Kata orang, hidup Radhi itu sempurna. Punya otak encer dengan daya ingat sempurna, ditambah dengan keahlian bermain musik, wajah yang tampan, kakak yang perhatian, serta seorang ayah yang selalu menyayanginya. Tapi, jika orang-orang berharap berada di posisi Radhi, dirinya malah berharap bertukar posisi dengan orang lain. Ini kisah tentang Daiva Radhika Artanabil yang memiliki satu harapan, yaitu; kehidupan yang sama seperti orang lain.All Rights Reserved