Bagi Tama waktu sangat berharga baginya, karena ia bisa menjadi saksi atas setiap langkah perjuangannya hanya untuk meyakinkan gadis yang dicintainya itu. Dia tidak mungkin mengoyak waktu agar terus berjalan cepat, agar keinginannya tercapai. Ia hanya perlu sabar. Sabar dengan situasi seperti ini. Tahu, kalau tuhan sedang menguji perasaannya. Hanya perlu berjuang hingga waktu akan membuktikannya di kemudian hari. Note:Update setiap malam minggu.All Rights Reserved
1 part