❞She's got you mesmerized while I die ❞ ❞Wish I were Heather ❞ Sepenggal lirik dengan berbagai makna yang bercabang diatara kalimat tersebut. Hal yang sama juga dirasakan oleh Zahian Reynand. Rey menyesal telah menjadi jalan pembuka hubungan wanita pujaan nya dengan lelaki yang kini malah memutar balikkan posisi Rey. Iya... kini Rey lah orang asing dalam hubungan yang dijalin oleh wanita pujaan nya, Aileen Syafa Azarina cantik sekali. Lelaki bernama Gilang Prasmono, adalah lelaki yang pantas Rey sebut sebagai "Haether"-nya, orang yang kini sangat Syafa sayangi. Apakah kalimat ❞He's got you mesmerized while I die ❞ akan menjadi ending dari segala lika-liku cerita cintanya, yang tak pernah berani Rey ungkapkan? Atau Rey akan mengubah ending itu menjadi bahagia dengan pelukan Syafa di sisinya sebagai pendampingnya, bukan hanya sekedar seorang sahabat? "Fa... sama seperti lirik lagu yang lagi kita dengerin sekarang, Wish I Were Heather." "Ku harap aku adalah Gilang." cerita ini pure pemikiran saya selaku penulis, jika ada alur yang sama atau kesamaan tokoh saya pastikan hanya ketidaksengjaan. Cerita ini ditulis terinspirasi dari lagu, Heather-Conan Gray
4 parts