Twilight pearls
  • Reads 1,555
  • Votes 172
  • Parts 26
  • Reads 1,555
  • Votes 172
  • Parts 26
Ongoing, First published Mar 20, 2019
Kalian tahu senja ?

Iya, senja yang menjadi jeda antara sore dan malam

Kata orang senja itu indah, tapi kebanyakan dari mereka ga tau kalau untuk mencapai keindahan itu senja harus terluka lebih dulu
Hilang dan dicampakkan misalnya, itu termasuk luka bukan ?

Disini, akan aku kisah kan hidup seorang senja dimana senja tidak tiba tiba muncul dengan indahnya. Ada luka yang di lalui nya

Dan disini, aku mau kalian mengerti. Tak hanya mengagumi senja tapi menghargai setiap detik yang di lalui nya

Karena pada dasarnya, senja adalah sesuatu yang berharga :')


#Layaknya mutiara, senja dan kata adalah sesuatu yang berharga
All Rights Reserved
Sign up to add Twilight pearls to your library and receive updates
or
#191samudra
Content Guidelines
You may also like
because of my stupidity by NaaZhrya
60 parts Ongoing
"Jalang sepertimu tidak pantas menjadi istriku, apalagi sampai melahirkan keturunanku!" Bella hanya menganggap angin lalu ucapan suaminya, ia sudah kebal dengan segala bentuk makian selama mereka menikah. Ini memang kesalahan yang dia buat, menjebak laki-laki yang dicintainya agar bisa menggagalkan pernikahan laki-laki itu. **** Issabella Spencer, wanita 22 tahun yang tega menghancurkan hubungan seseorang yang sudah terjalin 7 tahun lamanya. Ia menjebak laki-laki yang sudah mengisi hatinya sejak satu tahun yang lalu dengan hal yang sangat memalukan. Dia rela merendahkan dirinya sendiri untuk Gabriel Alexander, putra pertama dari pengusaha terkaya di Amerika. Issabella menjebak Gabriel bukan karena ia menginginkan harta laki-laki itu, ia tulus mencintai Gabriel. Wanita yang sering disapa Bella itu bukanlah gadis biasa, ia juga berasal dari keluarga kaya. Namun, masih jauh dari kekayaan keluarga Gabriel yang sudah mendunia. Dan sekarang perusahaan ayahnya sudah ada di ambang kehancuran karena perbuatan yang Bella lakukan. Hampir semua investor memutus kerja sama mereka dengan keluarga Bella, hal itu tentu saja dilakukan oleh Gabriel. Gabriel sengaja melakukan hal itu karena ingin membalas Bella, ia juga berencana akan membuat kedua orang tua Bella bangkrut hingga tidak memiliki apapun. Bahkan, Gabriel juga memblacklist perusahaan Spencer Group's agar tidak bisa bangkit lagi dimasa depan. Dia melakukan pembalasan yang tidak tanggung-tanggung pada wanita yang kini berstatus menjadi istrinya itu. Hingga kedua orang tua Bella tidak mau menerima putri mereka kembali karena kehancuran yang dibuat oleh putri satu-satunya yang selama ini mereka banggakan. #chicklit Rank 1 April 2024,10 #Pergi Rank 1 April 2024, 08 #Menyesal Rank 1 April 2024, 10 #Getaran Rank 2 April 2024, 07
You may also like
Slide 1 of 10
The Honeymoon Is Over [FIN] cover
DEK JANDA cover
Not So Cold Mr.Boss (End) cover
ANTAGONIS OBSESSION  cover
Rent a Date [FIN] cover
because of my stupidity cover
Chance To Know You cover
Tanda Seru cover
Mysha(21+)  cover
(Im)perfect Couple [Completed] cover

The Honeymoon Is Over [FIN]

65 parts Complete

TAMAT & PART LENGKAP May contain some mature convos and scenes "Kita kapan akan bercerai?" - Aliyah, istri. "Kamu ajakin saya kumpul kebo?" - Jesse, suami. Bagi Aliyah Sadie, hidup adalah sebuah komedi. Satu hari kamu berpacaran dengan A dan keesokannya kamu menikah dengan si B. Itu masih lucu kan? Sekarang tambahkan kalau yang kamu nikahi itu tunangan dari kakakmu yang tiba-tiba saja menghilang di hari H pernikahan. That thing escalate from comedy to tragedy real quick. Menurut surat kakaknya, tiba-tiba saja dia mengalami cold feet dan kabur di subuh saat semua orang tidur lelap. Yeah, imagine how cold Aliyah's body when her mother put her in the wedding dress. Dan kenapa pula kakaknya kembali setelah sekian lama dan membuat hidupnya seperti di novel-novel picisan nan klise? Kenapa juga baru kali ini Aliyah tahu kalau ada genre Tragicomedy?! "There's more to this than meets the eye." GENG BUAYA SERIES #1