Story cover for AREY  by kiraaarw
AREY
  • WpView
    Reads 181
  • WpVote
    Votes 51
  • WpPart
    Parts 5
  • WpView
    Reads 181
  • WpVote
    Votes 51
  • WpPart
    Parts 5
Ongoing, First published Jun 05, 2019
PLEASE DONT PLAGIAT MY STORY!!
Mohon maaf bila ada kesalahan pengetikan.
Genre: Fantasi.
✨Update setiap angka ganjil disetiap bulanya.✨

AREY Makhluk yang berwujud manusia tetapi ia tidak memiliki aliran darah dan organ dalam lainya seperti manusia biasa, tak terkecuali jantung dan hati sehingga tubuhnya begitu dingin dan kaku. kulitnya pun tidak memiliki celah pori-pori seperti manusia biasanya sehingga dalam keadaan apapun iya akan tetap terlihat sama, namun deru jantungnya dan ekspresi lah yang menyalurkan perasaan apa yang ia rasakan.


Suatu hari ada seorang Anak laki-laki bernama Kevin O'Leary saat ia dalam keadaan terpuruk dan tidak memiliki semangat hidup, karna perusahaan miliknya itu telah terkena tipu karena kelalaianya sehingga membuat saham perusahaanya sangat menurun hingga akhirnya perusahaan gulung tikar.ia merasa teramat kacau dan tak berguna.hasil kerja kerasnya selama ini telah sirna dalam sekejap."argh! soal bagaimana aku bisa ditipu? lalu bagaimana aku mengebalikan nya seperti sediakala?"


"tenang saja kau akan tetap hidup walau perusahaan mu kini sudah hancur bukan?kau masih bisa mengulangnya dari awal," katanya.


Evin tampak binggung menoleh kearah kiri kanan belakang dan sekelilingnya,pasalnya rumahnya sepi dan tidak ada siapapun kecuali dirinya tapi,Evin sempat membalas pernyataannya.."siapa kau? dan  tau apa kau tetangku?" 

"Aku tidak tau banyak hal tapi aku akan tau setelah mengenalmu." berawal dari sinilah pertemuan Evin dan AREY Makhluk yang berwujud manusia.


📍kepo kelanjutannya?ayo baca!🙏✨
Atau baca aja dulu barangkali suka.🧡
Catatan: jangan pelit vote selagi vote gratis 🙏🏼minta saran dan kritikannya terimakasih ❤️

Happy reading ✨
All Rights Reserved
Sign up to add AREY to your library and receive updates
or
#217elemen
Content Guidelines
You may also like
DERSIK  by Lllghali127
9 parts Complete
"Wow, pemandangannya bagus sekali!" kata Alma, sambil mengambil foto dengan kamera ponselnya. "Iya, aku suka sekali!" jawab Calista, sambil tersenyum. Arya, yang berjalan di depan, tiba-tiba berhenti dan menunjuk ke arah atas. "Lihat, gunungnya sudah terlihat! Ayo!" °°° Sex... Electi... Sex... Electi... "Tapi, apa itu?" tanya Alma, sambil menunjuk ke arah asal suara. "Aku tidak tahu," jawab Akira, sambil menggelengkan kepalanya. "Tapi suara itu terdengar sangat aneh." °°° "Apa yang terjadi?" tanya Akira, sambil menoleh ke arah Riven. "Aku juga tidak tahu," jawab Riven, menggelengkan kepala. "Tapi aku rasa kita harus siap menghadapi apa yang akan terjadi." °°° "Apa... Apa ini?" Tanya Alma, menunjuk ke arah sebuah portal bercahaya yang baru saja terbentuk. "Aku tidak tahu," jawab Lirien, menggelengkan kepalanya. "Tapi aku rasa kita harus menjauh dari sini." °°° "Dimana kita sekarang?" tanya Calista, memindai tempat aneh yang indah. "Alma?! Arya?!" seru Riven. "Kita terpisah!" timpal Akira dan Lirien bersamaan. °°° "Dimana ini?!.." Tanya Arya ntah pada siapa. °°° "Adakah... apa ada caranya untuk kita bisa kembali?" Tanya Alma, yang muncul sebuah harapan di benaknya. °°°° Alma, Arya, Calista, Lirien, Akira, dan Riven, enam sahabat yang tak sengaja terjebak dalam portal dunia paralel yang saling berhubungan. Mereka menemukan diri mereka dalam dunia baru yang penuh dengan petualangan dan tantangan. Dengan kekuatan persahabatan yang kuat, mereka harus menghadapi berbagai permasalahan yang bermunculan, termasuk orang jahat, kesalahpahaman, dan pencarian jalan kembali ke rumah. Pertanyaan besar yang menghantui mereka adalah: apakah mereka bisa kembali pulang ke rumah dan bersatu kembali dengan orang tua mereka? Note: penulis masih belajar mohon bimbingannya ya! Boleh kasih saran dan kritik namun mohon jaga ibu jari kalian ya agar tidak menyakiti perasaan ya🙏! Tolong bantuannya dan Terimakasih 🥰
My Mate Is Little Wife (Selesai) by nandaanwarleo07
84 parts Complete
#1 berapa kali peringkat pertama di dunia Werewolf. #1 berapa kali peringkat pertama di dunia Luna. #1 berapa kali peringkat pertama di dunia Vampire dan manusia. Apa kalian percaya dengan namanya Werewolf, Vampire, atau Makhluk yang kalian anggap sebagai mitos atau cerita rakyat. Ternyata benar-benar nyata, makhluk itu bisa saja berada di sekitar kalian tanpa kalian ketahui keberadaannya. Itulah yang aku alami sekarang, seorang pria tampan bertubuh tinggi besar dan banyak tato yang menghiasi tubuhnya menyebutku sebagai mate. Tentu saja aku panik dan takut menjadi satu. Aku adalah Elvina Beax, seorang gadis berusia 20 tahun yang tinggal di panti asuhan sejak usia 10 tahun. Ibuku meninggal di saat melahirkanku, jadi aku sama sekali tidak mengenal sosok ibuku itu. Jadi aku dan ayahku hanya hidup berdua, ayahku bekerja di salah satu perusahaan dan menjabat sebagai editor. Pada saat usiaku menginjak 10 tahun, ayahku mengalami kecelakaan. Saat itu aku tidak memiliki siapa-siapa. Bibiku datang dan memasukanku di dalam panti asuhan, usia bibi saat itu masih 16 tahun. Dia tidak memiliki pekerjaan, tinggal di asrama sekolah dan hanya mengandalkan beasiswanya. Aku adalah Alcander Waerbacky, seorang Alpha di salah satu Pack terkuat di dunia, Yaitu Pack Black. Ciri anggota pack kami setiap bayi laki-laki yang dilahirkan sudah mendapatkan tato, dan semakin banyak sesuai dengan jabatan dari keturunan. Soal usiaku tidak usah ditanya karena aku hidup cukup lama. Tetapi kaum Werewolf tidak memiliki kulit sepucat Vampire, kita memiliki kulit coklat cerah, seperti manusia pada umumnya. Aku belum memiliki seorang Mate, sudah lama aku mencari tetapi tidak ketemu sampai sekarang. Hingga aku melihat seorang gadis bertubuh mungil dan aroma yang di keluarkannya cukup membuat serigala di dalam tubuhku menggila. "Kau milikku" tiba-tiba tanpa ambil pusing kuiklim dia menjadi milikku dan reaksi yang ditunjukkannya cukup membuatnya terlihat gemas.
You may also like
Slide 1 of 8
My Doctor My Bodyguard (End)  cover
DERSIK  cover
Titik di Bagian Koma cover
Bukan salahmu cover
My Handsome Alpha cover
My Mate Is Little Wife (Selesai) cover
Evando&Seraphine [END] cover
Another Life [unedited][✔] cover

My Doctor My Bodyguard (End)

30 parts Complete

Dengan tenaga yang tersisa Kinan mengarahkan revolvernya ke arah musuh namun sebelum dia menyelesaikannya. Terdengar lebih dulu suara tembakan bersahutan. Kinan menutup mata dan pasrah karena merasa tembakan itu di arahkan kepadanya. Namun, bukan tembakan yang Kinan rasakan. Pintu mobilnya terasa ada yang membuka. Dengan energi yang tersisa Kinan membuka mata dan melihat siapa yang menghampirinya. Kinan kira yang menghampirinya adalah malaikat maut ternyata sosok yang sangat ia rindukan. "Fahri?" Gumam kinan. Dengan hati-hati Fahri mengeluarkan Kinan dari mobil. Dia merengkuh dan menggendongnya. "Sekarang kau sudah aman, istirahatlah!. Maafkan aku datang terlambat" Kinan masih menatap Fahri dengan tatapan ragunya. "Apakah ini mimpi?" Gumamnya di dalam hati Fahri melangkahkan kakinya dengan mantap dengan Kinan yang berada di rengkuhannya. Tidak terasa pagi telah datang, udara sejuk yang menusuk, pemandangan laut yang indah dari ketinggian, serta semburat kuning di ufuk timur yang menunjukan bahwa sang mentari akan segera bersinar, menjadi pengantar Kinan melepas kesadarannya di pelukan Fahri. "Maafkan aku" lirih Fahri. #49_pengawal[16/06/20] #63_Laga[28/10/20] #973_Misteri[29/10/20] #54_Keren[3/11/20] #1_pshyco[15/11/20] Dilarang Copy Paste saling menghargai karya Salam Aksara 🙏 Happy Reading 😇