360° PUTARAN MASA [Misteri Perjalanan Waktu]
19 parts Ongoing ***
Terkadang misteri di dalam dunia itu sangat banyak, membuat kita selalu bertanya-tanya tentang kebenaran yang ada. Sama seperti Vehiyle ElForest, gadis yang selalu memiliki rasa penasaran begitu tinggi terhadap asal dari segala hal yang berada di dunia ini. Bersama teman-temannya, yaitu Jessy, Grack, dan Abra. Mereka memulai petualangan seru untuk membuka kembali sejarah serta misteri yang terpendam dan dilupakan.
Tapi, seorang pria misterius tiba-tiba datang ke dunia Ile. Bukan hanya itu, dua pria misterius lainnya juga berkeliaran di sekitarnya. Misteri ini benar-benar rumit, karena mereka datang dari dunia yang tidak biasa.
Apa yang sebenarnya terjadi?
*Catatan: Semua nama tokoh, nama daerah, dan kejadian hanyalah karangan Author semata!