Love Story ✔
  • Reads 36,257
  • Votes 13,906
  • Parts 43
  • Reads 36,257
  • Votes 13,906
  • Parts 43
Ongoing, First published Apr 08, 2019
Eunha. Siapa sih yang tidak tahu dia?  Gadis yang sangat populer di sekolahnya, cantik, kaya lagi. Bahkan semua orang mengakui kecantikan yang dimilikinya.

Hem. Tapi dibalik itu wataknya sangat dingin, cuek dan tidak peduli terhadap siapapun  kecuali keluarga dan teman terdekatnya yakni Yerin. 

Perilakunya mulai berubah semenjak seorang lelaki  pindah di sekolahnya. Lelaki yang murah senyum dan gemar menyapa bagi siapapun bahkan dia sangat pintar. Tanpa sadar Eunha mulai tertarik denganya bahkan mulai menyukainya. Tapi siapa sangka dibalik sifat ramah lelaki itu tersimpan suatu kesedihan mendalam dan masa lalu yang sangat kelam.


Apakah Eunha mengetahui siapa sebenarnya dia? 
Bagaimana masa lalunya?
Ya kalau iya, mungkinkah Eunha masih menyukainya?
 Atau mungkin berusaha meringankan beban yang dideritanya?



Penasaran?
baca ya....
All Rights Reserved
Sign up to add Love Story ✔ to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Little Dumplings cover
Dosa Ku cover
After Graduation cover
Rafa  cover
Ziel Alexander Dominic [PDF]✔️ cover
Kisah Tak Sempurna cover
𝐒oerabaja, 1730 cover
Kesayangan Bunda cover
He Fell First and She Never Fell? cover
The Qonsequences cover

Little Dumplings

37 parts Complete

Lima tahun lalu, Wonwoo memutuskan sebuah keputusan paling penting sepanjang hidupnya. Dia ingin punya anak tanpa menikah. Lima tahun kemudian, Wonwoo dikejutkan oleh sebuah foto seseorang dengan tahi lalat yang familiar di mata Wonwoo. Hampir setiap hari dia melihatnya, dengan ukuran yang sama, dengan posisi yang sama, dan warna yang sama. Dan tahi lalat yang familiar itu adalah milik anaknya.