"Lan, lo yakin mau cari tahu pembunuhnya?" -Areolla
"Se gimana pun nggak yakin nya gue, tetep aja gue harus yakin, La." -Bulan
"Lan, mending lo nggak usah cari tau deh, bahaya. Nyawa lo taruhannya." -Kevin
"Nggak bisa gitu, Vin. Gue harus mengungkap pelakunya. Emang, lo nggak kasihan sama korban yang dibunuh?" -Bulan
"Semua orang pasti kasihan, Lan. Tapi ini menyangkut nyawa. Lo mau mati dibunuh secara sadis kayak mereka?" -Kevin
"Persetan sama nyawa gue. Gue tetap akan cari tahu!" -Bulan
"Lo kenapa sih susah banget dibilangin? Kita semua khawatir sama lo, Lan." -Jingga
"Sorry, Ngga. Mereka butuh banget pertolongan gue. Dan, sebelum gue bener-bener mati, gue mau titip salam ke keluarga gue. Bilang ke mereka, gue sayang banget sama mereka. Maaf nggak bisa ngabisin waktu sama mereka lagi. Dan ... buat lo semua, gue juga sayang banget sama kalian. Makasih kalian udah hadir di kehidupan gue, makasih." -Bulan
"Lo ngomong apa sih? Pokoknya gue nggak mau tau. Lo nggak usah ikut campur urusan mereka." -Areolla
"Maaf, gue nggak bisa." -Bulan
⠈. ⠈. ⠈. ⠈. ⠈. ⠈. ⠈ . ⠈
Dewi Bulan Aprilia. Cewek bobrok yang suka tantangan. Suatu saat ia berpikiran untuk mengungkap siapa dalang dibalik pembunuhan siswa SMA Negeri Jaya Raya.
Akankah Bulan dapat mengungkap pelakunya?
Akankah ia siap menghadapi kenyataan yang sebenarnya?
Mari kita lihat.
﹋﹋﹋﹋﹋﹋﹋﹋﹋﹋﹋﹋
s e j a k : 4 januari 2020
r a n k : 𖠵⃕⁖ #25, horror-thriller [ O6'O7'19 ]
𖠵⃕⁖ #13, psycho-thriller [ O9'O7'19 ]
𖠵⃕⁖ #23, psycho-thriller [ O4'O1'2O ]
⋆ ☄. 13+ , dimohon kebijaksanaan pembaca dalam membaca cerita ini.
copyright© mclatte, 2020All Rights Reserved