Story cover for KASA by Anggunfx
KASA
  • WpView
    Reads 225
  • WpVote
    Votes 64
  • WpPart
    Parts 6
  • WpView
    Reads 225
  • WpVote
    Votes 64
  • WpPart
    Parts 6
Ongoing, First published Jun 28, 2019
"Bertemu denganmu adalah hal yang paling bahagia dalam hidupku. Dari ribuan sampai jutaan laki-laki, aku akan tetap memilihmu. Tapi, maaf. Jika rasa sayangku itu sangat-sangat melukaimu. Maaf."

______

Kenesa dan Ikasa adalah sepasang kekasih. 

Tapi, setelah Ikasa menginginkan hubungan ini berakhir, dia menyetujui meskipun hatinya menolak mentah-mentah. 

Tapi, dia bisa apa? 

Hati seseorang tidak bisa dia cegah dengan mudah. 

Ikasa sosok yang dingin. 

Dia jatuh cinta dalam pandangan pertama... dan juga terakhir baginya.

Terpukul, dia hanya bisa menerima dengan senyuman yang mengungkapkan; 'Aku baik-baik saja.' 

Tidak ada yang bisa membuatnya jatuh cinta sedalam ini, jika tahu berakhir seperti, dia tidak akan pernah menginginkannya.

Jatuh cinta itu sulit.

Tapi, Ikasa bisa dengan mudah membuatnya terperosok sedalam ini. 

Dia jatuh cinta. 

Jatuh cinta kepada Ikasa Regaswara yang sekarang hanya ilusi yang ia genggam. 

_____

Copyright©2019, Desember. 

[ JANGAN-PLAGIAT ]
All Rights Reserved
Sign up to add KASA to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
ALKANTARA || END || Belum Revisi  by Trishakeiji
60 parts Complete
FOLLOW DULU YA, SEBELUM MEMBACA😊 Alkan tidak mengerti bagaimana semesta mempermainkannya. Dijodohkan dengan cucu dari sahabat kakeknya disaat Alkan sendiri telah memiliki seorang kekasih. Tidak ada kata yang tepat untuk menolak permintaan sang kakek, karena bagi Alkan permintaan tersebut adalah seperti kewajiban yang harus di penuhinya. Namun Alkan sama sekali tidak menyangka jika yang dijodohkan dengannya adalah Kalista, sahabat dari gadis yang mengejar sahabatnya, Athazio. Semakin lama Alkan mengenal sosok Kalista semakin ia mengetahui sebuah rahasia besar yang ditutupi gadis itu dan keluarganya dari Alkan, yang mana membuat Alkan merasa dipermainkan. Lalu bagaimana dan apa langkah yang akan Alkan ambil? Akankah ia bisa menerima rahasia tersebut, atau justru memutus hubungan tersebut dan kembali pada sang kekasih. ••••••••••••••••••••••••~~¤¤~~•••••••••••••••••••••••••• "perjodohan ini adalah keinginan kakek gue, dan gue gak akan bisa nolak karena emang gak ada pilihan lain selain menerima." __Alkantara__ "Bagi gue perjodohan ini adalah mimpi buruk! Gue berharap banget mimpi buruk ini cepat berakhir dan gue bisa balik ke kenyataan." __Kalista__ ••••••••••••••••••••••••~~¤¤~~•••••••••••••••••••••••••• NB: MOHON UNTUK TIDAK MENJIPLAK KARYA SAYA. Cover by: @pinterest
YOU ARE MINE [END] by vaaa_na
54 parts Complete
PLAGIAT DILARANG MENDEKAT!!! AWAS... PENULIS GALAK :v SILAKAN DIBACA CERITANYA, BUKAN DICOPY! BELUM DIREVISI, HARAP MAKLUM KALAU ADA TYPO BERTEBARAN. Terima Kasih. Pradana Aksa cowok dingin yang hidupnya terkesan biasa saja. Dia tipikel cowok yang irit ngomong tapi sekalinya ngomong langsung bikin orang sakit hati karena dia tidak suka basa-basi. Menurutnya jika berbicara tidak terlalu penting hanya membuang waktu saja. Cowok seperti Aksa ini perkataannya tidak suka dibantah, oleh karena itu dia tidak pernah main-main dengan apa yang ia ucapkan. Tapi hanya seseorang yang berani membantah segala perkatan maupun perintah darinya, ia adalah Sheva Aradina. Cewek yang paling suka membuat masalah dengan Aksa. Sifat cuek dan tak banyak bicara Aksa tidak berlaku ketika ia berhadapan dengan Adik kelasnya ini. Sheva selalu saja punya seribu alasan untuk membalas ucapan Aksa. Karena ia mempunyai prinsip jika tidak ada salah kenapa harus takut? "Hei, apa kamu tidak bisa sopan ketika sedang berbicara dengan Kakak kelasmu! Kalau kamu masih tidak bisa sopan dengan Senior disini, Saya jamin kamu akan mendapat hukuman dari Saya!" -Pradana Aksa- "Jangan mentang-mentang Kakak itu Senior disini jadi bisa seenaknya sendiri! Kalau pun aku salah, dengan senang hati aku akan terima hukuman apapun dari Kakak kelas terhormat yang seperti Anda!" -Sheva Aradina- Pertemuan diantara mereka yang tidak sengaja lambat laun pun harus melibatkan perasaan mereka berdua. Apa mereka akan bersatu dalam sebuah ikatan sebagai sepasang kekasih? Apakah cinta akan membuat mereka sadar akan perasaannya? Awalnya memang bermula dari kata benci tapi berubah menjadi rasa sayang dan ingin memiliki. Inilah sebuah rasa dari Aksa untuk Sheva yang kini telah mengubah hari-harinya menjadi penuh warna. Kamu adalah milikku dan akan selamanya menjadi miliku. Start: 26 Oktober 2018 End: 27 Oktober 2019 Salam dari Novaastri_19 Cover by: @Mita_rusdiana13
ASYHILA(COMPLETED) by Niyahcomel
89 parts Complete
Asyhila Ersya Arabell gadis manis dan lugu yang selalu terlihat ceria didepan semua orang. tetapi dibalik semua itu tidak pernah ada yang tahu tentang penderitaan yang selau gadis itu alami. Gadis yang sering di panggil Shila itu suatu ketika tak sengaja bertemu dengan Azka laki-laki terdingin disekolahnya. laki-laki yang tidak pernah mau menatapnya sama sekali membuat Shila menjadi bingung sendiri. Sampai suatu ketika Shila yang tiba-tiba ditunjuk menjadi wakil ketua osis akibat kepintaran gadis itu. Shila tidak masalah menjadi waketos tetapi masalahnya adalah ia harus berdampingan selalu dengan Azka si ketua osis paling dingin di SMA GARUDA. Azka Erlano Adhitama atau sering di juluki 'Ice Prince'. laki-laki itu sangat dingin dan tidak tersentuh karena kejadian dimasa lalu. sampai suatu ketika masa lalu itu hampir terulang kembali ketika ia bertemu dengan seorang gadis lugu yang mengingatkannya dengan 'dia' dimasa lalunya. Shila, gadis yang berhasil mengingatkannya kembali kepada 'dia'. Azka tidak pernah mau menatap dalam mata Shila karena dengan itu selalu mengingatkannya dengan masalalunya. *** "Kamu kenapa? kenapa setiap bicara sama aku gak pernah liat mata aku?" tanya Shila dengan lugunya. "Bukan urusan, lo." singkat Azka. lalu melanjutkan pekerjaannya. Shila mendengus pelan lalu dengan nekatnya menarik wajah Azka dan menangkupnya. mata coklat terang itu beradu dengan mata bulat milik Shila. Deg! jantung Azka rasanya ingin melompat ketika bertatapan dengan manik itu dan dengan kasarnya Azka mendorong Shila hingga gadis itu tersungkur ke bawah. Azka pergi meninggalkan Shila tanpa sepatah kata pun. "Lo gak tau, setiap gue lihat mata lo bayangan 'dia' selalu ada disana." ucap Azka frustasi. Apakah Azka akan melupakan masa lalunya? dan akan mencintai seseorang. #Happyreading🙌 #Don't copy paste my story. #Hargai orang lain kalau kamu ingin dihargai✨🤗 (Slow Updet)
You may also like
Slide 1 of 10
ALKANTARA || END || Belum Revisi  cover
Letha cover
ZeiAnya cover
My Popular Husband [SUDAH TERBIT]  cover
YOU ARE MINE [END] cover
Alby There for You cover
DEPHELINE cover
ASYHILA(COMPLETED) cover
Arsyilazka cover
Y & W [END] cover

ALKANTARA || END || Belum Revisi

60 parts Complete

FOLLOW DULU YA, SEBELUM MEMBACA😊 Alkan tidak mengerti bagaimana semesta mempermainkannya. Dijodohkan dengan cucu dari sahabat kakeknya disaat Alkan sendiri telah memiliki seorang kekasih. Tidak ada kata yang tepat untuk menolak permintaan sang kakek, karena bagi Alkan permintaan tersebut adalah seperti kewajiban yang harus di penuhinya. Namun Alkan sama sekali tidak menyangka jika yang dijodohkan dengannya adalah Kalista, sahabat dari gadis yang mengejar sahabatnya, Athazio. Semakin lama Alkan mengenal sosok Kalista semakin ia mengetahui sebuah rahasia besar yang ditutupi gadis itu dan keluarganya dari Alkan, yang mana membuat Alkan merasa dipermainkan. Lalu bagaimana dan apa langkah yang akan Alkan ambil? Akankah ia bisa menerima rahasia tersebut, atau justru memutus hubungan tersebut dan kembali pada sang kekasih. ••••••••••••••••••••••••~~¤¤~~•••••••••••••••••••••••••• "perjodohan ini adalah keinginan kakek gue, dan gue gak akan bisa nolak karena emang gak ada pilihan lain selain menerima." __Alkantara__ "Bagi gue perjodohan ini adalah mimpi buruk! Gue berharap banget mimpi buruk ini cepat berakhir dan gue bisa balik ke kenyataan." __Kalista__ ••••••••••••••••••••••••~~¤¤~~•••••••••••••••••••••••••• NB: MOHON UNTUK TIDAK MENJIPLAK KARYA SAYA. Cover by: @pinterest