Ranah Pusaka (Novel - Tamat)
32 parts Complete Cover by: @alicehaibara
[Sudah Terbit dan Tersedia di Toko Buku]
[15+]
Di dunia yang memaksa semua orang untuk sama dan serupa, yang mereka inginkan hanya bebas.
Menggagas.
Mengganas.
Kemudian, lepas.
Ini hanya kisah pemberontakan lainnya; melibatkan pencarian pusaka, tamu-tamu misterius, penelusuran masa silam, dan semuanya bermula dari sepetak rumah di ujung jalan.
===
Genre General Fiction (self help, self healing, angst, psikologi)