Story cover for Waiting for Your Return [Sekuel of DIFFICILE]  by Oktavianiputri19
Waiting for Your Return [Sekuel of DIFFICILE]
  • WpView
    Reads 34,228
  • WpVote
    Votes 1,911
  • WpPart
    Parts 24
  • WpView
    Reads 34,228
  • WpVote
    Votes 1,911
  • WpPart
    Parts 24
Ongoing, First published Jun 15, 2019
[DISARANKAN UNTUK MEMBACA SERIES 1 NYA DULU. BARU BACA SEKUELNYA.] 

Bagaimana perasaan kalian, jika LDR beda negara, dengan jangka waktu lama, namun orang yang kalian tunggu tak kunjung memberi kabar? Sakit. Itulah kata yang pas untuk seorang perempuan berparas cantik, berambut coklat sebahu, dengan keterbatasannya dalam melihat, Amanda Putri Shalsabilla. 

Dua tahun sudah Rendi meninggalkannya ke Spanyol, karena pria itu menjalani kuliah kedokteran selama delapan semester. Dua tahun pula, Rendi tak ada kabar. Mau menangis pun hanya akan terasa sia-sia. Toh, orang yang dimaksud tak akan tahu. 

Namun Amanda percaya, jika Rendi memegang janji untuk setia. Tapi, bagaimana jika takdir berkata lain? 

"I'm here, waiting for You to return."



Copyright © by Oktaviani Putri.
All Rights Reserved
Sign up to add Waiting for Your Return [Sekuel of DIFFICILE] to your library and receive updates
or
#27dashataran
Content Guidelines
You may also like
My Fireflies! by _adm29
74 parts Complete Mature
Amanda merupakan gadis berparas cantik dan sempurna dalam segala hal, dengan fasilitas mewah, serta hidup yang sangat berkecukupan. Namun ia memilih untuk hidup sederhana dan menjadi orang biasa saja. Ia adalah gadis yang ceria, hingga saat ia kehilangan seseorang yang istimewa dalam hatinya, dunianya berubah. Amanda lebih menutup diri, tak suka akan keramaian apalagi menjadi pusat perhatian. Ia memiliki sahabat bernama Hanna, mereka saling mengenal sejak masuk kelas 10 lalu. Hanna lah satu-satunya orang terdekatnya saat ini selain Ayah, Bunda dan Farel abangnya. Amanda selalu berharap akan bertemu kembali dengan seseorang yang telah meninggalkannya sejak 3 tahun lalu. Ia masih mengharapkan alasan mengapa laki-laki itu pergi tanpa sepatah katapun. Ia percaya takdirlah yang memisahkan, dan ia percaya bahwa suatu saat takdir pula yang akan mempertemukan. Lalu bagaimana jika takdir mempertemukannya kembali dengan seseorang yang selalu ia tunggu kehadirannya itu. Apakah keadaannya masih sama ? Atau malah berbeda ? Biarlah semua mengalir seperti air, berjalan dengan semestinya. Tidak selamanya setelah hujan terbit pelangi, dan tidak selalu pula datang badai setelahnya bukan ? Karena semua sudah tertata dan tersusun rapi dalam buku takdir. "Aku tidak tahu alasan tuhan mempertemukan kita lagi. Entah untuk mengulang kisah yang belum selesai, atau untuk mengakhiri kisah ini agar cepat selesai." - My Firefles. FYI : Beberapa part saya hapus, demi kepentingan penerbitan. Bagi yg penasaran sama akhir kisah Amanda dan Fahrez bisa ditunggu open PO novelnya nanti. Terimakasih :)
You may also like
Slide 1 of 10
Seberkas Kasih Rindiani (TAMAT) cover
My Fireflies! cover
Be my Sweet Darling  [END] cover
Galdira [END] cover
KIATHAN [END✔] cover
Semilova [TERBIT] cover
DUA INSAN YANG BERBEDA [ Completed ] cover
ALTER EGO (TAMAT) cover
SERENADE DIARIES: Andante [Wattys 2019] cover
SPJU {Sadar Penuh Juga Utuh} cover

Seberkas Kasih Rindiani (TAMAT)

22 parts Complete

Sinopsis: Meski kuat hatinya menolak, Rindiani terpaksa harus menjalani profesi sebagai pemandu lagu pada sebuah tempat hiburan malam di Jakarta. Nasib mengantarkannya bergumul di dunia baru yang nyaris merenggut kehormatannya. Sekuat hati ia mempertahankan kesuciannya, terlebih budaya ketimuran, juga petuah bapak masih dijunjung tinggi. Dia pun harus rela kehilangan sosok Denis yang selama ini sudah begitu baik dan banyak berkorban untuknya. Lelaki itu memilih menjauh setelah mengetahui profesi Rindi yang sebenarnya. "Bapak mengidap kanker paru stadium lanjut dan harus segera dioperasi. Jika tidak, akan berakibat fatal..." sebuah kabar dari kampung halaman yang begitu menghentak. Rindi harus memutar otak untuk mencari jalan keluar dari masalah pelik yang begitu mencekik. Di saat bersamaan, seorang pria paruh baya menawarkan sejumlah uang sesuai permintaan asalkan Rindi mau menukarnya dengan mahkota paling berharga dalam dirinya. Sanggupkah dia memilih? Adakah celah lain untuk menyelamatkan keduanya?