Call It Fate, Call It Karma (Complete)
  • Reads 2,979,558
  • Votes 270,258
  • Parts 48
  • Wattys winner
  • Reads 2,979,558
  • Votes 270,258
  • Parts 48
  • Wattys winner
Complete, First published May 06, 2019
Pemenang Wattys 2021 kategori New Adult

[Cerita ini akan tersedia gratis pada 17 April 2023]

Di hari bahagia sang kakak, Aria yang masih berstatus mahasiswa semester akhir justru harus menggantikan posisi Annalise sebagai pengantin saat kakaknya kabur tanpa memberikan penjelasan apa pun. Lalu, bagaimana Aria harus bersikap ketika pria yang seharusnya menjadi suami Annalise itu dosen yang tidak meluluskan Aria di salah satu mata kuliah?

***

Aria ikut senang ketika kakaknya-Annalise-memutuskan untuk menikah, meski calon suami sang kakak adalah dosen killer di kampus Aria, yang menyebabkan Aria harus mengulang salah satu mata kuliah. Tetapi, siapa sangka Annalise memutuskan untuk kabur di hari pernikahannya sendiri, membiarkan calon suaminya-Mahesa-dan kedua keluarga kelimpungan karena banyak tamu yang sudah datang. Demi menyelamatkan wajah keluarganya, Aria memberi usulan untuk menjadi pengantin sementara hingga Annalise ditemukan. Berpikir bahwa itu bukan ide yang buruk, Mahesa menyetujui tanpa tahu Aria adalah salah satu mahasiswi yang akan mengulang di kelasnya.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Call It Fate, Call It Karma (Complete) to your library and receive updates
or
#1life
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
The Celebrity CEO cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
MY SULKY HUBBY [END] cover
Abighea cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
3600 Seconds from Merapi [ UNPUBLISHED ] cover
My Beloved Staff (TAMAT) cover
Housemates [Completed] cover
just you  cover
Stand By You [SUDAH TERBIT] cover

The Celebrity CEO

72 parts Complete

(baca lengkap di aplikasi Noveltoon) part lengkap sampai waktu tertentu Kiev Bhagaskara adalah selebriti lebih atas dari papan atas. Idola remaja itu telah bermetamorfosa sebagai pria idaman setiap wanita. Bukan hanya sukses menjadi musisi serta aktor profesional, pria rupawan itu berhasil merajai dunia bisnis dan disebut-sebut sebagai; The Celebrity CEO. Sementara itu, Rembulan Kivianisya mungkin merupakan supir truk paling menawan seantero negeri. Lain hal dengan Kiev yang berteman dengan panggung megah, kilat kamera dan sorak penggemar yang bertalu, Kivia bersahabat dengan truk pengangkut hasil tambang, walkie-talkie serta debu. Sepuluh tahun yang lalu takdir memperkenalkan keduanya dalam sebuah pertemuan tak terduga. Dan di sanalah cerita mereka bermula. ----- ternyata, kau bukan sekadar bayang yang singgah kau menetap, di sini Inkina Oktari, 2019 The Celebrity CEO