Fatty mulai melolong-lolong. Larry yang mendengarnya bingung, tidak tahu apa yang terjadi di bawah. Digedor-gedornya pintu yang terkunci. Keadaan rumah itu menjadi semakin berisik. Bu Miggle bingung.
"Dia mengurung kawanku dalam sebuah kamar di atas," tangis Fatty. "Aku tadi hendak menolongnya ketika tertangkap Pak Smellie. Aku digebuknya, lalu dilempar ke bawah. Aduh! Aduh! Aduh! Badanku pasti bengkak-bengkak. Aduh - apa kata ibuku nanti kalau melihat keadaanku begini. Pasti Pak Smellie diadukannya, karena menyakiti anak kecil! Aduhaduhaduh!".....
Dalam buku pertama seri Misteri karya Enid Blyton ini, sebuah pondok terbakar secara misterius. Fatty, Larry, Daisy, Pip, Bets dan Buster - anjing Fatty - lalu membentuk PASUKAN MAU TAHU.
Detektif-detektif cilik ini memutuskan untuk memecahkan misteri terbakarnya pondok itu, serta mencari pelakunya. Jejak kaki, gelandangan aneh dan Pak Smellie adalah petunjuk-petunjuk yang membawa mereka memasuki petualangan yang seru dan mengasyikkan, meskipun Pak Goon - polisi desa - selalu menggerecoki mereka....
[ JANGAN LUPA UNTUK FOLLOW TERLEBIH DAHULU, SEBELUM MEMBACA YA! ]
"GUE? JADI ANTAGONIS? YANG BENER AJE LO!" - SALSA KAMANIYA SHAENETTE.
"GUE SUDAH MENINGGAL, TAPI RASA GUE SAMA DIA TETAP TERTINGGAL, SLEBEW." - SALSA LESHAM JACQUELINE.
Note : Mohon bijak dalam membaca, ada adegan kekerasan dan kata-kata yang tidak pantas untuk dicontoh.
Cover : Pinterest.