Let Me
  • Reads 61
  • Votes 12
  • Parts 6
  • Time 33m
  • Reads 61
  • Votes 12
  • Parts 6
  • Time 33m
Ongoing, First published Jun 29, 2019
Hidup Anindira Maheswari Kalingga selalu dipenuhi dengan harta. Manja adalah sifat yang melekat di dalam diri Anin. Sebab, sejak kecil semua kemauannya selalu dipenuhi. Sehingga Anin tumbuh menjadi pribadi yang tidak mandiri. HIngga suatu hari, tuhan membalikan kehidupannya. Ibunya divonis kanker otak, perusahaan ayahnya terancam bangkrut saat sang ibu terseok-seok menjalani pengobatan. Ayahnya berusaha sekuat tenaga untuk menutupi hutang perusahaan dengan aset-aset yang ada. Tapi, tidak bisa menutupi semuanya dan keluarganya dililit hutang. Sampai akhirnya Ibunya meninggal dan beberapa jam kemudian ayahnya menyusul akibat serangan jantung karena kelelahan.

Anindira tidak bisa melakukan apa-apa selain menangis. Walaupun sudah 23 tahun, Anin belum pernah bekerja. Tidak ada pengalaman sama sekali. Sampai suatu hari, ia bertemu laki-laki yang merupakan teman semasa SMA-nya. Pria dingin yang sempat mempunyai masa lalu buruk dengan teman-temannya. Tanpa pikir panjang, Anin membuat sebuah keputusan yang melibatkan pria tersebut. Apakah keputusan Anin sudah benar? Atau justru Anin yang terjebak dalam keputusannya?

Penasaran? Yuk baca ceritanya!
All Rights Reserved
Sign up to add Let Me to your library and receive updates
or
#99pengorbanan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Writer's Room: Nicole Knight cover
Writer Room cover
Leah's Writer's Room cover
druidrose's Writer Room cover
I Love You, Stupid cover
Wendizzy's Writer Room cover
Royal Blood (Book I) cover
AmyMarieZ's Writer Room cover
Cate's Writer Room cover

Writer's Room: Nicole Knight

11 parts Ongoing

Welcome to your source for all the inside information about my characters, books, and everything that it takes to make their stories come to life! Ever have questions about how characters were created or why they make certain choices? Wonder about the writing process and what goes into a story? You'll find all of that plus more in this blog-style journal!