Planet Luna
  • Reads 980,623
  • Votes 93,751
  • Parts 37
  • Wattys winner
  • Reads 980,623
  • Votes 93,751
  • Parts 37
  • Wattys winner
Complete, First published Jun 17, 2019
Nawang itu paduan sempurna atas apa yang tidak Luna miliki.
Tidak hanya pintar dan baik hati, tetapi juga berprestasi dan punya banyak teman. Sementara Luna tak pernah berhasil meskipun setengah mati ingin bisa bergaul dan punya sahabat. Dia justru dirundung dan dijauhi orang-orang yang dia kira akan menjadi temannya. Mendengarkan Nawang tertawa-tawa bersama teman-temannya di sebelah rumah hanya mengingatkan Luna pada kesendirian. Luna merasa planetnya akan selalu kosong dan hampa. Dia akan selalu tersisih dari pergaulan dan kesepian sampai tua.

Sementara Luna ibarat enigma. Nawang hanya tahu kalau tetangganya itu tertutup dan pemalu. Gadis itu pernah mengalami perundungan cukup parah yang membuatnya pindah kota saat kecil. Nawang tidak sadar bahwa eksistensinya sebagai anak berprestasi dan punya banyak temanlah yang membuat Luna tak pernah mau didekati.

Kendati begitu, Nawang tidak menyerah.
Baginya, sosok penyendiri seperti Luna harus ditemani dan dimengerti, bukan dijauhi, apalagi dikerjai.

Namun kenyataannya, mendekati Luna tak segampang yang pernah Nawang bayangkan.

-

▪ Dimuat dalam reading list "Ini Jurnal Juni 2019 - Teenlit Indonesia" milik @teenlitindonesia
▪︎ Memenangkan penghargaan The Watty Award 2019 kategori Young Adult

▪ Cover by Aira Rumi
▪ Rating: 15+
▪︎ ⚠️ Lengthy chapters, wordy paragraphs

▪ Trigger warning(s):
SOCIAL ANXIETY, intense loneliness, inferiority, bullying

Copyright © antariksach 2020
All Rights Reserved
Sign up to add Planet Luna to your library and receive updates
or
#49kesepian
Content Guidelines
You may also like
SweetTalk by nyonyatua
41 parts Complete
Tidak ada satupun yang tahu kalau Rylie menjadi admin SweetTalk, akun instagram yang menanggapi curhatan dan memberikan saran. Namun, semua masalah dimulai ketika seorang siswa terjun dari atap sekolah setelah curhat pada Rylie di akun SweetTalk. Rylie yang awalnya merasa tidak berkaitan dengan insiden ini mulai meragukan diri sendiri kala seseorang mengiriminya potongan-potongan percakapan dengan siswi tersebut. Akan tetapi, benarkah Rylie tidak bersalah seperti yang diklaimnya selama ini? Lalu saat semua orang menudingnya sebagai tersangka, apa yang harus dia lakukan? Sebenarnya siapa yang mengirim potongan percakapan itu? Saat semua orang meninggalkan Rylie, hanya satu orang yang percaya padanya. Ivar, cowok populer sekaligus kapten tim basket sekolah. Hanya saja, apakah Ivar juga bisa dipercaya? Ketika satu saran membawa petaka, hidup Rylie yang semula baik-baik saja kini tak lagi sama. Warning, suicide, self-harm, violent scene. Pokoknya sikapi dengan bijak ya manteman, ambil baiknya, yang buruk buat pelajaran ya. Pemenang Kategori Voucher GMG Challenge 2021 Reading List WattpadromanceID kategori Dangerous Love periode Desember 2021 Pilihan Editor 21 Desember 2021-24 Februari 2022 Readinglist WattpadyoungadultID kategori Semesta Sedang Bercanda Juni 2022 Reading List di WattpadYoungAdultID, kategori Semesta Sedang Bercanda Oktober 2022 1 Kisah cinta 11 Februari 2022-16 Februari 2022 2 Kisah cinta 16 Februari 2022-20 Februari 2022 1 Loveyourself 29 Maret 2022-21 April 2022 5 Love 22 April 2022 4 Sad 22 April 2022 5 Hurt 22 April 2022 3 Brokenhome 22 April 2022 2 Loveyourself 22 April 2022 1 Loveyourself Mei-Juni 2022 Start 03 Januari 2021 finish 30 Maret 2021 Revisi April sampai Mei 2021 Image cover dipinjam dari Freepik
𝐀𝐁𝐑𝐄𝐀𝐊𝐒𝐈 by Lullablu_Rin
60 parts Complete
[A 𝐓𝐞𝐞𝐧𝐟𝐢𝐜𝐭𝐢𝐨𝐧 (𝐘𝐨𝐮𝐧𝐠 𝐀𝐝𝐮𝐥𝐭) 𝐏𝐬𝐲𝐜𝐡𝐨𝐥𝐨𝐠𝐲𝐜𝐚𝐥 Story] [𝐌𝐚𝐬𝐮𝐤 𝐝𝐚𝐟𝐭𝐚𝐫 𝐛𝐚𝐜𝐚𝐚𝐧 "𝐊𝐞𝐤𝐮𝐚𝐭𝐚𝐧 𝐖𝐚𝐧𝐢𝐭𝐚" 𝐨𝐥𝐞𝐡 @𝐀𝐦𝐛𝐚𝐬𝐬𝐚𝐝𝐨𝐫𝐈𝐃] Nila tahu, di usianya yang sudah menginjak tujuh belas tahun ini, ia perlu memperbaiki diri. Belajar lebih berani, menyingkirkan gugup serta cemas ketika berbicara dengan orang yang tak akrab, belajar berbaur bersama teman-teman sekelas yang lain, belajar lebih tenang ketika ia sudah terjebak di antara kerumun dan suara berisik, juga semestinya sedikit lebih berani menatap mata tajam sang ibu yang sering kali memaksa Nila untuk bungkam, menurut, dan memenuhi semua harapan wanita itu. Sayangnya, itu tak pernah semudah ketika Nila membayangkan perubahan yang harus ia lakukan setelah membaca dari buku panduan psikologi. Gadis itu tetap sulit untuk mengembangkan diri. Sulit menerima titik usahanya yang kian hari memerosot jatuh. Titik jenuh yang membuat ibunya lebih sering menaruh kecewa alih-alih bangga. Nila takut melihat air mata Hana. Takut melukai, takut membuat hati wanita yang melahirkannya dipenuhi sesak kecewa. Nila ... tak bisa membiarkan semua itu terjadi. Sebagai tumpuan harapan, ia berharap setidaknya bisa mengembalikan senyum orang tua tunggalnya melalui prestasi gemilang di sekolah. Lantas, apakah semuanya akan tetap sekaku di titik awal? Apakah semua akan berjalan sesuai? Apakah Nila bisa menerima kekurangan dan menghadapi ketakutannya sendiri? Nila tidak tahu, dan dirinya sulit mendorong diri untuk mengabaikan banyak kekacauan tak perlu. COPYRIGHT RESERVED ©2022 | 𝐀𝐔𝐑𝐄𝐄𝐍𝐀𝐃𝐀 °°°°°°° ⚠PERINGATAN⚠ CERITA MENGANDUNG ISU SENSITIF BERUPA GANGGUAN PSIKOLOGI [ANXIETY: Ringan hingga berat] °°°°°°° START: 17 ⓜⓔⓘ 2022 REVISI: 03 ⓞⓚⓣⓞⓑⓔⓡ 2022 =
You may also like
Slide 1 of 10
Lara (SELESAI) cover
Jika Hidup Tidak Pernah Ada cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
SweetTalk cover
Karmanelo cover
Titik Koma [END] cover
The Visual Art of Love (SUDAH TERBIT) cover
Can I Be Me? cover
HSS (1): Daisy cover
𝐀𝐁𝐑𝐄𝐀𝐊𝐒𝐈 cover

Lara (SELESAI)

35 parts Complete

(SUDAH SELESAI DAN MASIH TERSEDIA SECARA LENGKAP) LARA DAN SEMESTANYA YANG KEHILANGAN RASA Kisah-kasih itu bukan soal indera yang sempurna, tetapi tentang rasa dan jiwa yang saling mencinta. Dirga siap untuk berbicara untuk Lara, mendengar untuknya, menjadi kebahagiaan Lara. Akan tetapi, apakah itu akan bertahan selamanya? Lara selalu beruntung bisa bersama Dirga. Dirga yang selalu mendengarkannya meski ia tak dapat bicara, Dirga yang selalu berceloteh tanpa peduli Lara yang tak bisa mendengarkan tanpa alat bantu, Dirga yang selalu tersenyum padanya meski dia memendam rahasia. © Bayu Permana, 2019