DIARY AIRA [TERBIT]
  • Reads 183,259
  • Votes 15,986
  • Parts 50
  • Reads 183,259
  • Votes 15,986
  • Parts 50
Complete, First published May 29, 2019
Mature
[PART MASIH LENGKAP, SILAKAN SEGERA BACA]

18+ disini maksudnya adalah, cerita yang ditulis mengandung bahasa kasar dan adegan kekerasan, hanya untuk menunjang karakter tokoh. Tidak untuk ditiru!.

[Follow sebelum membaca]
=========

Menikah dengan seseorang yang dicintai dalam diam selama bertahun-tahun, seharusnya menjadi kebahagian bagi Aira. Faktanya, bukan kebahagiaan yang ia raih. Melainkan banyaknya pesakitan yang harus dia tanggung atas kesalahan yang tidak ia perbuat. 

"Bukankah merebut hati suami adalah hal yang halal untuk dilakukan seorang istri mas?" -Maira Salsabila Gunandhi

"Kamu adalah perempuan paling munafik yang pernah saya temui. Saya membencimu Aira". - Muhammad Fauzan Akbar


Rank 1 #Umroh
Rank 3 #cintadalamdiam (11 November 2023)
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add DIARY AIRA [TERBIT] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Dear Jodoh [Terbit!] by Alanish_Orielee
37 parts Complete
[ Terbit! ] Bisa dipesan di Shopee : takispublishing Diusianya yang belum menginjak 24 tahun, Lian harus mulai mengatur hidupnya. -Karier- Lian sangat menikmati profesinya sebagai guru. Sekalipun bukan guru tetap sih, cuma guru pengganti yang suka dipanggil kalau sekolah lagi kekurangan pengajar ataupun TU. "Ibu Guru Gemesh" itulah julukan yang diberikan anak-anak pada Lian di sekolah. -Jodoh- Lian kalau ditanya mamanya kapan nikah, suka jawab "Iya, nanti Lian pasti nikah. Tapi nggak sekarang. Soalnya calon Lian masih sibuk shooting di korea!" Lian bukannya nggak mau nikah diusianya yang baru mau 24 tahun. Masalahnya, siapa yang mau mengajak Lian naik pelaminan? Belum ada! Seseorang yang melamarnya sebanyak 20x sejak Lian SD pun masih belum muncul di depannya. Sampai sekarang Lian tak pernah tahu siapa lelaki itu? Sometime, Lian hanya bisa menunggunya dalam ketidak pastian. Di sisi lain, temannya sejak SD, si playboy Davine, mulai sering membuat hati Lian gusar. Bukan cuma sering lempar kode, modus-modus receh, perlahan tapi pasti Davine mulai munujukkan keseriusannya, bikin Lian bingung dan serba salah. Lalu siapa yang akhirnya akan Lian pilih? Seseorang yang diam-diam ditunggunya? Atau seseorang yang sejak awal sudah ada di sampingnya? Atau mungkin seseorang yang tidak pernah Lian duga sebelumnya? A novel by @Alanish_Orielee -Silahkan baca, like, dan komen cerita ini. -Dilarang mencopy sebagian atau seluruh isi cerita. -Story just for fun, maaf bila ditemukan typo, keabalan, dan keabsurdan di dalamnya. -Revisi setelah tamat. Happy Reading :) :)
GUS BERANDAL by vanxyc_
84 parts Complete
بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ -by vanxyc_- Muhammad zayn mudrikah, seorang gus yang berasal dari salah satu pondok pesantren terkenal di jakarta Al-mudrikah. Bukan kah seharusnya seorang gus itu berperilaku seperti gus pada umumnya? Tetapi hal itu tidak berlaku untuk zayn, dia itu liar, seorang ketua geng motor, sering mengikuti balapan, pecandu rokok, berpacaran, dan juga hobi membuat onar. Umur nya sangat muda sekitar tujuh belas tahun. Dulunya zayn adalah anak yang baik, penurut, dan anak yang pintar dalam ilmu agama, tapi semenjak ia mengenal dunia luar, sikap nya berubah menjadi pembangkang dan sering kabur kabur an dari pesantren. Zayn anak tunggal dari sepasang suami istri, kyai azzam dan nyai Zainab. Bisa di bilang zayn itu anak kesayangan nyai zainab, kenapa? Karena nyai zainab tidak bisa memiliki anak lagi, bahkan saat melahirkan gus zayn, gus zayn pernah kehilangan detak jantung dan pernah di anggap meninggal namun setelah beberapa menit karena kuasa allah detak jantung gus zayn kembali berdetak. Kyai azzam dan beberapa ustadz sudah mencari keberadaan gus zayn namun tidak kunjung ketemu. Bahkan saat menanyakan keberadaan gus zayn kepada beberapa teman teman gus zayn tidak ada yang memberi tau keberadaan nya seolah olah ditutup rapat rapat. Ikutin terus kisah nya ya guys!! ⚠️NO PLAGIAT⚠️ ⚠️MURNI KARYA SENDIRI⚠️ ⚠️BERISI BEBERAPA KATA KATA KASAR! MOHON JANGAN DITIRU⚠️ ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ
OPACRAPHILE [End] by Diahsulia
55 parts Complete
𝘉𝘦𝘳𝘵𝘦𝘮𝘶 𝘫𝘰𝘥𝘰𝘩 𝘬𝘢𝘳𝘦𝘯𝘢 𝘵𝘢𝘴𝘣𝘪𝘩? 𝘋𝘪 𝘣𝘢𝘸𝘢𝘩 𝘯𝘢𝘶𝘯𝘨𝘢𝘯 𝘴𝘦𝘯𝘫𝘢? 𝘒𝘢𝘪𝘳𝘰 𝘥𝘦𝘯𝘨𝘢𝘯 𝘴𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘴𝘢𝘵𝘶 𝘶𝘯𝘪𝘷𝘦𝘳𝘴𝘪𝘵𝘢𝘴 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘣𝘦𝘳𝘯𝘢𝘮𝘢 𝘈𝘭-𝘢𝘻𝘩𝘢𝘳. 𝘛𝘢𝘮𝘢𝘯 𝘈𝘭-𝘢𝘻𝘩𝘢𝘳 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘮𝘦𝘳𝘶𝘱𝘢𝘬𝘢𝘯 𝘵𝘦𝘮𝘱𝘢𝘵 𝘸𝘪𝘴𝘢𝘵𝘢 𝘥𝘢𝘯 𝘥𝘪 𝘫𝘢𝘨𝘢 𝘬𝘦𝘵𝘢𝘵. 𝘕𝘢𝘮𝘶𝘯 𝘫𝘶𝘴𝘵𝘳𝘶 𝘚𝘺𝘢𝘧𝘢 𝘣𝘦𝘳𝘵𝘦𝘮𝘶 𝘥𝘦𝘯𝘨𝘢𝘯 𝘭𝘦𝘭𝘢𝘬𝘪 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘱𝘦𝘳𝘯𝘢𝘩 𝘮𝘦𝘮𝘣𝘶𝘢𝘵 𝘯𝘺𝘢 𝘩𝘢𝘮𝘱𝘪𝘳 𝘵𝘦𝘳𝘬𝘦𝘯𝘢 𝘻𝘪𝘯𝘢 𝘮𝘢𝘵𝘢. "𝘔𝘢𝘢𝘧 𝘯𝘰𝘯𝘢, 𝘵𝘢𝘴𝘣𝘪𝘩 𝘮𝘶 𝘵𝘦𝘳𝘫𝘢𝘵𝘶𝘩 𝘵𝘢𝘥𝘪." "𝘭𝘦𝘭𝘢𝘬𝘪 𝘪𝘯𝘪?" "𝘍𝘢𝘣𝘣𝘪𝘢𝘺𝘺𝘪𝘢𝘭𝘢𝘢 𝘪𝘳𝘰𝘣𝘣𝘪𝘬𝘶𝘮𝘢 𝘵𝘶𝘬𝘢𝘥𝘻𝘪𝘣𝘢𝘯." 𝘭𝘪𝘳𝘪𝘩 𝘭𝘦𝘭𝘢𝘬𝘪 𝘵𝘦𝘳𝘴𝘦𝘣𝘶𝘵 𝘥𝘪 𝘥𝘢𝘭𝘢𝘮 𝘩𝘢𝘵𝘪𝘯𝘺𝘢. *. : 。✿ * ゚ * .: 。 ✿ * ゚ * . : 。 ✿ ***. : 。✿ * ゚* . "𝘉𝘶𝘬𝘢𝘯𝘬𝘢𝘩 𝘵𝘶𝘢𝘯 𝘢𝘥𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘴𝘦𝘰𝘳𝘢𝘯𝘨 𝘯𝘰𝘯 𝘮𝘶𝘴𝘭𝘪𝘮, 𝘭𝘢𝘭𝘶 𝘮𝘦𝘯𝘨𝘢𝘱𝘢 𝘣𝘦𝘳𝘢𝘥𝘢 𝘥𝘪 𝘵𝘦𝘮𝘱𝘢𝘵 𝘪𝘯𝘪?" 𝘛𝘢𝘯𝘺𝘢 𝘚𝘺𝘢𝘧𝘢 𝘥𝘦𝘯𝘨𝘢𝘯 𝘥𝘢𝘩𝘪 𝘣𝘦𝘳𝘬𝘦𝘳𝘶𝘵. "𝘚𝘦𝘮𝘶𝘢 𝘪𝘵𝘶 𝘬𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘥𝘦𝘯𝘨𝘢𝘯 𝘬𝘢𝘭𝘪𝘮𝘢𝘵 𝘴𝘺𝘢𝘩𝘢𝘥𝘢𝘵."
You may also like
Slide 1 of 10
Dalam Dekapan Luka  cover
Dear Ikhwan [SELESAI] ✔ cover
Mahendra's family cover
EL-FATIH (END) cover
FATIMAH [ TERBIT ] cover
Dear Jodoh [Terbit!] cover
GUS BERANDAL cover
Love Story Of BuTa (On Going) cover
[As2] Beside You [Completed ✔️] cover
OPACRAPHILE [End] cover

Dalam Dekapan Luka

51 parts Complete

Kesalahan yang terjadi di malam itu meninggalkan trauma mendalam dihati Anisha. Perasaan malu dan takut terus menghantui jiwanya. Ke mana pun ia berlari pasti selalu jatuh ke pelukan laki-laki yang merampas mahkotanya. Perasaannya semakin berkecamuk ketika tau bahwa sepupunya mengetahui rahasia terbesarnya. Tak ada tempat untuknya berlindung dari kejaran laki-laki itu. Dihatinya hanya ada rasa takut, takut bila pengurus pesantren dan kedua orang tuanya mengetahui apa yang sebenarnya terjadi pada dirinya. Akankah Anisha bertahan dengan kondisinya? WARNING! • Judul awal : Lost Crown • Dilarang keras plagiat, Meng-copy atau pun sejenisnya! • Cerita ini murni dari pemikiran author sendiri! • Hanya fiksi bawa enjoy aja • Mohon bijak dalam membaca • Ambil hikmahnya dan buang sisi negatifnya • Dukung Author dengan saran/kritik yang membangun bukan menjatuhkan #2 santri [19 Mei 2023] #1 gengmotor [2 Juni 2023] #1 Santri [12 September 2024] ❀Cover by dta_graphic Start: 17 Januari 2023 Finish: 7 Juni 2023