Bumi kita sudah sekarat!
Sudah lama sekali bangsa Timur dan bangsa Barat saling bermusuhan.
Perang terjadi di mana-mana di seluruh penjuru negeri, hingga suatu hari, tepatnya tanggal 01 Januari 2032 tepat setelah tahun baru, kedua bangsa memutuskan untuk melancarkan serangan nuklir yang sudah lama mereka timbun.
Seluruh dunia gentar, namun tak ada yang bisa berbuat apa-apa bahkan perserikatan antar bangsa hanya bisa pasrah dan menunggu akhir dari dunia.
Hanya butuh waktu beberapa hari setelah perang dunia ketiga diletuskan, seluruh dunia pun hancur. Tak ada lagi tanah hijau nan subur, yang ada hanya padang tandus menyelimuti seluruh bumi.
Aku hanyalah segelintir orang yang berhasil selamat dari ganasnya amarah alam dan mencoba bertahan hidup di antara puing-puing sampah manusia,
sembari mencari penjelasan tentang tangan kiriku yang bercahaya hingga membuat benda-benda di sekitarku melayang dengan sendirinya ....
.
.
.
#silahkan vote cerita sy jika memang asyik dan layak untuk dibaca. Siapapun yg follow sy dg maksud untuk berkawan, dengan senang hati akan sy follback.
Mohon maaf apabila ada salah, dan kalau memang ada kesalahan dalam kata maupun tanda baca yg kurang sesuai, saya dengan senang hati mau menerima kritik daa pembaca.
Sekian, Wasallamualaikum Wr. Wb.
"Maaf kalo aku udah tau semuanya"
"Cici jangan khawatir aku ga bakal kasih tau sama siapapun" ~ Christy
"Cici minta maaf, cici minta maaf"
"Bukan seperti ini yang cici inginkan" ~Shani