Almost Paradise [COMPLETED]
  • Reads 15,883
  • Votes 2,958
  • Parts 32
  • Reads 15,883
  • Votes 2,958
  • Parts 32
Complete, First published May 21, 2019
[PROSES PENERBITAN. PART MASIH LENGKAP]


Lita terlalu sering menonton drama Korea.
Hingga ia ingin menciptakan drama sendiri dalam kehidupan nyatanya.


Kelima senior laki-laki misterius di sekolahnya yang tidak pernah terlihat tersenyum dan bersikap ramah, membuat Lita penasaran dan mencari tahu. 
Tapi Lita tidak tahu rahasia besar apa yang disembunyikan kelima seniornya tersebut.


Rahasia yang berujung membuka luka lama.
All Rights Reserved
Sign up to add Almost Paradise [COMPLETED] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
EPOCH [Selesai]✓ by trajec70ries
32 parts Complete
Lavanya Yozita harus mengalami hal aneh di hidupnya. Karena setelah kecelakaan malam itu, dunia Lava berubah 360°. Lava mulai menjalani kehidupan aneh dan penuh teka-teki. Mulai dari bertemu Shaga, si pemuda asing yang perlahan-lahan berhasil mengambil hati Lava, lalu dilanjutkan dengan teror dari buku bersampul cokelat tua dan kemudian pembunuhan yang menyimpan banyak sekali misteri. Sampai akhirnya, Lava dan Shaga harus berpetualang memecahkan misteri yang kian hari kian menjadi-jadi. Sebab lambat laun, dunia itu mengantarkan mereka pada tanda tanya yang begitu besar... Sebenarnya mereka sedang hidup di dunia apa sekarang? Dunia koma? Dunia karangan? Ataukah mungkin dunia khayalan? *** "Mungkin jika kau adalah pembaca yang senang berkelana, menjajah dan menafsirkan aksara pada buku. Percayalah, aku hanya buku usang yang sangat ingin menarik perhatianmu. Membiarkanmu jatuh pada frasa lalu menafsirkan aksara di setiap halamannya." - Shaga. *** • 18+ • Mengandung unsur kekerasan. *** Start : Selasa, 04 Januari 2022. Finish : Selasa, 04 Oktober 2022. 📌𝑪𝑬𝑹𝑰𝑻𝑨 𝑰𝑵𝑰 𝑯𝑨𝑵𝒀𝑨𝑳𝑨𝑯 𝑭𝑰𝑲𝑺𝑰 𝑫𝑨𝑵 𝑻𝑰𝑫𝑨𝑲 𝑩𝑬𝑹𝑯𝑼𝑩𝑼𝑵𝑮𝑨𝑵 𝑫𝑬𝑵𝑮𝑨𝑵 𝑶𝑹𝑨𝑵𝑮, 𝑶𝑹𝑮𝑨𝑵𝑰𝑺𝑨𝑺𝑰, 𝑳𝑶𝑲𝑨𝑺𝑰 𝑨𝑻𝑨𝑼 𝑲𝑬𝑱𝑨𝑫𝑰𝑨𝑵 𝑵𝒀𝑨𝑻𝑨. 📌 𝑻𝑰𝑫𝑨𝑲 𝑼𝑵𝑻𝑼𝑲 𝑫𝑰𝑻𝑼𝑳𝑰𝑺 𝑼𝑳𝑨𝑵𝑮! ᴄᴏᴘʏʀɪɢʜᴛ ©2022 ʙʏ ʜᴏᴛᴋᴏᴘɪʟᴀᴛᴛᴇ_ 𝗣𝗟𝗔𝗚𝗜𝗔𝗧 𝗕𝗔𝗖𝗔 𝗜𝗡𝗜👇
BUMANTARA by wlnnura26
14 parts Complete
PLAK!!! Suara tamparan keras yang menghantam pipi seorang gadis yang tengah meringkuk di atas dinginnya lantai toilet. Gadis itu tak melawan, dia hanya diam sambil menatap nanar pada lantai, dia Naya Rivera. "ANJ**G! gak guna lo!" maki seorang siswi itu, sambil sesekali menendang tubuh gadis malang itu. "Maaf." ucap Naya itu dengan nada bergetar, hanya kata itu yang bisa dia ucapkan di balik rasa takutnya. Cih! Bukannya merasa kasihan, siswi itu malah semakin membabi buta dengan menarik keras rambut Naya, lalu mencengkram kuat-kuat rahang Naya. "Apa? maaf lo bilang?! Kata maap lo gak cukup buat nilai tugas gue jadi 100 tolol! Dasar anak pelac*r!" keras dan tidak tahu rasa terima kasih, itulah Rossalia Maharani. Menjadikan Naya sebagai budak untuk mengerjakan semua tugasnya. Naya memang terkenal akan sifat lugu serta kepintarannya, dan Rossa berpikir bahwa mengapa dia tidak memanfaatkan itu semua bukan? Tuntutan akan keluarga Rossa, yang menekan anaknya untuk menjadi yang paling utama dalam hal apapun, apalagi masalah prestasi di sekolahnya. Bagi Naya, sekolah ataupun rumah itu sama saja, iya sama saja tempat yang menyakitkan. Disaat orang lain merasakan rumah menjadi tempat ternyaman, namun itu tidak berlaku bagi Naya. Tamparan bahkan pukulan sudah menjadi bagian yang Naya dapatkan setiap harinya. Tak ada yang menyayanginya, tak ada yang mampu mengerti keadaannya, tak ada seorangpun. Ibu nya? Tidak, dia sama saja seperti orang lainnya. Teman? itu apa lagi, Naya sama sekali tidak mempunyai teman. "Mana ada orang yang mau berteman dengan orang udik seperti saya" pikiran itu yang selalu tertancap keras di pikirannya. Apakah Naya mampu melawan setiap kesedihan nya? Akankah Naya merasakan kebahagiaan seperti yang orang lain rasakan?
You may also like
Slide 1 of 10
IMPOSSIBLE cover
SATURN; MARKMIN  cover
EPOCH [Selesai]✓ cover
PREDATOR cover
The Prince's Escape [Completed] cover
BUMANTARA cover
Text ; SingtoKrist ✓ cover
FIX YOU cover
My Dangerous Junior cover
Y & W [END] cover

IMPOSSIBLE

7 parts Ongoing

Spin off Anagapesis Tidak ada yang bisa mengendalikan perasaan cinta. Hal yang tak berwujud itu terkadang datang di saat-saat tak terduga dalam keadaan yang sulit. Apa salahnya mencintai seseorang? "Ada beberapa hal yang mustahil lo ubah. Perasaan lo memang gak salah, tapi otak lo yang bermasalah." Orang-orang mengatakan dia sudah gila. Bahkan dirinya sendiri pun sempat berpikir bahwa dia tidak waras. Namun, bagaimana jika dia tidak jatuh sendirian? Bagaimana jika sesuatu yang mereka anggap mustahil itu bisa menjadi mungkin?