KAPAN NIKAH?
  • Reads 3,947
  • Votes 359
  • Parts 6
  • Reads 3,947
  • Votes 359
  • Parts 6
Ongoing, First published Jun 23, 2019
Anjani seorang wanita dewasa 28 tahun terus mengalami sakit kepala luar biasa karena desakan dari kedua orang tua juga kerabat dekatnya agar segera menikah.

sebagai wanita biasa yang normal Anjani tentu juga ingin menikah dan punya anak seperti para wanita yang lain. tapi jika jodoh belum kelihatan hilalnya Anjani bisa apa?

Uli (sepupu Jani yang berusia 24 tahun), "Tante kapan nikah? anak Uli juga udah mau di sunat loh."

Anjani, "..." aku gak tanya dan please jangan panggil tante! kita cuma beda empat tahun oke?

Tante laras (adik Mama Jani), "coba dulu kamu mau sama Lukman anak temen tante itu, Pasti kamu udah punya anak lima sekarang."

Anjani, "...." Tante, aku bukan pabrik anak! dan siapa juga yang mau sama Om-om perut gendut yang udah duda empat kali? aku masih waras!

Mbak Ana (kakak Jani), "Jani kamu itu udah dewasa cepetan nikah, nanti keburu tua. kalo nikah tua itu susah lo punya anaknya. cari suami itu gak usah yang sempurna yang biasa aja yang penting taggung jawab. juga kamu harus sadar diri, kamu tuh gak cantik-cantik amat, body juga biasa aja malah agak bantet kalo nyari yang ganteng pasti susahlah."

Anjani,"..." Mbak mau nasehatin aku apa mau caci maki aku sih?


Mama Jani, "Jani, sore ini kamu pulang ke rumah ya? Mama mau kenalin kamu sama anak temen Papa kamu. awas kalo kamu pulang ke kosan apalagi sampai kabur entah kemana! kamu tenang aja orangnya cakep tinggi udah gitu pekerja keras, kamu gak bakal nyesel deh kalo sama dia. udah dulu Mama mau angkat jemuran."

Anjani, "......" cakep tinggi pekerja keras tapi belum kawin??? Fix pasti maho!

Papa Jani (orang yang percaya mitos)," Jani tahun ini kamu harus nikah ya! tahun depan itu tahun janda gak bagus kalo buat nikah! jangan bilang mau nikah tahun depannya lagi, papa mama belum tentu masih idup!"

Anjani,"...." duduk di pojokan kamar. aku gak tau mau jawab apa,oke?

# mau tau kisah Anjani dalam mengejar cinta? yuk baca😉



UPDATE SETIAP JUM'AT😁😁😁
All Rights Reserved
Sign up to add KAPAN NIKAH? to your library and receive updates
or
#75anjani
Content Guidelines
You may also like
The Villainess (End) by evastaywithyou
71 parts Complete
[ 𝙋𝙚𝙧𝙞𝙣𝙜𝙖𝙩𝙖𝙣! 𝘾𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙨𝙚𝙨𝙖𝙩! ] . Amanda Eudora adalah gadis yang di cintai oleh Pangeran Argus Estefan dari kerajaan Eartland. Mereka sangat cocok dan bahagia. Tapi ada salah satu putri yang tidak senang, dan ingin merebut putra mahkota Argus dari Amanda. Tepatnya seorang putri perdana menteri kerajaan Eartland bernama Hera Hermione Helios. Hidupnya hanya tentang bagaimana mendapatkan Pangeran Argus. Sampai menolak tawaran pinangan dari kerajaan manapun. Paling gilanya, dia mengirim pembunuh bayaran untuk membunuh Amanda di kediamannya. Argus tidak tinggal diam, dia membasmi seluruh pembunuh bayaran itu, lalu memenggal kepala Hera dihadapan seluruh penduduk kerajaan Eartland. Hera Hermione akhirnya mati bersama cintanya yang tak terbalas dari pangeran Argus. Itulah sepenggal cerita dari novel fantasi berjudul 'Cinta Sang Pangeran Eartland' yang tengah di baca oleh gadis pemalas di atas ranjangnya. "Kampret. Kenapa juga authornya bikin nama antagonis nya sama kaya aku sih?" "Untung nama aku bukan Hera Hermione, tapi Hera Rodrigues." Ia tersenyum, mengusap lembut novel yang ada di tangannya. _________ "AKHHHHH" "Astaga. Nona Hera sudah sadar!" Teriak seseorang keras, membuat Hera tersentak kaget. "Eh, kalian siapa?!" Bingungnya saat melihat orang-orang mulai masuk ke dalam ruangan asing yang tengah di tempatinya. _________ [ DI LARANG PLAGIAT ⚔️ ] Start : 1 Oktober 2021 End : 11 Juli 2022 ••••••• (18+) ⚠ Banyak kata-kata kasar dan umpatan, mengiring otak anda menuju jalan kesesatan.
You may also like
Slide 1 of 10
RionCaine cover
Alvarez Family'z ||| JaeRose ft. Enhypen cover
Bocah Genit (Transmigrasi) cover
Pengabdi Istri (The Series) cover
love is blind (taekook) cover
Warning: Physical Distancing! [COMPLETED] cover
Protagonis ex girlfriend (END) cover
The Villainess (End) cover
Keluarga Mapia [TNF] [RionCaine] cover
Kebebasan cover

RionCaine

25 parts Ongoing

not real but imaginary post lanjutan kalo author gak sibuk yah