Last The Rain
  • Reads 0
  • Votes 0
  • Parts 1
  • Reads 0
  • Votes 0
  • Parts 1
Ongoing, First published Apr 01, 2019
Bertemu denganmu membuatku melupakan keadaanku.
Berada dibawah langit yang menggelap adalah sebuah kebahagiaan tersendiri untukku.
Berada dibawah guyuran air hujan adalah sebuah kesenangan yang tak bisa aku jabarkan dengan kata-kata.
Kata-kata saja masih belum cukup untuk mendeskripsikan betapa bahagia dan senangnya aku, kala aku berada didekatmu.
Kamu adalah alasanku menyukai hujan.
Kamu adalah alasanku mencintai setiap tetes air yang berjatuhan.
Maka dari itu tetaplah berada di dekatku dan bersamaku. Karena kamu adalah pengobat dari rasa sakit yang selama ini menghinggapi diriku.




--------------------------

Hai para readers, kenalin namaku Penalica. Kalian bisa menyapaku lewat sosmed (at)Itsmepenalica or (at)Wordlypenalica. Maafkan aku sebelumnya. Kalian pasti belum mengenalku bukan? Maksudku belum pernah sama sekali? Yaps. Kalian benar. Mari kita berkenalan lebih lanjut. Aku penalica (nama samaran yang aku gunakan) seorang penulis amatir yang baru saja bergabung pada dunia kepenulisan. Dengan hadirnya aku disini semoga kalian dan aku bisa mengenal lebih dekat. Hehe.

Selamat membaca para readersku :*

Salam;
P E N A L I C A
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Last The Rain to your library and receive updates
or
#28welcome
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Antagonist Badas Couple!! cover
Kaesar cover
Lauhul Mahfudz  cover
VIENNO LAKARSYA cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
Starla cover
ALFA  cover
AV cover
I Became An Empress [SEGERA TERBIT] cover
MELANCHOLY cover

Antagonist Badas Couple!!

58 parts Ongoing

Season 1 (MASIH DALAM PROSES REVISI!!) Season 2 (MASIH DALAM PROSES REVISI!!) Alexa Arnold, si penggemar novel romance. Jiwa nya tiba tiba bertransmigrasi saat dia menyentuh satu buku aneh yang dia temukan di perpus sekolah nya. Dia menjadi Katryn Wingham, seorang anak SMA yang menjadi tunangan kepada watak utama di cerita itu. Namun, sial nya tunangan nya malah berselingkuh dari nya. Dan watak nya malah menjadi antagonis yang malang! "Buku aneh" "Widih keren, gue jadi antagonist nie. Peran favorit gue" "Kenapa malah antagonist nya yang tersakiti!" Bagaimana dengan nasib Alexa seorang anak remaja yang tiba tiba menjadi tunangan protaganist yang tersakiti?