Story cover for Another Me by Khadijadila
Another Me
  • WpView
    Reads 2,718
  • WpVote
    Votes 293
  • WpPart
    Parts 41
  • WpView
    Reads 2,718
  • WpVote
    Votes 293
  • WpPart
    Parts 41
Ongoing, First published Apr 04, 2019
Bagaimana jadinya ketika dia yang kita harapkan kehadirannya akhirnya datang setelah waktu yang panjang seperti suatu keajaiban yang berhasil turun ke bumi, namun ternyata dia tidaklah lebih dari sekedar penghancur? 
.
Anatha Shirina, seorang siswi biasa yang sangat biasa. Anak yang diadopsi oleh sepasang suami istri yang pada awalnya dia pikir sangat menyayanginya. Sangat suka menyendiri walaupun sesungguhnya dia tidak pernah menyukainya. Semakin lama dia menjalani hidup, dia semakin tidak menemukan adanya cinta sedikitpun di rumah, di sekolah, bahkan pada dirinya sendiri. Dia hanya menunggu pada satu keajaiban. Keajaiban di mana dia bisa bertemu, berteman dan bersama dengan satu-satunya orang yang dapat dia percaya, dirinya sendiri. 
.
Cover by @blasqee

Highest ranking
#27 in Rian out of 1,11 ribu (060419)
#612 in high school out of 20,2 ribu (090425)
Update (mungkin) terjadwal : Kamis, Minggu 21.00
All Rights Reserved
Sign up to add Another Me to your library and receive updates
or
#49sherina
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Adeeva dan Adelia[Hiatus] cover
The past  cover
Imaginary Boyfriend cover
Annoying Senior's[COMPLETED] cover
 Psikopat In The School cover
ANASTASIA [COMPLETED] cover
Beloved Enemy  cover
MY TEACHER IS MY HUSBAND ( COMPLETE ) cover
THE HIRAETH cover
Romansa Remaja Satu Atap (END) cover

Adeeva dan Adelia[Hiatus]

40 parts Complete

Cover by : Asalutfiats DON'T COPY MY STORY! Kisah tentang antara dua insan yang tidak di sengaja di pertemukan di sebuah tempat. Kedua insan ini bernama Adeeva Adhitama dan Adelia Faranisa Greyson. Adeeva ini sangat populer diantara satu sekolah yang punya sifat dingin dan irit berbicara dengan siapapun. Dan dia memiliki banyak sekali fans, bagaimana tidak terkenal? dia juga adalah mos wantednya sekolah dan siapapun akan jatuh hati padanya. Adelia adalah gadis cantik, ceria, dan dia tidak sepopuler cewe yang ada di sekolahnya. Namun Adelia ini juga banyak sekali fans, padahal dirinya tidak terkenal. Mungkin berkat wajahnya yang cantik dan dia juga orangnya ceria dan siapapun yang berada di dekatnya pasti ikut senang dan bahagia. Tentang Adelia dan Adeeva yang di mulai dengan di pertemukan sangat tak terduga dan berakhir dengan kebahagiaan. Penasaran bagaimana kisah mereka selanjutnya? Langsung aja baca cerita nya and happy reading! :)) Kalau ada kesamaan nama tokoh, itu bener² tidak di sengaja. Dan ini murni dari hasil imajinasi saya sendiri. #41 in TenFiction 13.03.2020 #45 in TenFiction 14.03.2020 #3 Moswantedboy 13.03.2020 #8 Moswanted 14.03.2020 #5 Adeeva 13.03.2020 #787 Highschool 14.03.2020 Copyright ©RISFA NATHANIA PUTRI