Story cover for Senja  by _SilpiChornelia
Senja
  • WpView
    Reads 341
  • WpVote
    Votes 53
  • WpPart
    Parts 10
  • WpView
    Reads 341
  • WpVote
    Votes 53
  • WpPart
    Parts 10
Ongoing, First published May 15, 2019
"Kenapa Al boleh pacaran? sedangkan El enggak boleh?" Tanya El sambil berkaca kaca.
 "Karena El masih kecil. Al enggak mau El sakit hati." Al mencoba menenangkan.
"Al egois! El benci sama Al! Enggak usah temuin El lagi." El berlari meninggalkan Al sendiri. 
 "Tunggu El," Al menarik tangan El. 
Dengan tatapan tajam .
"El jangan kaya anak kecil dong! El udah besar! Gimana El mau pacaran? Kalau sifat El aja masih kaya gini!"
"Enggak usah urusin El lagi! Sana temuin pacar Al."

El pergi dengan air mata yang mengalir tanpa izin di pipi mulusnya. 








Pam pam. Pantengin terus ya. Jangan lupa Vote dan Juga Comment. Yang jomblo siapin tissue ya.

Cerita ini akan membolak balikkan hati kalian. Stay pokoknya di cerita aku.

Bagi yang stay terus, berhadiah senyum manis dari author. Gaje,- 

Follow akunku jangan lupa.

Happy reading😚
All Rights Reserved
Sign up to add Senja to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
My Love Ketos❤ by SiskaRahayuLubis
4 parts Complete
"Lo mau ngak jadi pacar gue?" tanya Reynan enteng sambil menaikkan satu alisnya keatas. Degg Ella yang mendengar pertanyaan dari Reynan seketika langsung membulatkan matanya dan jantung nya memompa 2X lebih cepat dari biasanya. "Kalau gue ngak mau kek mana?" tanya ella berusaha menetralkan degup jantungnya. "Gue ngak terima penolakan!" jawab Reynan enteng sambil menekankan setiap kata yang keluar dari mulutnya. "Kalau lo ngak terima penolakan ngapain lo tanya boneng" ujar Ella sambil menekankan setiap kata yang keluar dari mulutnya mengikuti nada bicara Reynan. "Yah gue tanya, karena gue yakin lo pasti ngak nolak gue" jawab Reynan sambil menaik turunkan kedua alisnya. "Dasar sinting. Buktinya gue nolak lo"ujar ella sambil melotot kan matanya tajam. "Tapi tadi kan gue bilang gue ngak terima penolakan jadi sekarang lo dah resmi jadi pacar gue" ucap Reynan sambil cengir-cengir melihat ekspresi muka Ella yang sedang menahan marahnya. "Terserah lo. Gue mau pergi. Malas gue hadapin ketos gila kek lo" Ella pun meninggal kan Reynan yang tengah senyum-senyum ngak jelas. Mungkin kalau ada orang mereka pasti beranggapan bahwa Reynan gila. Padahal mereka ngak tau bahwa Reynan baru saja resmi berpacaran. Bagaimana hubungan mereka selanjutnya apa hidup bahagia? atau malah hidup dengan kesedihan yang mendalam? Mau tau kelanjutannya? yukk silahkan di baca Vote dan komen kamu sangat membantu!!💘💘 Follow sebelum membaca!! Simpan di library pribadi ya❤👍 Ayo Berlomba-lomba untuk memberikan Vote🙋 Kalau ada kesalahan tolong komen ya😉 Start:25/06/20 Finish:?
The Man by theonlymuse
85 parts Complete
WARNING !! Cerita ini bakal bikin kamu salting brutal dan senyam senyum sendiri!!! *Short Chapter Warning* - - - "Aku gak percaya kalau kamu cuma pernah pacaran saat kamu SMA." gumam Lili seraya menatap pria tampan didepannya, Atlas. "Kenapa gak percaya?" tanya Atlas. "Well... you sounds like a pro." jawab Lili dengan senyum jahilnya. "Im a pro? of what?" tanya pria itu seakan sengaja ingin mendengar jawaban Lili. "Dalam hal menggoda dan meluluhkan hati wanita. Kamu ahlinya." jelas Lili. Berharap Atlas akan mengerti perkataannya. Mendengarnya membuat Atlas tertawa. Dari tempatnya berdiri, Lili bisa melihat telinga pria itu memerah seakan menahan malu. Hal itu mengundang senyuman di wajahnya. "Jadi kamu sudah tergoda sekarang?" tanya Atlas lagi dengan jahil yang membuat pipi Lili bersemu. "Eh?" respon Lili sekenanya. Benar - benar bingung harus menjawab apa karena harus berhadapan dengan pria semenarik Atlas ini. "Kalau kamu penasaran tentangku, why dont we get to know each others? cause im curious about you too." ucap Atlas dengan kharisma yang meledak - ledak. Rasanya Lili ingin langsung pulang saja dan kabur dari sini. Wajahnya pasti sudah semerah tomat sekarang. Mungkin sekarang Lili benar - benar terlihat seperti orang linglung dimata Atlas, karena yang bisa ia katakan untuk menjawab itu hanyalah, "Shall we?" "Yes, we shall." jawab Atlas tanpa ragu. 🎖️#16 in Roman (13-10-2024) 🎖️#26 in Roman (29-06-2025) 🎖️#57 in Romansa (11-01-2026) 🎖️#43 in Romansa (14-01-2026)
Sweet RomanShit by PoetryAlexandria
54 parts Ongoing Mature
(Romantic - Comedy) Karena perjodohan yang dilakukan oleh sang ayah, Briana Aulia Wiratmaja jadi membenci Athala Kavi Gautama yang menjadi suaminya selama hampir dua tahun terakhir. Bri, begitulah perempuan itu biasa dipanggil, merasa hidupnya begitu nelangsa karena harus berpisah dengan sang kekasih tercinta akibat pernikahan mereka. Berkali-kali Bri meminta Athala untuk menceraikannya, tetapi berkali-kali pula Athala menolak dengan alasan janji kepada sang ayah dan mereka belum memiliki keturunan. Maka dengan segala kekesalan dan kebencian yang meluap, Bri akhirnya bertekad membuat onar, sengaja melakukan hal-hal yang Athala benci. Berharap laki-laki itu muak dan kemudian menceraikannya. Namun, Bri sadar bahwa ekspektasinya ternyata sia-sia. Athala masih tetap keukeuh pada prinsipnya tidak akan bercerai sebelum mereka punya anak. "Kalau kamu mau cerai, kamu harus berikan saya seorang keturunan dulu, baru saya kabulkan permintaan kamu." "Kamu udah gila? Mana mungkin aku mau punya anak dari kamu! Aku benci kamu dan kamu juga nggak cinta sama aku!" "Kalau begitu jangan mimpi kamu mau bercerai." "Kenapa kamu masih aja mau bertahan di pernikahan nggak sehat ini? Kamu beneran udah sakit jiwa!" "Karena ini satu-satunya cara saya untuk balas dendam sama kamu, istriku." -------------------------------------------- Warning!!! 🔞 Story with mature content, harsh words, skinship, high level of romance and adult, problematic character, mental illness, family issues (21+) copyright @poetryalexandria First publish May 2024
DEAL | Friend Into Lover| Lengkap✔ by callmelolyyy_
73 parts Complete
"Pengen mati aja Ya Allah!" Bukannya mencegah, Dean malah tersenyum kearah sahabatnya yang paling cantik itu sembari mengacungkan kedua jempolnya semangat. "Bagus!" "Ntar gue tahlilan kerumah lo, jangan lupa nasi boxs-nya ayamnya banyakin ya." Ini bukan cerita tentang ketua geng motor keren yang jago berkelahi dijalan! Ini juga bukan cerita cewek nerd yang mengejar pangeran sekolah! Ini hanya cerita konyol tentang persahabatan dan cinta antara dua orang yang sama-sama tidak menyadari isi hatinya. Bagaimana mereka dapat mengatasinya saat semakin lama perasaan itu semakin muncul? ••• Dean terkekeh. "Semoga istri gue nanti nggak secerewet lo, Al." "Dan semoga suami gue nanti nggak pemalas kaya lo." sahut Alana tak mau kalah. "Eh, tapi gue pengen punya istri yang bisa masak kaya lo." Alana tersenyum. "Dan gue pengen punya suami bisa jagain gue, kaya lo." Cowok itu langsung bertepuk tangan heboh. "Yaudah fiks!" Kedua alis Alana terangkat tinggi. "Apa?" "Ayok nikah!" ajak Dean ngawur. "GEMBLUNG!" ______________________________________________ Rank : 🎖1 in romcom (20-10-2021) 🎖3 in teenfiction (20-10-2021) 🎖7 in humor (23-10-2021) 🎖1 in sma (23-10-2021) 🎖1 in acak (23-10-2021) 🎖2 in remaja (23-10-2021) 🎖1 in deal (25-10-2021) 🎖10 in baper (25-10-2021) 🎖1 in lucu (07-11-2021) 🎖1 in funny (10-11-2021) 🎖1 in dean (10-11-2021) 🎖1 in komediromantis (4-12-2021) 🎖3 in persahabatan (6-12-2021) 🎖️1 in ngakak (7-7-2022) KONFLIKNYA RINGAN KOK! Mungkin kalian mikir cerita ini aneh karena banyak extra partnya. Itu karena aku awalnya mikir buat nggak bikin sequel, jadi aku kasih extra part yang banyak. Semoga kalian suka🙏🏻 *Cerita ini murni hasil pemikiran saya sendiri. Apabila ada kesamaan nama tokoh itu tidak disengaja. Kasih vote dan coment kalau kalian suka sama cerita ini..author nggak maksa hehe..kasih seikhlasnya aja.. Start : 19 Agustus 2021 End : 8 No
You may also like
Slide 1 of 10
Weird Wedding ✓ cover
FIRST YOU AND ONLY YOU cover
Anak Kecil Ngomongin Cinta? cover
My Love Ketos❤ cover
The Man cover
Sweet RomanShit cover
DEAL | Friend Into Lover| Lengkap✔ cover
Karena Kamu Rumahnya  cover
Phobia Mantan [COMPLETED] cover
ALINA cover

Weird Wedding ✓

35 parts Complete

Genre : Fiksi remaja, romance, comedy. _________ "HEH AINA, JADI KAMU SEBENARNYA HAMIL? PANTES DI DALEM TERUS, JARANG KELUAR. TIBA-TIBA PUNYA BAYI AJA" "IYA IH GAK NYANGKA!" "USIR AJA MEREKA DARI SINI" "USIR!" Pak RT menghentikan sorokan dari warga setempat. "Hei tolong jangan main hakim sendiri. Semuanya tenang, Aina, dan kamu Andra kan ya? Orang baru disini, kalian harus menikah secara SAH" Mata keduanya melotot sempurna, apa-apaan ini? Menikah? Oh tidak! Ini semua mimpi buruk untuk Aina, begitupun dengan Andra yang berfikir hal serupa. "MENIKAH? GAK! SAYA GAK MAU!" protes Aina. "SAYA JUGA GAK MAU! SAYA GAK KENAL SAMA DIA, LAGIAN BUKAN TIPE SAYA BANGET!" "LO JUGA BUKAN TIPE GUE!" "DASAR MALAMPIR!" "APA LO BILANG?" "MALAMPIR. BUDEK LO?" "LO COWOK GILA!" Keduanya terjebak dalam situasi yang harus terpaksa mengikuti hal yang tidak sama sekali terpikirkan oleh keduanya. Weird Wedding, katakanlah begitu. Karna ini adalah pernikahan teraneh, terkonyol dan tergila bagi kedua insan yang justru tak saling mengenal itu. Lantas bagaimana keadaan rumahtangga keduanya nanti? Akankah mereka bisa mulai ikhlas dengan pernikahan yang mereka jalani secara SAH itu? _______