Three Worlds
  • Reads 1,001
  • Votes 124
  • Parts 9
  • Reads 1,001
  • Votes 124
  • Parts 9
Ongoing, First published May 11, 2019
Dahulu kala, tiga dunia hidup berdampingan dengan damai. Dunia api, es dan manusia. Hidup berdekatan dan saling membantu. Sampai dunia api dan es bertarung untuk menguasai dunia manusia. Mereka memulai perang yang tidak henti-hentinya selama beratus-ratus tahun. Karena perang itu, dunia manusia hampir punah dan karena perang itulah tiga dunia menjadi pecah. Tiga dunia yang awalnya bersatu, hidup berdampingan dan hanya di batasi satu dinding tinggi, kini terpecah menjadi tiga. 

Kini tiga dunia di pisahkan oleh lautan kekal, lautan yang tidak bisa di kendalikan oleh siapapun, bahkan dunia es sekalipun. Tiga dunia kini hidup masing-masing. Tapi bencana yang datang tiba-tiba mengharuskan mereka untuk membantu satu sama lain dan menyatukan dunia yang terpisah. Tiga dunia mengirimkan beberapa perwakilan masing-masing. Tapi kesepakatan tidak tercapai. Mereka mengalami jalan buntu.

Legon, satu pemuda genius berasal dari dunia manusia, berhasil menemukan cara untuk menghubungi dua negara lain dan mengajak siapapun yang ingin membantunya menyatukan tiga dunia kembali. Akhirnya bersama Tahara (api), Gon (api), Yemiz (es), Kisa (es) dan sahabat Legon, Zander dan Drago, mereka melakukan perjalanan menuju dunia tanpa batas yang di sebut bisa membangkitkan satu dewa penjaga tiga dunia yang telah tertidur beribu tahun lamanya.

Di perjalanan itu mereka menemukan kenyataan bahwa tidak hanya ada tiga dunia, tapi masih ada dua dunia lagi yang kini punah dan menyatu dengan alam.







[This is my new story]
[Do not copy my story!!]
[be wise and responsibility reader]
[this is pure from my imagination worlds]
All Rights Reserved
Sign up to add Three Worlds to your library and receive updates
or
#178es
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
SENANDUNG  cover
RUBY ANDROMEDA cover
𝐴𝑛𝑔𝑒𝑙𝑖𝑐𝑎 ᵂᶦᵗʰᵒᵘᵗ ʀօʟɛ (SELESAI) (21+)  cover
I'M FIGURAN! YES cover
TRANSMIGRASI SANG KETUA cover
XAVIER'S  cover
A VILLAIN'S SECRET cover
Short Story 21+  cover
[BL] After Rebirth, I Became the Favorite of the Empire - Antarbintang cover
39th cover

SENANDUNG

19 parts Ongoing

Senandung Rengganis adalah sosok karakter figuran dalam novel yang sangat menyedihkan, ia digambarkan dengan wajah yang buruk rupa serta sifatnya yang lemah mudah ditindas. Sosok tersebut juga selalu menjadi rasa pelampiasan amarah karakter protagonis pria yang tak lain adalah suaminya, karena menurut sang protagonis Senandung adalah batu besar yang menjadi halangan untuknya bisa bersama dengan wanitanya (protagonis wanita) dan sosok Senandung tersebut di akhir cerita akan mati karena dibunuh suaminya sendiri. Lantas bagaimana jika jiwa seorang gadis ambisius dan licik memasuki tubuh Senandung? [Story transmigrasi ke-3 setelah Transmigration Queen & Protagonist Girls] _________________________ PLIS JANGAN PLAGIAT YA SAYANG-SAYANGKU!!! HARAP FOLLOW AKUN KU DULU SEBELUM BACA!!!