Story cover for Ice prince vs bad girls ( Sudah Terbit)  by MalamSabit
Ice prince vs bad girls ( Sudah Terbit)
  • WpView
    Reads 726,660
  • WpVote
    Votes 28,309
  • WpPart
    Parts 93
  • WpView
    Reads 726,660
  • WpVote
    Votes 28,309
  • WpPart
    Parts 93
Complete, First published Apr 10, 2019
Rendy argatha frallo 

sang ketua osis SMA Harapan bangsa memiliki wajah yang tampan dan kecerdasan yang luar biasa mumpuni menjadi incaran setiap cewek disekolahnya tapi sayang semuanya tertutup dengan sikap dingin dan cueknya

Sean ashka megatha

seksi kedisiplinan sekolah SMA Harapan Bangsa memiliki wajah tampan dan sikap tanggung jawab yang menambah nilai plus dalam dirinya tak sedikit yang menjadi fansnya disekolah tapi sayangnya irit sedikit irit bicara

Dean ramadhan audha

wakil ketua osis SMA Harapan Bangsa memiliki wajah yang tak kalah tampan dan menjabat sebagai ketua tim basket sekolah para fansnya tak segan akan meneriaki namanya saat berlatih basket sikapnya perduli tapi tertutup dengan sikap dinginya

ketiga most wanted sekolah berurusan dengan bad girls pembuat onar?

Keyra audy nadia

sang pembuat onar yang selalu mengganggu ketentraman sekolah membuat para siswa sedikit menjauhinya gara gara sikapnya yang seenaknya tak ada yang bisa menghentikanya kecuali sang ketua osis

Della auby permata

mengerjai teman temannya menjadi salah satu hobbynya menurutnya tak enak jika tak berbuat usil sehari saja membuat para guru geleng geleng kepala karena tingkahnya tak ada yang bisa menghentikan tingkahnya kecuali  sang wakil osis.

Nadania amandha failla

tak perpakaian lengkap menjadi ciri khasnya kini hukuman tak lagi bisa membuatnya jera malah itu dianggap makanan kesehariannya para guru juga tak lagi bisa menghilangkan kebiasaan jeleknya kecuali seksi kedisplinan sekolah

bisakan ketiga most wanted mengatasi ketiga badgirl yang sudah tak mempan dengan hukuman dan sudah biasa bolak balik ruang BK karena tanggung jawab yang tak bisa ditinggalkan? ataukah ada cerita lain yang terlibat?

# 100 cowokdingin ( 9 Mei)
# 97 cowokdingin (11 Mei) 
# 14 cowokdingin (1 juni)
# 185 goodboy (11 juni)
#108 cecan ( 12 juni)
# 6 cowodingin ( 15 juni)
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Ice prince vs bad girls ( Sudah Terbit) to your library and receive updates
or
#2cowodingin
Content Guidelines
You may also like
Cerita Si Kembar [TAMAT] by ___Putrirahayu___
6 parts Complete
Cerita Si Kembar By Nita Putri Rahayu °°° Ketika anak kembar yang memiliki sifat dan kepribadian berbanding terbalik membuat orang berspekulasi mereka bukanlah saudara kembar melainkan dua anak yang tidak sengaja ditakdirkan bertemu dalam satu rahim. Satu otak genius, satunya otak minus. Aneh gak sih? Azzam Reyhan Reswara adalah tipe cowok idaman semua orang, dia itu brothergoals banget. Apapun akan ia lakukan untuk adik kembarnya walau dirinya sendiri jadi korbannya. Azzam yang terkenal pendiam itu nyatanya memiliki otak genius yang mampu menandingi nilai anak-anak di sekolahnya membuat dia bisa masuk di kelas unggulan. Azzam juga punya sifat dan kepribadian yang bestfriendsgoals, siapapun yang baru bertatap muka dengannya akan beranggapan kalau pemuda itu memang ramah. Berbanding terbalik dengan saudara kembarnya. Azura Rena Redwana si gadis yang manja banget dan menjadikan Azzam seperti ayah, bunda, kakak bahkan pacar membuat orang-orang yang tidak mengenal keduanya beranggapan kalau mereka pasangan kekasih. Azura tidak pernah masuk dalam daftar siswa pintar di kelasnya apalagi di sekolah. Gadis itu hanyalah siswi yang memiliki otak minimalis dengan omongan yang banyak minusnya. Omongan yang suka frontal, seenaknya bahkan bisa menyakiti sampai ginjal. Azzam genius. Azura bego. Azzam murah senyum. Azura galak. Azzam suka menolong. Azura suka jambak. Bagaimanakah kisah kedua anak kembar ini? Akankah keduanya selalu bersama dengan perbedaan yang berbeda jauh itu?
The Queen of My school by _adm29
22 parts Complete
Menceritakan tentang seorang ketua OSIS disebuah sekolah. Ketua OSIS yang sangat disiplin, patuh terhadap tata tertib, rajin belajar tetapi ia selalu saja menjadi peringkat kedua dikelasnya. Ia sangat menjunjung tinggi kedisiplinan dalam hidupnya. Tidak pernah mencoba hal gila, nakal, dan hidupnya begitu monoton bagi remaja seusianya. Bahkan ia tidak memiliki seorang sahabat atau teman dekat, selalu sendiri. Dia bukan seorang nerd, hanya saja hidupnya terlalu disiplin dan patuh terhadap aturan. Jika kalian bertanya mengenai masalah percintaannya ? teman dekat pun tak ada, bagaimana ia bisa memiliki seorang kekasih ? menyedihkan bukan ? hmm. Dia tidak memiliki waktu untuk jatuh cinta, bahkan untuk memikirkannya saja ia tak sempat. Ia hanya fokus belajar supaya nilainya bagus dan bisa masuk perguruan tinggi negeri impiannya. Tapi ia begitu famous dan dikenal setiap siswa dan siwi disekolahnya. Lalu kenapa dia bisa terkenal ? banyak siswa dan siswi yang menyebutnya queen. Bukan karena ia cantik, supel, perfect, bukan karena itu ia terkenal. Tetapi, karena sikap kepemimpinannya sebagai ketua osis yang killer terhadap siswa ataupun siswi yang tidak mematuhi aturan. Tidak sedikit yang menganggapnya menyebalkan, terutama kalangan siswi yang sering terkena rajia make up olehnya, atau kalangan siswa yang sering terlambat atau membolos. Mereka menganggap ketua OSIS-nya menyebalkan. Penasaran sama kisah percintaannya ? Langsung baca aja ya? *** BIASAKAN FOLLOW TERLEBIH DAHULU! KARENA ENDING CERITA NANTI AKAN SAYA PRIVATE :) KEMUDIAN TINGGALKAN JEJAK, VOTE AND COMENT ;)
The Cool My Boy Friend [TAMAT] by niaarsm_
53 parts Complete
#1 in Favorit 29-12-2019 #1 in bad girl 29-12-2019 #1 in Osis 31-12-2020 #6 in Coolboy 03-05-2020 #5 in Senior 23-04-2020 #9 in Teenfiction 13-06-2020 #48 in Remaja 15-08-2020 #81 in Fiksiremaja 27-04-2020 #1 in Mostwanted 10-06-2020 #1 Teenfiction2020 13-09-2021 Rizki Anata salah satu Murid SMA Chandra Utama dan Rizki adalah seorang kapten tim basket yang sangar populer. Ia sangat dikenal dengan sikap dingin dan tatapan nya yang tajam membuat siapapun takut padanya. Sampai suatu ketika , Rizki bertemu dengan Arin seorang cewe bawel, ceroboh dan tidak terlalu terkenal. Sikap nakal dan kekanak kanakan nya membuat ia mudah bergaul dengan siapapun. "Asal lo tahu, ngaa ada perjalanan cinta yang benar-benar sesuai dengan yang lo inginkan. Saat kita melewati hari yang telah berlalu, banyak masalah yang menguji cerita kita, dengan semua kesabaran yang lo punya, akhirnya takdir menjawab semuanya. Gue kembali sama lo. Dan lo adalah wanita terhebat dalam hidup gue, dan gue gaa akan pernah ngebiarin lo pergi lagi." Perjalanan cinta yang cukup rumit dan keadaan yang memaksa mereka. Tetapi dengan kerumitan itu memaksa mereka untuk tetap mempertahan kan hubungan mereka. Disini kesetiaan dan kesabaran mereka mulai di uji. Jadi apakah kalian sanggup melihat betapa rumit nya perjalananmu cinta mereka berdua? 🚫 DILARANG MENGCOPY CERITA INI, MENUANGKAN SEBUAH IDE ITU TIDAK MUDAH!!🚫 Cover by : Pinterest Start : 24 Juni 2019 Finish : 26 April 2020
Raka Is Mine [Proses Revisi] by sandirosadi18
73 parts Complete
[Follow terlebih dulu!! Karena cerita ini di privat] Bijak lah dalam membaca, untuk meninggalkan jejak kalian di kolom komentar>●•●< ~Raka Ardian adalah cowok berparas tampan, dengan hidung yang mancung, serta bibir yang merah merona. Ia memiliki postur tubuh yang sangat tegap dan ia juga memiliki badan sedikit berbidang. Raka adalah siswa di SMA Cahaya Pelita yang sangat terkenal disekolahnya. Ayah nya Raka adalah orang yang sangat kaya, Ayah salah satu donatur SMA Cahaya Pelita. Dia adalah tipe semua wanita! Karena ketampanan dan kepintarannya lah yang membuat Raka menjadi idola semua para siswi di sekolah nya itu. Raka juga sering kali di berikan julukan sebagai cowok themosthwanted + cowok yang sangat dingin sifat nya terhadap semua orang. Tetapi sifat nya itu tidak akan menjadi penghalang untuk para wanita menyukainya. ~Maura Andita adalah cewek berperawakan cantik nan indah, dia adalah cewek yang sangat jutek, galak, dan sangat dingin kepada semua para cowok yang ingin berusaha mendekatinya. Maura juga sering kali diberikan julukan pada seluruh murid disekolah nya sebagai cewek badgirls di kelas nya. Maura adalah murid baru saja pindah dari sekolah lama nya ke SMA Cahaya Pelita. Sampai saat nya Maura dipertemukan dengan Raka.. Disinih lah hubungan asmara mereka bertumbuh dengan sendirinya.. Akan kah Raka bisa terjatuh dalam kobaran api yang telah di kobarkan Maura kepaanya? Apakah sifat Raka yang sangat dingin itu bisa berubah kepada Maura? Pantengin terus cerita nya supaya tahu ending nya tuh kaya gimana! JANGAN JADI SIDER DOANG YANG ABIS BACA GAK NINGGALIN JEJAK! Cover by:@sandirosadi18 Star: 21 agustus 2020 Selesai: 10-1-2021 Banyak typo yg bertebaran😂 Akan Direvisi Setelah Cerita Selesai ** High Rank ** #5 In themostwanted, 16/06/20 #3 In Sadgirls,08/06/20 #4 In Pertaruhan,05/10/20 #18 In Fiksiremaja,30/04/20 #15 In Badgrils,04/06/20
Back To Change i'm aletha now ! #wattys2018 by darasera45
10 parts Complete
Perjalanan hidup seorang gadis remaja yang menganggap bahwa kebahagiaan sempurna ada didalam kehidupanya,kini telah menjadi kepalsuan yang harus ia terima. Sebuah perjuangan yang tiada henti, tak terlihat namun selalu membekas memberikan luka yang begitu mendalam. Ketika semua terenggut dari hidupnya. Saat rasa sakit dari masa lalu ,kenangan,kebahagiaan,masa kini,mimpi-mimpi hanya menjadi kebungkaman semata, ketika realita berbalik menghantam dada. Kepercayaan yang tiada arti,ketika sahabatnya menjadikanya sebagai pohon kehidupan lalu dari belakang perlahan-lahan merobohkanya hingga akar. Belahan jiwanya,kehidupanya,sekaligus separuh dari nyawanya telah terenggut darinya dan ke dua orang tuanya selalu mengekangnya atas kepergian separuh dari dirinya itu. Tetes demi tetes airmata yang mengalir membasahi pipinya kini telah gersang tak tersisa. Sekarang berlari adalah pilihan ,ketika ia harus bangkit untuk menjalani hidup yang baru dia dihadapkan oleh dua pilihan hold out or stay ! Pertemuanya dengangan seseorang akankah menjadi titik dari kebahagiaanya ataukah menjadi serpihan lain dari lukanya? Ketika ia mengetahui bahwa bukan dia yang berarti bagi seseorang itu melainkan wanita lain! Akankah ia sanggup untuk berdiri lagi dan mengatakan pada lukanya bahwa ia dapat melangkah ?! Mampuh kah ia menyadarkan kedua orang tuanya bahwa ia sangat berarti? Dan dapatkah ia melupakan rasa sakit dan ketidak percayaanya tentang cinta dan merubahnya? Ketika senja menjauhkanya dari masa lalu ,dan saat ini juga kehidupn barunya di mulai !!!! Salm kenal penghuni dunia orange ,tetep pantengi terus ya cerita aku ★ Happy to reading guys ! Warning! Typo bertebaran . ASLI KARYA AUTHOR! DILARANG MENJIPLAK,HARGAILAH KARYA ORANG LAIN !!★♥ Follow me ya @darasera45 😋😋 Aku folback nanti.okey 😘
ADYRGA [On going] by nadiagth_
15 parts Complete
"We anjing jaga bicara lo sama cewe gua " Dirganatha Alfanandry Mahendra, Cowok brandal dan tidak tau aturan ia adalah ketua dari geng motor Black Diamond. Cowok yang kerap dipanggil Dirga ini memiliki paras yang tampan, hidung mancung, rahang yang tegas , iris mata tajam, bola mata coklat, dan tak lupa postur tingginya yang tegap dan gagah. Dirga menjadi Most Wanted disekolahnya SMA MERAH PUTIH , ia banyak dikagumi sekaligus disegani oleh semua orang. Namun ia memiliki masalalu yang kelam dengan keluarganya , sehingga merubahnya menjadi seseorang yang dingin , tak tersentuh , dan kejam. Dirga akan menghangat jika didepan orang terdekatnya. Hingga suatu hari ia dipertemukan dengan seorang gadis yang memiliki kepribadian yang sama dengannya. Adyzta Tamarra Bagaskara , cewek berparas cantik, hidung mancung, iris mata yang tajam , bola mata yang hitam pekat, rambut curly yang ia ombre BlueBlack-Red menambah kesan kecantikannya, membuatnya banyak dikagumi oleh banyak orang. Namun, dibalik itu semua ia menyimpan kenangan buruk tentang masalalunya .Dimana orang yang ia sayangi dengan perlahan meninggalkannya untuk selama-lamanya.Adyz yang saat itu merasa hancur menjadi seorang pendiam dan mengurung diri dikamar , menghangat jika dihadapan orang yang ia anggap sebagai keluarga . Lantas bagaimana jika mereka benar benar bersatu? simak kelanjutannya ya 😉 Hallo readers maaf ya kalau ceritanya kurang bagus 🙏 karena ini adalah cerita pertamaku 😊 Jangan lupa Vote & komen ya
You may also like
Slide 1 of 10
Cerita Si Kembar [TAMAT] cover
The Queen of My school cover
 KAMPRETERS [TAMAT] ✔ cover
ARGATHA [ SELESAI]  cover
AKSA cover
The Cool My Boy Friend [TAMAT] cover
Rachel & Bryan [PROSES REVISI] cover
Raka Is Mine [Proses Revisi] cover
Back To Change i'm aletha now ! #wattys2018 cover
ADYRGA [On going] cover

Cerita Si Kembar [TAMAT]

6 parts Complete

Cerita Si Kembar By Nita Putri Rahayu °°° Ketika anak kembar yang memiliki sifat dan kepribadian berbanding terbalik membuat orang berspekulasi mereka bukanlah saudara kembar melainkan dua anak yang tidak sengaja ditakdirkan bertemu dalam satu rahim. Satu otak genius, satunya otak minus. Aneh gak sih? Azzam Reyhan Reswara adalah tipe cowok idaman semua orang, dia itu brothergoals banget. Apapun akan ia lakukan untuk adik kembarnya walau dirinya sendiri jadi korbannya. Azzam yang terkenal pendiam itu nyatanya memiliki otak genius yang mampu menandingi nilai anak-anak di sekolahnya membuat dia bisa masuk di kelas unggulan. Azzam juga punya sifat dan kepribadian yang bestfriendsgoals, siapapun yang baru bertatap muka dengannya akan beranggapan kalau pemuda itu memang ramah. Berbanding terbalik dengan saudara kembarnya. Azura Rena Redwana si gadis yang manja banget dan menjadikan Azzam seperti ayah, bunda, kakak bahkan pacar membuat orang-orang yang tidak mengenal keduanya beranggapan kalau mereka pasangan kekasih. Azura tidak pernah masuk dalam daftar siswa pintar di kelasnya apalagi di sekolah. Gadis itu hanyalah siswi yang memiliki otak minimalis dengan omongan yang banyak minusnya. Omongan yang suka frontal, seenaknya bahkan bisa menyakiti sampai ginjal. Azzam genius. Azura bego. Azzam murah senyum. Azura galak. Azzam suka menolong. Azura suka jambak. Bagaimanakah kisah kedua anak kembar ini? Akankah keduanya selalu bersama dengan perbedaan yang berbeda jauh itu?