My Vampire Wife
  • Reads 5,701
  • Votes 771
  • Parts 8
  • Reads 5,701
  • Votes 771
  • Parts 8
Ongoing, First published Jun 21, 2019
Tokoh : Bae Joohyun, Oh Sehun
Genre  : Fantasy, Romance, Action.

Apa kalian percaya dengan adanya vampir?

Klan Victor adalah salah satu kelompok vampir bangsawan tekuat dan berkuasa pada masanya. Ciri khas mereka adalah mata indah berwarna biru. Mereka dikenal selalu menjaga kemurnian keturunannya. Namun, karena hal itulah, banyak yang memendam iri dan dengki. Iri dan dengki dalam hati tersebut berbuah kebencian dan dendam hingga  klan lain yang dibutakan kegelapan dalam hatinya bekerja sama dengan penyihir jahat untuk menghancurkan garis murni keturunan klan Victor. Penyihir menghasut para wanita klan Victor untuk memakan apel beracun yang membuat klan tersebut tidak dapat melahirkan keturunan laki-laki. 

Bae Joohyun, ketua klan Victor saat ini. Ia tengah mencari suami dari spesies manusia. Berkat bantuan penyihir yang berpihak pada klan Victor, ditemukan sebuah cara yang dapat mengembalikan kejayaan klan tersebut. Sayangnya sudah seribu delapan puluh tiga tahun berlalu, cara itu masih belum membuahkan hasil.

Oh Sehun, seorang manusia yang tanpa sadar berlari masuk ke wilayah klan Victor. Darah terus merembes dari perut yang terkena tusukan pisau. Saat akan kehilangan kesadarannya, ia samar-samar melihat sesosok wanita bergaun hitam bermata biru indah tengah berdiri di hadapannya.

"Pilih kujadikan makanan atau suami?"
All Rights Reserved
Sign up to add My Vampire Wife to your library and receive updates
or
#327hunrene
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Serena'de cover
MENJADI BABY SITTER  cover
Rasya cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
Kehidupan Kedua Cello [END] cover
FORBIDDEN BONDS cover
MATHERA cover
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
Strawberry Boy [SKYNANI] Selesai. cover
MPREG NCT cover

Serena'de

86 parts Ongoing

Mayor Teddy menyebut Diajeng Serena sebagai Ratu 1001 Modus. Dua tahun terakhir menjalin hubungan tanpa status tak membuat Teddy menjawab soal kepastian. Lewat tuts piano setelah pertengkaran mereka kala itu, Serena menyuarakan perasaannya. Tentang sakitnya, tentang kecewa dan tentang ikhlasnya. Serena pernah meminta Teddy mempersembahkan satu lagu untuknya yang ia abaikan, tapi kala itu tanpa diminta Teddy menekan tuts piano demi Serena.