Setelah satu tahun lebih akhirnya Lizzie dapat melupakan kejadian dramatis itu, 99 hari yang penuh dengan tawa dan tangis. Kini Lizzie sudah hidup seperti biasa. Menjalankan umur ke-19 tahunnya dengan pendidikan yang baik dan kehidupan sosialita yang asyik. Namun apa jadinya jika gadis ini bertemu dengan hantu asmaranya di masa lalu? Cinta pertamanya dapat kita bilang. Dan bukan hanya itu, gadis ini juga bertemu kembali dengan seseorang yang dulu pernah mewarnai hidupnya. Ini hidup Lizzie, anak kuliahan yang memiliki kerja sampingan sebagai barista dan dia ..... Tidak peduli dengan cinta. Namun, dikejar-kejar oleh cinta. SEQUEL OF "99 DAYS" Copyright 2014 by FasyarputriAll Rights Reserved