Sekencang apapun angin menerpa, daun tak akan pernah membencinya. Ia terus bertahan dan terus bertahan tanpa mengeluh, tapi akankah daun itu bertahan?
Terus bertahan saat angin kapanpun dapat menerbangkannya setiap saat. Waktu sangat berharga, oleh karena itu seharusnya kita dapat menikmati waktu yang ada.
Utopia adalah negeri ajaib, dan mahluk-mahluk negeri Utopia akan memberikan suatu kesempatan.
Tertanda,
Seseorang yang mengharapkan keajaiban.
Main Cast : Kim Sohyun & Kim Taehyung
Genre : Schoolship, Romance, Fantasy
Rating : T
[Kimsquad Writing Challenge 2]
Amazing Cover by @Arqha
Copyright by @Shinroosie
Dipublikasikan 27 Juni 2019
END 16 Desember 2019
Terendra tak pernah mengira jika diumurnya yang sudah menginjak kepala empat tiba-tiba saja memiliki seorang putra yang datang dari tempat yang tak terduga.
Bocah 17 tahun mantan anggota kelompok buronan?
Tapi itulah faktanya.
--------------------
#rank1 in najaemin (02/2/2024)
#rank1 in action (26/6/2024)
#rank1 in sick (30/9/2024)