[OngHwang] Hold Me Tight, Even For the Last Time
  • Reads 494
  • Votes 37
  • Parts 3
  • Reads 494
  • Votes 37
  • Parts 3
Ongoing, First published Apr 07, 2019
"Minhyun, please. Tetaplah bersamaku. Jangan tutup matamu dulu. Aku mohon. Tetap disini, oke?" Seongwu terus mengulangi kalimat tersebut seperti mantra. Ia bisa merasakan jantungnya yang berdebar makin kencang seiring berjalannya waktu, kontras bertabrakan dengan debar jantung Minhyun yang kian melemah.

"Minhyun, no. Please. Kamu hanya perlu berjuang sedikit lagi!"

Kali ini Seongwu memohon sambil mendekap kepala Minhyun dalam pelukannya.

Minhyun, yang sudah kehabisan tenaga hanya bisa menggapai-gapai udara, berusaha untuk tetap sadar melawan kelopak matanya yang kian sayu dan membelai pipi Seongwu yang sudah banjir air mata. 

"Minhyun! MINHYUN!"

Dan pada detik itu juga, Seongwu berharap ia bisa berhenti merasa.
All Rights Reserved
Sign up to add [OngHwang] Hold Me Tight, Even For the Last Time to your library and receive updates
or
#151ongseongwu
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Hyper cover
Hello, KKN! cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Dark Love cover
Forbidden Love: KAISER cover
Trapped With My Brother Friend cover

Give Me Your Sandwich! [END]

42 parts Complete

🏅SPOTLIGHT ROMANCE OF JANUARY 2025 by @RomansaIndonesia. Arsita Giyanti, sudah biasa menjalani kehidupannya sebagai budak korporat selama kurang lebih 4 tahun sebagai staff divisi desain. Gajinya kadang dua digit selalu tak terasa masuk ke rekeningnya tiap bulan, seolah hanya numpang lewat saja. Chat pribadi dari adik-adiknya di kampung halaman menjadi makananan Arsita sehari-hari, katanya mereka membutuhkan uang untuk keperluan ini-itu. Tentu sebagai anak pertama dari enam bersaudara, ia bertanggung jawab terhadap kelima hidup adik-adiknya. Di umurnya yang kini nyaris menginjak kepala tiga, menikah tak pernah menjadi daftar prioritasnya. Ketika ia menatap kedua orang tuanya dan adik-adiknya, pernikahan pun tak sanggup Arsita bayangkan dalam benak. Lagipula, pria gila mana yang mau berpacaran atau bahkan menikah dengan seorang sandwich gen? Berdasarkan survey yang pernah ia temukan, 8 dari 10 pria tak ingin calon pasangannya adalah seorang sandwich gen. Yah, hal tersebut tak membuat Arsita berkecil hati. Karena untuk sekarang ia hanya menaruh fokus pada keluarganya. Toh, sedari dulu gambaran pernikahan juga selalu buruk di matanya. Copyright©2024, @deevazaa All Rights Reserved. start 19 Juni 2024 RANKS #20 Romance