Pagi ini aku harus mendatangi sekolah baruku! Ya hari ini aku resmi jadi siswi SMAN di salah satu kota besar, Semarang. Aku senang ketika tahu bahwa sekarang aku menjadi siswi SMA, karena apa? Karena disini aku akan mendapat teman baru, lingkungan baru, pengalaman baru (pastinya), dan masih banyak lagi. Oh iya! Aku belum kenalan nih hehe, sebut saja aku Bulan. Kata orang, aku ini periang, humble, moody an, lucu, ya begitulah. Aku menyukai hal hal yang bersifat manis, simple, dan kalem. Segitu aja sih intro nya hehe, eits belum selesai! Kisah cintaku bermula ketika SMA.
1 part