The Most Possessive Senior
  • Reads 181,554
  • Votes 11,888
  • Parts 26
  • Reads 181,554
  • Votes 11,888
  • Parts 26
Ongoing, First published Apr 17, 2019
Love or Disaster?




Takdir. Mungkin itulah yang mengubah seluruh hidupnya. Saat berpikir hidupnya telah hancur setelah di tinggal ibu tercintanya. Ayah saerin mengasuh saerin dengan memindahkannya ke Korea agar tinggal bersamanya. Setelah pindah Serin kemudian mengganti namanya menjadi Choi Sae Rin dan masuk ke sekolah barunya blue high school. Awalnya saerin berpikir hidupnya akan menjadi lebih baik namun pemikiran itu berubah setelah bertemu dengan malaikat maut tampannya.

Kim Tae Hyung
"Mine!. Mulai sekarang lo milik gue tidak ada bantahan karna gue nggak suka di bantah, jika lo berani ngebantah gue," Taehyung tersenyum miring.  "Harus siap dengan konsekuensinya."

Choi Sae Rin (serin)
Apa! Dia bilang gue miliknya? memangnya gue ini barang!. Lagi pula siapa juga yang mau dimiliki cowok playboy, sadis yang suka ngebully orang!. Gerutu Saerin dalam hati. 

15+ content

[FOLLOW SEBELUM MEMBACA!]

#1 in nc
#1 in byuntae
#3 in baca
#9 in 15








Di cerita ini saya akan menggunakan bahasa yang tidak terlalu formal. Selamat membaca 💜 



Insya Allah sering up 🌚
All Rights Reserved
Sign up to add The Most Possessive Senior to your library and receive updates
or
#352baca
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
The Qonsequences cover
Dosa Ku cover
antagonis wife [TERBIT] cover
Kisah Tak Sempurna cover
Kesayangan Bunda cover
Rafa  cover
He Fell First and She Never Fell? cover
The Best Of Miracle cover
𝐒oerabaja, 1730 cover
After Graduation cover

The Qonsequences

99 parts Ongoing

"i'm broke and hopeless too." Disclaimer! Ini fiksi nggak ada sangkut pautnya dengan dunia nyata, tolong bijak dalam membaca dan berkomentar. Love, penulis. Season 2 (This is a flashback story from He Fell First and She Never Fell?)