13 parts Ongoing Ketika dunia tidak lagi memandang pendidikan, pekerjaan maupun pangkat semuanya tidak lagi tertuju pada itu semua. Kini, dunia tertuju pada satu kata yang merubah setiap sudut pandang dari setiap umat manusia. Semua umat manusia mencari dan terus mencari validasi, ketenaran serta kebahagian melalui fashion.
Tidak hanya pekerja kantoran maupun pengusaha berpenghasilan dua digit yang dapat memiliki barang-barang branded. Kini, semua orang dapat memilikinya baik itu dari kalangan bawah, menengah sampai atas semua berjuang mati-matian untuk mengejar jtu semua.
Bahkan mereka tidak segan-segan untuk menjatuhkan satu sama lain untuk menjadi sipaling fashion, dan saat ini dunia sedang tidak baik-baik saja. Semua orang menyembahnya dan mengangung-angungkan dirinya.
Dan di sinilah para pelajar merasakan dampak atas perubahan yang terjadi secara signifikat di dunia fashion. Mereka dituntun untuk bersaing demi mengharumkan nama keluarga.
Saksikan terus keseruan dari cerita Gara-Gara Fashion!!
#fiksiremaja