Tsundere
  • Reads 345,859
  • Votes 41,688
  • Parts 17
  • Reads 345,859
  • Votes 41,688
  • Parts 17
Complete, First published Mar 13, 2019
Mendengar kata Tsundere, pasti anak-anak kelas 11 IPA 2 langsung menunjuk Bendahara mereka, Huang Renjun, yang duduk di meja ketiga dari depan pada barisan kedua. Hu'um, si kokoh galak itu memang terkenal dengan ke-Tsundere-an nya. Udah galak, Tsundere lagi, wah lengkap. 

Tapi, galak-galak begitu ada yang ngejar Renjun, lho. Namanya Jeno Abinaya dari kelas 11 IPS 3. Seorang cowok yang menyandang gelar most wanted, alias terkenal parah!

Gimana ya cara Jeno deketin Renjun yang tsundere akut?

© 2019
- Njuneoclear a.k.a Ciya

(Biasakan melihat tag sebelum membaca)
All Rights Reserved
Sign up to add Tsundere to your library and receive updates
or
#10400l
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
I' Am Not Diana cover
FORBIDDEN BONDS cover
𝟷𝟿𝟸𝟶 || 𝙹𝙰𝙴𝚁𝙴n cover
POSSESSIVE BOYFRIEND I NOREN cover
Yeux Bleus cover
Finale 📌 Jaeren ✔️ cover
The Castle | Jaemren Remake ✔ cover
Full Moon (End) ✔ cover
Why cover
Sofa Bed | Noren cover

I' Am Not Diana

24 parts Ongoing

Saat (Nama) tersadar, ia begitu terkejut mendapati dirinya yang terbangun di tubuh orang lain. Rambut indah berwarna keemasan serta mata merah muda yang bisa memikat siapa pun yang menatap dirinya. Bukan hanya itu saja yang membuatnya terkejut. (Nama) juga terkejut saat mengetahui bahwa dirinya terbangun di dalam cerita novel yang pernah ia baca. Novel yang sedang populer di internet. Yang membuat dirinya beberapa kali menitihkan air mata dan mengumpat Kaisar sekaligus ayah dari Putri Athanasia. "Lovely Princess" *Fanfiction Who Made Me a Princess.