Destiny of Life Hana
  • Reads 38,992
  • Votes 2,505
  • Parts 38
  • Reads 38,992
  • Votes 2,505
  • Parts 38
Complete, First published Apr 22, 2019
Jung Hana, seorang gadis yang 'terpaksa' mendedikasikan beberapa bulan dalam hidupnya untuk menjadi manager boygrup terkenal asal Korea Selatan, BTS.

Hana percaya bahwa ini adalah takdir dari Tuhan.Takdir pun telah menuntun ke tujuh laki - laki tersebut untuk masuk dalam kehidupan Hana. Dan takdir pula yang telah membuat Hana menemukan cinta yang sebenarnya.

※※※※※※※

"Tidak! Aku tidak mau menjadi manager mereka" ucap Hana penuh penolakan

"Tapi Hana, hanya kau yang mampu menggantikan posisi manager mereka yang sedang tidak memungkinkan untuk beraktivitas" 

"Ta.. tapi.."
.
.
.

"Hmm.. baiklah" 

Takdir benar - benar sedang mempermainkan ku.


# 1 in manager (10 Juli 2020)
All Rights Reserved
Sign up to add Destiny of Life Hana to your library and receive updates
or
#410rm
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Tri World (END) cover
GO BACK TO YOU || Markhyuck cover
Kehidupan Kedua Cello [END] cover
PUTRI YANG DITINGGALKAN cover
Living with Bangtan ✔️ cover
Reinkarnasi Dokter cover
Bad Girl In Kosan [Absurd][END] cover
MATHERA cover
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
[✓][4] Transmigrasi: Rutinitas harian Lin Wanwan dalam membesarkan bayi cover

Tri World (END)

29 parts Complete

[Fantasi - Reinkarnasi] [End/Lengkap] Seorang gadis yang terjebak di dua tubuh seorang anak kecil yang berada di 2 dunia lain. Ia merasa dirinya seperti reinkarnasi namun dalam bentuk, keadaan, serta dunia yang berbeda. Dunia pertama dipenuhi oleh luka, dunia ke dua penuh tanda tanya, dan di dunia ketiga akan kah berakhir dengan bahagia? atau malah sebaiknya? entah lah ia pun tidak mengetahui nya. Tidak perlu menebak nebak apa yang akan terjadi pada gadis tersebut, sekarang cari posisi ternyaman mu dan mulai lah membaca cerita ini.