa jadi bahan referensi 🌈🙏 ••• Rank- rank yang pernah di capai dapat dilihat di bab "update rank" ☺️ Selamat membaca, Enjoyyy !✨ (Rabu, Sabtu 💕) <3 hysunshinee
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 9
Destiny said. {BERSAMBUNG} cover
Essentialy Love (SELESAI) cover
RAISEN cover
My Senior is My Coldest BoyFriend [Chapter 1 Completed+ Revisi] cover
TANTAN ; with you [ ON GOING ]  cover
CERITA CINTA SMA (END) REVISI cover
Gula - Gula cover
ALGARA & ALTARA [End]✓ cover
ADA CINTA DI MARCHING BAND cover

Destiny said. {BERSAMBUNG}

100 bab Lengkap

Sesuai dengan judulnya yang menceritakan tentang takdir seseorang.., GySs FoLloW duLU SebELuM BaCA YakSS😘 -aku gak pernah memaksa seseorang untuk terus tetap bersama ku, tapi rasanya sakit ketika kita mendukung seseorang untuk terus dekat dengan dia.-aca *REYHAN ANGGA SAPUTRA si cowok goodboy, yang mencintai sahabat perempuan ny sendiri (MARSHA SALLEKA SEAN) lelaki manis itu menyadari perasaannya mulai SMP kelas VII..lalu mereka berpisah tetapi saat di SMA mereka berjumpa kembali dengan keadaan yang berbeda namun perasaan yang sama " Ca!, Lu cantik... Banget... Tapi... Sayang nya lu bukan pacar gua, tapi gua yakin... takdir akan mempersatukan kita.." dengan menatap dalam mata aca... "lu? Ngelamar gue?.." ujar aca antara senang dan Bingung.. "belum..ini tanda biar lu selalu ingat sama gue dan bukti bahwa lu milik gue!! Lu pacar gue sekarang!!.. Habis lulus kuliah nanti, baru gue ngelamar lu terus lu jadi milik gue selamanya..kali ini cincin dulu baru kepastian.." ujar Reyhan tersenyum senang.. -percayalah ini bukan akhir dari cerita kisah kita melainkan awal..awal dari segala kisah kita.., Langsung lanjut aja ke part lengkapnya.. 🅴🅽🅹🅾🆈 🆃🅷🅴 🆂🆃🅾🆁🆈 ꜱᴇʟᴇꜱᴀɪ ᴍᴇᴍʙᴀᴄᴀ ᴊᴀɴɢᴀɴ ʟᴜᴘᴀ {BERSAMBUNG} akan ada lanjutannya dari kisah ini awal dari segala kisah mereka..