No More Hurt
  • Reads 3,864
  • Votes 466
  • Parts 21
  • Time 2h 58m
  • Reads 3,864
  • Votes 466
  • Parts 21
  • Time 2h 58m
Ongoing, First published Jul 05, 2019
Yoona, seorang gadis biasa yang bermimpi memiliki kisah cinta yang berjalan dengan baik dan bertahan lama dengan seseorang yang bisa membuatnya bahagia. Tapi yang ada hanyalah beberapa cowok yang mencoba mendekatinya dengan niat yang tidak begitu serius sehingga sering memberikan rasa kecewa pada Yonna. Yoona tidak mudah membuka hatinya untuk sembarangan cowok, tetapi ketika dia sudah mulai terbiasa dan bisa membuka hatinya untuk seorang cowok, cowok cowok itu hanya berniat bermain dengannya tanpa memikirkan perasaan Yoona. Di usianya yang sudah menginjak angka 24 tahun ini, rasanya dia semakin malas untuk berurusan dengan masalah hati yang hanya bisa mengganggu hidupnya dan membuatnya tak bisa hidup tenang. Yoona sempat berfikir dia sudah mati rasa dan tidak ingin mengenal cinta lagi. tapi siapa sangka, jika ada seorang cowok bad boy yang mau berubah menjadi seseorang yang bertanggung jawab untuk menjaga hati Yoona dan membuat hati Yoona hidup kembali. Dan sanggupkah cowok itu bertahan dengan Yoona dan tidak meninggalkan Yoona lagi di pertengahan jalan cerita mereka seperti kisah - kisah Yonna sebelumnya?
All Rights Reserved
Sign up to add No More Hurt to your library and receive updates
or
#727yoona
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
The Boy I Admire From Afar cover

The Boy I Admire From Afar

125 parts Complete

As Claire aims to leave her oppressive stepfamily behind, she befriends Zion. Will he be her ticket to freedom or a distraction in achieving her dreams? ***** Claire Olsen has had a crush on Zion Petrakis since the first time she laid eyes on him, but he never noticed, instead only having eyes on the school's it girl, Maddie Jennings. Knowing she couldn't compete with Maddie, Claire hid her feelings for Zion, satisfied with admiring him from afar. However, when a series of events led Claire closer to Zion, her feelings for him grew from infatuation to love. And despite fighting hard to keep her feelings contained by distancing herself from Zion, he was determined to show her that he's earned a spot in her life. [[word count: 100,000-150,000 words]]