"Hidupku bahagia,aku adalah anak emas. Semua keluargaku selalu membangga-banggakan aku. Aku bisa melakukan apapun yang aku mau. Mendapatakan apa yang aku ingin tanpa harus bersusah payah ." Monolog ku pada diriku sendiri. -------- "Dia terlalu membanggakan diri. Dasar gadis sombong" ujar pria itu. ------ Roda kehidupan selalu berputar. Tidak usah terlalu membanggakan apa yang kamu punya dan miliki sekarang. Tuhan hanya sekedar menitipkan. Kapanpun Tuhan bisa mengambilnya darimu. Bertingkah dan berpilaku seadanya.All Rights Reserved
1 part